SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 158
Descargar para leer sin conexión
4Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
Presiden Republik Indonesia VII
Joko Widodo
Selamatta Sembiring
Cetakan Kedua Tahun 2016
6Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
IVCakap bermedia sosial Sekapur Sirih MENKOMINFO
SEKAP UR SIRIH
MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
IV bSekapur Sirih MENKOMINFO Cakap bermedia sosial
8Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
Selamatta Sembiring
ViiiCakap bermedia sosial Daftar Isi
D A F T A R
ISI
iii
v
vii
viii
01
04
12
14
21
30
38
46
53
Redaksi
Sambutan Direktur Jenderal IKP
Sambutan Direktur PPI
Daftar Isi
Sekapur Sirih Sebuah Fenomena
A. MEDIA SOSIAL
B. DAMPAK NEGATIF
Menjauhkan Yang Dekat
Update Status
Cyber Bullying
Perang Media Sosial
ixDaftar Isi Cakap bermedia sosial
60
71
76
82
88
93
100
101
110
115
120
132
133
137
139
144
Ancaman Phising, Malware, Spam
Judi Online
Penipuan dan Penculikan
Radikalisme Online
Plagiarisme
Ujaran Kebencian dan Berita Bohong
C. DAMPAK POSITIF
Kreativitas Yang Menghasilkan
Membangun Relasi dan Komunitas
Berbagi Pengetahuan
Menolong Orang Dan Empati
D. PENUTUP
Do and Don’ts
Panduan Bermedia Sosial
Etika Berinternet
DAFTAR PUSTAKA
01Cakap bermedia sosial Sekapur Sirih Sebuah Fenomena
S E K A P U R S I R I H
SEBUAH FENOMENA
Fenomena di samping menggambarkan
betapa media sosial (medsos) menjadi
bagian yang tidak terpisahkan dalam
kehidupan. Kebutuhan akan keberagaman
informasi menunjukkan kemajuan
generasi. Keberadaan media sosial
memberikan gambaran seolah-olah dunia
tanpa batasan.
Munculnya update status yang
berlebihan, upload foto pribadi,
penggunaan bahasa alay merupakan
gejala sosial yang dianggap kekinian
atau lebih umum disebut “gejala FoMO”
kepanjangan dari Fear of Missing Out
atau rasa ketakutan yang muncul jika
dianggap tidak kekinian.
Kekinian bukan hal yang salah, jika
dilakukan dengan bijak, media sosial
harus selalu digunakan untuk hal positif,
produktif serta menginspirasi bagi
khalayak ramai. Sudah saatnya kamu
berpikir “Think before you click” sebelum
share berita, konten, gambar bahkan
menanggapi apapun yang ada di media
sosial.
02Sekapur Sirih Sebuah Fenomena Cakap bermedia sosial
rata-rata
pengguna
internet berusia
diatas 15 tahun.
Diperkirakan
pada tahun 2017,
Indonesia
akan berada di
peringkat lima
besar, menggeser
Jepang.
Prediksi 10 Negara Dengan Pengguna Internet Terbanyak, 2013-2018 (Dalam Juta Jiwa)
1. China
2. US
3. India
4. Brazil
5. Japan
6. Indonesia
7. Russia
8. Germany
9. Mexico
10. Nigeria
Worldwide
2013
620,7
246,0
167,2
99,2
100,0
72,8
77,5
59,5
53,1
51,8
2.692,9
2014
643,6
252,9
215,6
107,7
102,1
83,7
82,9
61,6
59,4
57,7
2.892,7
2015
669,8
259,3
252,3
113,7
103,6
93,4
87,3
62,2
65,1
63,2
3.072,6
2016
700,1
264,9
283,8
119,8
104,5
102,8
91,4
62,5
70,7
69,1
3.246,3
2017
736,2
269,7
313,8
123,3
105,0
112,6
94,3
62,7
75,7
76,2
3.419,9
2018
777,0
274,1
246,3
125,9
105,4
123,0
96,6
62,7
80,4
84,3
3.600,2
Sumber: eMarketer, November 2014
03Cakap bermedia sosial Sekapur Sirih Sebuah Fenomena
pengaruh perkembangan jaman
menyebabkan kita kurang peka terhadap
teman, karena seringnya sibuk sendiri
dengan medsos. Misalnya:
Kebutuhan informasi
makin kompleks.
Kebutuhan menjelajah
dunia, mengetahui yang
terjadi di tempat lain
lebih mudah.
1
2
Kurang peka dalam
memahami bahasa
tubuh dari teman.
1
Sarana pendidikan
dan pembelajaran.3
Kemampuan menjaga
rahasia hilang.3
Jaringan bisnis
yang efektif.4
Informasi sering tidak
asli lagi.4
Sarana komunikasi
yang efektif,
massal dan
penyebaran cepat.
5
Hubungan antar
personal dengan teman
tidak lagi hangat.
5
Cuek, individualis, tidak lagi
ingin melakukan kegiatan
secara bersama-sama.
6
Kebutuhan
Mendekatkan
yang jauh.
Malas menyapa teman
dengan bahasa-bahasa
sapaan yang baik.
2
Tingginya pengguna smartphone dan
internet dipengaruhi faktor-faktor
sebagai berikut :
Iya
tenang
aja...
Yakin
bener
gak?kayanya
sih
bener...
Kata Budi sih ini
masih rahasia,
kamu jangan
cerita ke orang
lain lagi yah...
Kabarnya sih
gitu. baca aja
di artikel di
facebooknya andy
WOOII!!
MAU
KEMANA?!!
Kamu hari
ini keliatan
seneng
banget...
yak...
oi...
MEDIA SOSIAL
A
05Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
06A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
07Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
08A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
09Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
10A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
11Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
Bermedia sosial
harus semakin
membuat kita cerdas,
peduli dan tidak
berlebihan.
DAMPAK NEGATIF
B
24generasi cerdas bermedia sosial B. Dampak Negatif
* Sudah semakin terlihat jelas bahwa teknologi
kita telah melampaui kemanusiaan kita.
*
Ilmuwan
Albert Einstein
14B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
Mengingatkan bagaimana suatu teknologi (penggunaan gawai)
dapat menciptakan jarak di antara orang. Kesibukan dalam
menggunakan gawai dapat mengurangi komunikasi dan kesadaran
kita akan lingkungan sekitar.
15Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
16B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
17Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
18B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
19Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
Teknologi seharusnya
mendekatkan
yang jauh, bukan
sebaliknya.
31A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
*
Musisi Asal Inggris
*Dapatkah kita benar-benar hidup
tanpa satu sama lain?
The Beatles
32Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
21
Memberikan gambaran bagaimana orang ingin sekali menjadi pusat
perhatian. Hal ini tanpa disadari dapat mengundang berbagai efek
negatif, baik bagi pelaku narsis maupun orang-orang di sekitarnya.
33A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
22B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
34Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
23Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
35A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
24B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
36Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
25Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
37A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
26B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
38Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
27Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
39B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
28
selfie bisa berperan
sebagai penyebar pesan
positif dan artistik.
Namun selfie berlebihan bisa
mendatangkan keburukan.
40Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
Motivator
30B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
Penggunaan media sosial membuat penggunanya ingin
memberitahukan semua kegiatannya kepada seluruh dunia. Update
status yang terlalu ekstrem dapat mengundang berbagai reaksi,
bahkan kejahatan.
31Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
32B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
33Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
34B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
35Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
36
Berikanlah informasi
yang baik jika mengupdate
status.
Jangan mudah menyebarkan
informasi yang belum jelas,
menyinggung dan bersifat
pribadi di media sosial.
48Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
*
*Kamu adalah apa yang kamu bagikan.
Penulis
CharlesLeadbeater
38B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
Suatu bentuk kekerasan (diejek, dihina, diintimidasi, atau dipermalukan) yang
dialami seseorang melalui dunia maya, sebagian besar dilakukan oleh orang-orang
di lingkungan terdekat korban. Perlu diingatkan bahwa perundungan (bullying)
di dunia maya efeknya bukan hanya kepada korbannya saja, namun juga orang-
orang di sekitarnya.
39Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
40B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
41Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
42B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
43Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
43Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
56Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
46B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
Adu argumen, menyebarkan kebencian dan menghina seseorang
di ranah publik. Hal ini dapat mengakibatkan putusnya hubungan
sosial di antara pelakunya.
47Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
48B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
49Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
50B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
51Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
Jangan mudah terpancing
emosi, apalagi di ruang
publik, bisa jadi itu akan
menjatuhkan diri kita
sendiri.
63A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
Ilmuwan dan Penulis
53Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
Dengan maraknya media sosial, membuat seorang anak dapat dengan mudah
orang-orang yang tidak bertanggung jawab.
65B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
54
66Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
55
56B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
57Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
69B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
58
Hargai dirimu sebagai
pribadi yang paling
berharga.
Be Smart and Respect
Yourself!
70Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
Pendakwah
60B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
Berhati-hati dalam memberikan data-data pribadi di internet.
Jangan mudah klik tautan yang belum jelas diketahui sumbernya.
61Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
62B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
63Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
64B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
65Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
66B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
67Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
79A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
68Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
80Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
69
Jangan mudah
klik atau unduh tautan
mencurigakan di internet.
Think Before you click!
81A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
*
* penipuan dan kebohongan
menyebabkan kegelisahan, cari informasi
yang benar dan bijaksana.
Penulis
JohnAndreasWidtsoe
Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
71
Judi
O n l i n e
Berhati-hatilah melakukan taruhan melalui game online. Sekali ikut
dalam permainan maka akan terbawa terus.
83A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
72B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
84Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
73Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
74
Iming-iming untung
besar seringkali
berujung buntung.
Waspada judi Online!
86Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
*
* Berjudi: Mendapatkan sesuatu
yang tidak ada.
Penulis
Wilson Mizner
*
76 Cakap bermedia sosialB. Dampak Negatif
dan
Penipuan
Ada banyak pihak yang menggunakan media sosial untuk hal yang
tidak bertanggung jawab. Jangan mudah percaya penawaran yang
terlalu menggiurkan.
Penculikan
88Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
77Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
89A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
78B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
90Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
79Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
Penipuan dan
penculikan di media sosial
menggunakan berbagai
motif, jangan mudah percaya
dengan orang yang baru
dikenal di dunia maya.
80B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
92Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
*
* Jangan berusaha untuk dicintai dengan
harga berapapun, karena cinta tidak
memiliki harga.
Penulis
Paulo Coelho
*
93B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
82
Radikalisme
O n l i n eIsu-isu penentangan pada negara yang disebarkan melalui media
sosial maupun broadcast message.
94Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
83Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
95A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
84B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
96Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
85
97B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
86
Hati-hati perekrutan
terorisme melalui media
sosial, wawasan harus
cukup luas dan jangan
mudah terhasut.
98Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
Presiden Republik Indonesia I
88B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
Untuk menyingkat waktu, seseorang dapat dengan mudah menyalin,
menjiplak dan mengambil karangan, pendapat, bahkan foto orang
lain dan menjadikannya seolah karangan dan pendapat sendiri.
89Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
90B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
91Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
Hargai hak orang lain,
cantumkan selalu asal
berita atau informasi
yang kita kutip.
103A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
Presiden Republik Indonesia IV
93Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
Ada banyak pihak yang menggunakan media sosial untuk hal yang
tidak bertanggung jawab. Jangan mudah percaya penawaran yang
terlalu menggiurkan.
Ujaran
Kebencian
Bohong
dan
b e r i t a
94B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
Cetakan Kedua Tahun 2016
95Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
96B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
97Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
Biasakanlah kroscek
berita yang kita dapat
di internet.
109A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
110Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
Presiden Republik Indonesia III
DAMPAK POSITIF
C
112Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
101
Media sosial memberikan peluang usaha dan kesempatan kerja yang tidak
terbatas.
yang
Menghasilkan
102C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
103Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
115A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
104C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
105Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
Endorse adalah
mengiklankan sebuah
produk/barang melalui
media sosial dengan
memanfaatkan banyaknya
follower yang dimiliki oleh
seseorang atau kelompok
tertentu. Orang yang
diajak kerjasama untuk
melakukan endorse sebuah
barang biasanya tokoh
terkenal, orang-orang
tertentu yang memiliki
follower tinggi di medsos,
biasanya orang-orang ini
disebut buzzer.
K E U N T U N G A N
E N D O R S E
Apa Aja Sih Keuntungannya...?
2
1
Penghasilan bertambah, selain diberikan
barang gratis, postingan kita di akun
pribadi juga bisa dilihat oleh pemilik toko
online lainnya. Hal inilah yang dapat
membuka peluang usaha kita. Menjadi
model dan mengiklankan produk lainnya.
Dapat barang gratis, mengedorser bisa
dapat barang gratis karena membantu
memasarkan produk dari toko tersebut.
Umumnya, kerjasama endorsement antara
pemilik toko dengan orang yang diminta
untuk mengiklankan barangnya, diberikan
barang secara cuma-cuma sebagai
bayarannya.
106C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
3
4
4
Peluang bisnis, keaktifan kita di dunia maya
membuat jaringan networking kita juga
bertambah. Ini bisa dijadikan peluang baru
untuk merambah ke dunia bisnis melalui
networking tersebut.
Follower bertambah, selain kita sendiri yang memposting
foto di media sosial, foto kita akan direpost oleh pemilik
produk yang kita endorse, sehingga akan banyak dilihat
orang dan menambah jaringan networking.
@Mbak_Cantik2372TWEETS 361
FOLLOWING632072FOLLOWERS
107Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
108C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
Mendapatkan penghasilandari kreativitas positifmembuat kita semakinbermanfaat bagi sesama.
120Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
Walikota Bandung
RidwanKamil
C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
110
komunitas
Dengan adanya media sosial dapat membuka pertemanan
kita dengan orang lain, memperluas relasi dan membangun
komunitas.
M e m b a n g u n
relasi
122Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
111Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
123A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
112C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
124Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
113
Bangun
pertemanan
dan kebaikan
seluas-luasnya.
125A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
*
* Komunikasi- koneksi manusia/
masyarakat adalah kunci keberhasilan
pribadi dan karir.
Motivator
Paul J Meyer
*
1115Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
Banyak informasi positif dan hal-hal baru yang kita dapat
melalui media sosial. Sharing Knowledge.
pengetahuan
116C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
117Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
129C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
118
Be informed
and well
informed!
130Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
Pengusaha
131C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
120
Media sosial memiliki kekuatan besar untuk menarik empati
dan berkontribusi nyata pada kemanusiaan.
Empati
Menolong
o r a n g
121Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
122C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
123Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
124C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
125Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
126C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
127Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
Kepedulian kita akan
sangat berarti bagi
orang lain
139A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
**Media Sosial bukanlah sesuatu yang
kamu”lakukan”, sebaliknya kamu harus
“menjadi” sosial.
Digital Brand Strategist
Peter Thomson
129Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
141A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan
Republik Indonesia
142Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
PENUTUP
D
D O
& DON’Ts
Kerahasian data Pribadi
allay
dan lebay.
sekolah/alumni.
telepon dan alamat rumah.
Postingan
menginspirasi misalnya prestasi dan
hal2 positif yang memotivasi orang lain.
terus di medsos.
mengadu domba dan SARA.
password
password dengan
kombinasi yang baik.
dan pacar.
Kenali Beritanya
hanya berita positif yang dishare.
SYSTEM
UPGRADE
? Password Baru:
Ulangi**********
**********
133Cakap bermedia sosial D. Penutup
Ada sanksi Hukum
jelekkan pihak tertentu atau bahkan negara.
berkomentar.
negatif pada hal-hal yang belum
tentu kebenarannya.
Game online
tes-tes kepribadian atau apapun yang
ada di medsos karena akun kamu akan
masuk perangkap link link
tidak jelas lainnya.
game online sebelum mencoba
memainkan.
tes-tes lain yang ga jelas di medsos.
diseleksi.
Selfie dan wefie berlebihan
dan tidak masalah tapi
dengan kesantunan karena kita
menganut budaya timur.
pakaian yang tidak sopan, aktivitas yang
menyimpang dll.
dan
kemudian diupload tanpa diseleksi.
pribadi misalnya lagi pelukan, ciuman
bahkan yang lebih dari itu.
Pornografi
posting
link
walaupun ada di medsos kamu.
pilih-pilih apa yang diposting.
link yang
NO!
134D. Penutup Cakap bermedia sosial
135Cakap bermedia sosial D. Penutup
Sopanlah
harus tetap menggunakan bahasa-
bahasa yang sopan dalam bermedsos.
berlebihan di medsos.
Ingat waktu
maksimal 2 jam sehari.
Update status cukup 1 kali dalam sehari.
update status.
147Cakap bermedia sosial D. Penutup147
137Cakap bermedia sosial D. Penutup
P A N D U A N
BERMEDIA SOSIAL
Harus memperhatikan etika berinternet atau cyber ethics
dan juga melaksanakan asas kehati-hatian dan itikad baik di
iantaranya :
a. Perhatikan dalam penggunaan huruf Kapital
Menulis dengan menggunakan huruf kapital yang tepat,
tidak disalahartikan, penggunaan huruf kapital yang tidak
tepat menunjukkan seseorang yang sedang marah.
b. Hati-hati terhadap informasi yang kita terima
tersebut bukan spam, berita hoax dan lain-lain.
c. Penggunaan kutipan
Menggunakan kutipan yang telah diposting orang lain
dapat mengakibatkan bandwith server menjadi berat dan
akses untuk membuka postingan tersebut menjadi lama,
karena komentar menjadi panjang akibat kutipan-kutipan
yang tidak perlu.
d. Private Message (pesan pribadi)
Jangan mengumbar private message ke area publik.
Sebaiknya informasi-informasi yang bersifat privasi
disampaikan lewat private message.
e. Sumber dari Informasi yang kita sampaikan
Jika kita membuat suatu postingan di blog yang sumber
tulisan tersebut berasal dari tulisan atau blog orang lain,
seharusnya mencantumkan sumber tulisan atau penulis
aslinya. Karena tulisan itu seperti sebuah karya seni.
f. Hindari personal attack
Hindari perdebatan yang memicu perselisihan diakibatkan
penggunaan kalimat yang tidak sopan dan menyinggung
SARA.
Bagaimana menjadi Cerdas, Kreatif dan Produktif ketika bermedia sosial?
1. Cerdas :
138D. Penutup Cakap bermedia sosial
2. Kreatif: 3. Produktif:
Kreatif berarti mampu menciptakan karya baru yang
berpotensi memberikan manfaat dan nilai tambah,
misalnya :
Produktif dapat diartikan mampu mendapatkan atau
memberikan manfaat yang maksimal dari penggunaan
teknologi dan internet, untuk diri sendiri dan orang lain.
1. Forum-forum diskusi yang produktif
2. Forum profesi
3. Forum diskusi sebuah tema
4. dll
Sebuah produk keripik
singkong yang sangat
digemari masyarakat,
mulai dikenal publik
dari postingan online.
B.
Promosi
Online
C.
Kampanye
Online
Barack Obama benar-
benar mengerahkan
kekuatan internet dalam
kampanye Presiden
Amerika tahun 2008.
Isyana Sarasvati
memulai karir
menyanyinya dengan
mengunggah videonya
di YouTube.
5
55
5
a.
Jualan
Online
139Cakap bermedia sosial D. Penutup
E T I K A
BERINTERNET
MENGGUNAKAN secara memperhatikan norma-norma yang
berlaku, baik norma hukum, agama dan sosial. Beberapa tips etika
berinternet yang baik adalah :
1. Indonesia adalah negara beragama dan berbudaya, prinsip
dasar berinternet terutama menggunakan media sosial harus
memenuhi norma-norma agama dan budaya, di antaranya:
a. Gotong Royong. Manfaatkan internet untuk membantu
orang lain, misal menyebarkan tulisan yang
mendatangkan kebaikan semua, membuat aplikasi yang
b. Sopan Santun. Menggunakan bahasa yang sopan agar
tidak ada orang yang tersinggung, upload foto atau
Menghormati privasi orang lain, jangan mengumbar
pesan-pesan pribadi di ruang publik, update status
atau mengumbar foto/video yang berlebihan.
c. Ramah tamah. Manfaatkan internet untuk menjalin
silaturahmi, memperbanyak saudara, bukan untuk
menambah lawan. Prinsip ini juga berlaku jangan sampai
Internet memberikan banyak kemudahan sekaligus memberikan dampak
negatif bagi penggunanya.
MENGGUNAKAN secara POSITIF = HASIL POSITIF
141Cakap bermedia sosial D. Penutup
Perbuatan yang dilarang menurut
UU ITE: Bagian 1 (pasal 27 ayat 1-4)
1. Setiap Orang dengan sengaja
dan tanpa hak mendistribusikan
dan/atau mentransmisikan dan/
atau membuat dapat diaksesnya
Informasi Elektronik dan/atau
Dokumen Elektronik yang memiliki
muatan yang melanggar kesusilaan.
2. Setiap Orang dengan sengaja
dan tanpa hak mendistribusikan
dan/atau mentransmisikan dan/
atau membuat dapat diaksesnya
Informasi Elektronik dan/atau
Dokumen Elektronik yang memiliki
muatan perjudian.
3. Setiap Orang dengan sengaja
dan tanpa hak mendistribusikan
dan/atau mentransmisikan dan/
atau membuat dapat diaksesnya
Informasi Elektronik dan/atau
Dokumen Elektronik yang memiliki
muatan penghinaan dan/atau
pencemaran nama baik.
4.Setiap Orang dengan sengaja
dan tanpa hak mendistribusikan
dan/atau mentransmisikan dan/
atau membuat dapat diaksesnya
Informasi Elektronik dan/atau
Dokumen Elektronik yang memiliki
muatan pemerasan dan/atau
pengancaman.
Sanksi (Pasal 45 ayat 1)
Hukuman pidana penjara paling lama 6
(enam) tahun dan/atau denda sesuai
ketentuan yang berlaku
Menurut Pasal 52 ayat 1, Dalam hal
tindak pidana sebagaimana dimaksud
dalam Pasal 27 ayat (1) menyangkut
kesusilaan atau eksploitasi seksual
terhadap anak dikenakan pemberatan
sepertiga dari pidana pokok.
142D. Penutup Cakap bermedia sosial
Perbuatan yang dilarang menurut
UU ITE: Bagian 2: (pasal 27 ayat 1-4)
1. Setiap Orang dengan sengaja dan
tanpa hak menyebarkan berita
bohong dan menyesatkan yang
mengakibatkan kerugian konsumen
dalam Transaksi Elektronik.
2. Setiap Orang dengan sengaja dan
tanpa hak menyebarkan informasi
yang ditujukan untuk menimbulkan
rasa kebencian atau permusuhan
individu dan/atau kelompok
masyarakat tertentu berdasarkan
atas suku, agama, ras, dan
antargolongan (SARA).
Sanksi (Pasal 45 Ayat 2)
Hukuman pidana penjara paling lama 6
(enam)tahundan/ataudendapalingbanyak
Rp 1.000.000.000,00 (satu miliar rupiah).
Perbuatan yang dilarang menurut
UU ITE : Bagian 3 (Perbuatan Yang
Dilarang (Pasal 29)
Setiap Orang dengan sengaja dan
tanpa hak mengirimkan Informasi
Elektronik dan/atau Dokumen
Elektronik yang berisi ancaman
kekerasan atau menakut-nakuti yang
ditujukan secara pribadi.
Sanksi (Pasal 45 ayat 3)
Hukuman pidana penjara paling lama
12 (dua belas) tahun dan/atau denda
paling banyak Rp 2.000.000.000,00 (dua
miliyar rupiah).
143Cakap bermedia sosial D. Penutup
Gunakan akun sosial
media sebaik-baiknya,
jangan pernah kita
menyalagunakannya
untuk hal-hal yang dapat
merugikan diri sendiri
Edisi Revisi 2018
KOMINFO
DITJEN IKP

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Media Sosial, Manfaat dan Risiko (Presentasi di SMP Sekolah Alam Bogor
Media Sosial, Manfaat dan Risiko (Presentasi di SMP Sekolah Alam BogorMedia Sosial, Manfaat dan Risiko (Presentasi di SMP Sekolah Alam Bogor
Media Sosial, Manfaat dan Risiko (Presentasi di SMP Sekolah Alam Bogormataharitimoer MT
 
Literasi Digital: Membekali Anak Kita dengan Kemampuan Digital
Literasi Digital: Membekali Anak Kita dengan Kemampuan DigitalLiterasi Digital: Membekali Anak Kita dengan Kemampuan Digital
Literasi Digital: Membekali Anak Kita dengan Kemampuan DigitalBukik Setiawan
 
Cerdas memanfaatkan media sosial di era digital
Cerdas memanfaatkan media sosial di era digitalCerdas memanfaatkan media sosial di era digital
Cerdas memanfaatkan media sosial di era digitalNamin AB Ibnu Solihin
 
SIBERKREASI Gerakan Nasional Literasi Digital
SIBERKREASI Gerakan Nasional Literasi Digital SIBERKREASI Gerakan Nasional Literasi Digital
SIBERKREASI Gerakan Nasional Literasi Digital Pandu Digital Siberkreasi
 
Presentasi Literasi Digital.ppt
Presentasi Literasi Digital.pptPresentasi Literasi Digital.ppt
Presentasi Literasi Digital.pptAcepRifkiiPadilah
 
Materi 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi Digital
Materi 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi DigitalMateri 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi Digital
Materi 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi DigitalIndriyatno Banyumurti
 
Dampak negatif media sosial
Dampak negatif media sosialDampak negatif media sosial
Dampak negatif media sosialpha_phin
 
Ppt Penyebaran Berita Hoax Melalui Internet
Ppt Penyebaran Berita Hoax Melalui InternetPpt Penyebaran Berita Hoax Melalui Internet
Ppt Penyebaran Berita Hoax Melalui InternetTiara Arianti
 
Etika dalam menggunakan jejaring sosial
Etika dalam menggunakan jejaring sosialEtika dalam menggunakan jejaring sosial
Etika dalam menggunakan jejaring sosialEsy Ginting
 
Dampak positif dan negatif sosial media
Dampak positif dan negatif sosial mediaDampak positif dan negatif sosial media
Dampak positif dan negatif sosial mediaFahdiati Agustin
 
Bijak bersosmed - tips dan informasi gerakan
Bijak bersosmed - tips dan informasi gerakanBijak bersosmed - tips dan informasi gerakan
Bijak bersosmed - tips dan informasi gerakanliterasi digital
 
Pengelolaan Konten di Media Sosial (1st session)
Pengelolaan Konten di Media Sosial (1st session)Pengelolaan Konten di Media Sosial (1st session)
Pengelolaan Konten di Media Sosial (1st session)Harwindra Yoga
 
Materi Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptx
Materi Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptxMateri Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptx
Materi Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptxAdePutraTunggali
 
Menggunakan media sosial dengan bijak (1)
Menggunakan media sosial dengan bijak (1)Menggunakan media sosial dengan bijak (1)
Menggunakan media sosial dengan bijak (1)restimagultom
 
Manajemen Promosi Digital di Media Indonesia
Manajemen Promosi Digital di Media IndonesiaManajemen Promosi Digital di Media Indonesia
Manajemen Promosi Digital di Media IndonesiaIrma Garnesia
 

La actualidad más candente (20)

Media Sosial, Manfaat dan Risiko (Presentasi di SMP Sekolah Alam Bogor
Media Sosial, Manfaat dan Risiko (Presentasi di SMP Sekolah Alam BogorMedia Sosial, Manfaat dan Risiko (Presentasi di SMP Sekolah Alam Bogor
Media Sosial, Manfaat dan Risiko (Presentasi di SMP Sekolah Alam Bogor
 
Literasi Digital: Membekali Anak Kita dengan Kemampuan Digital
Literasi Digital: Membekali Anak Kita dengan Kemampuan DigitalLiterasi Digital: Membekali Anak Kita dengan Kemampuan Digital
Literasi Digital: Membekali Anak Kita dengan Kemampuan Digital
 
Media sosial dan hoax
Media sosial dan hoaxMedia sosial dan hoax
Media sosial dan hoax
 
Cerdas memanfaatkan media sosial di era digital
Cerdas memanfaatkan media sosial di era digitalCerdas memanfaatkan media sosial di era digital
Cerdas memanfaatkan media sosial di era digital
 
SIBERKREASI Gerakan Nasional Literasi Digital
SIBERKREASI Gerakan Nasional Literasi Digital SIBERKREASI Gerakan Nasional Literasi Digital
SIBERKREASI Gerakan Nasional Literasi Digital
 
Presentasi Literasi Digital.ppt
Presentasi Literasi Digital.pptPresentasi Literasi Digital.ppt
Presentasi Literasi Digital.ppt
 
Materi 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi Digital
Materi 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi DigitalMateri 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi Digital
Materi 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi Digital
 
Dampak negatif media sosial
Dampak negatif media sosialDampak negatif media sosial
Dampak negatif media sosial
 
Ppt Penyebaran Berita Hoax Melalui Internet
Ppt Penyebaran Berita Hoax Melalui InternetPpt Penyebaran Berita Hoax Melalui Internet
Ppt Penyebaran Berita Hoax Melalui Internet
 
Etika dalam menggunakan jejaring sosial
Etika dalam menggunakan jejaring sosialEtika dalam menggunakan jejaring sosial
Etika dalam menggunakan jejaring sosial
 
BUDAYA DIGITAL.ppt
BUDAYA DIGITAL.pptBUDAYA DIGITAL.ppt
BUDAYA DIGITAL.ppt
 
Dampak positif dan negatif sosial media
Dampak positif dan negatif sosial mediaDampak positif dan negatif sosial media
Dampak positif dan negatif sosial media
 
Bijak bersosmed - tips dan informasi gerakan
Bijak bersosmed - tips dan informasi gerakanBijak bersosmed - tips dan informasi gerakan
Bijak bersosmed - tips dan informasi gerakan
 
Pengelolaan Konten di Media Sosial (1st session)
Pengelolaan Konten di Media Sosial (1st session)Pengelolaan Konten di Media Sosial (1st session)
Pengelolaan Konten di Media Sosial (1st session)
 
Budaya Bermedia Digital - Kristiyuana(1).pptx
Budaya Bermedia Digital - Kristiyuana(1).pptxBudaya Bermedia Digital - Kristiyuana(1).pptx
Budaya Bermedia Digital - Kristiyuana(1).pptx
 
Literasi Digital untuk Remaja
Literasi Digital untuk RemajaLiterasi Digital untuk Remaja
Literasi Digital untuk Remaja
 
Materi Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptx
Materi Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptxMateri Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptx
Materi Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptx
 
Literasi Digital.pptx
Literasi Digital.pptxLiterasi Digital.pptx
Literasi Digital.pptx
 
Menggunakan media sosial dengan bijak (1)
Menggunakan media sosial dengan bijak (1)Menggunakan media sosial dengan bijak (1)
Menggunakan media sosial dengan bijak (1)
 
Manajemen Promosi Digital di Media Indonesia
Manajemen Promosi Digital di Media IndonesiaManajemen Promosi Digital di Media Indonesia
Manajemen Promosi Digital di Media Indonesia
 

Similar a Seri buku literasi digital - cakap bermedia sosial

Dampak positif dan negatif sosial media terhadap remaja
Dampak positif dan negatif sosial media terhadap remajaDampak positif dan negatif sosial media terhadap remaja
Dampak positif dan negatif sosial media terhadap remajaM_Ramadhan
 
teks syarahan BM rendah.docx
teks syarahan BM rendah.docxteks syarahan BM rendah.docx
teks syarahan BM rendah.docxnurulsapura1
 
teks syarahan BM rendah.docx
teks syarahan BM rendah.docxteks syarahan BM rendah.docx
teks syarahan BM rendah.docxnurulsapura1
 
Etika menggunakan jejaring sosial (Paper )
Etika menggunakan jejaring sosial (Paper )Etika menggunakan jejaring sosial (Paper )
Etika menggunakan jejaring sosial (Paper )Esy Ginting
 
Pengaruh sosial media dalam kehidupan bersosialisasi
Pengaruh sosial media dalam kehidupan bersosialisasiPengaruh sosial media dalam kehidupan bersosialisasi
Pengaruh sosial media dalam kehidupan bersosialisasiramdani77
 
bijakbersosmed-tipsdaninformasigerakan2017-180208072341.pdf
bijakbersosmed-tipsdaninformasigerakan2017-180208072341.pdfbijakbersosmed-tipsdaninformasigerakan2017-180208072341.pdf
bijakbersosmed-tipsdaninformasigerakan2017-180208072341.pdfDwikiNugroho2
 
MAKALAH DAMPAK NEGATIF MEDIA SOSIAL
MAKALAH DAMPAK NEGATIF MEDIA SOSIALMAKALAH DAMPAK NEGATIF MEDIA SOSIAL
MAKALAH DAMPAK NEGATIF MEDIA SOSIALNur Kusmayadi
 
Media Sosial
Media SosialMedia Sosial
Media SosialSee Iena
 
Pengabdian Masyarakat MLATI 21 Oktober 2021
Pengabdian Masyarakat MLATI 21 Oktober 2021Pengabdian Masyarakat MLATI 21 Oktober 2021
Pengabdian Masyarakat MLATI 21 Oktober 2021AMIR HAMZAH
 
Dunia maya; Informasi Sampah dan Alat Propaganda
Dunia maya; Informasi Sampah dan Alat PropagandaDunia maya; Informasi Sampah dan Alat Propaganda
Dunia maya; Informasi Sampah dan Alat PropagandaLSP3I
 
Perubahan interaksi sosial di dunia digital kominfo sy jun2021 rev
Perubahan interaksi sosial di dunia digital kominfo sy jun2021 revPerubahan interaksi sosial di dunia digital kominfo sy jun2021 rev
Perubahan interaksi sosial di dunia digital kominfo sy jun2021 revWijaya Kusumah
 
Presentsi makalah dampak positif dan negatif dari perkembangan media sosial p...
Presentsi makalah dampak positif dan negatif dari perkembangan media sosial p...Presentsi makalah dampak positif dan negatif dari perkembangan media sosial p...
Presentsi makalah dampak positif dan negatif dari perkembangan media sosial p...gunnes sipahutar
 
GERAKAN MEDIA SOSIAL diera digital dan gen z
GERAKAN MEDIA SOSIAL diera digital dan gen zGERAKAN MEDIA SOSIAL diera digital dan gen z
GERAKAN MEDIA SOSIAL diera digital dan gen zAnanta5438
 
Makalah etika profesi cyber bullying fix
Makalah etika profesi cyber bullying fixMakalah etika profesi cyber bullying fix
Makalah etika profesi cyber bullying fixAldila Amalia Saufika
 
PENGARUH JEJARING SOSIAL FACEBOOK TERHADAP SEMANGAT PEMUDA
PENGARUH JEJARING SOSIAL FACEBOOK TERHADAP SEMANGAT PEMUDAPENGARUH JEJARING SOSIAL FACEBOOK TERHADAP SEMANGAT PEMUDA
PENGARUH JEJARING SOSIAL FACEBOOK TERHADAP SEMANGAT PEMUDAERik Parker
 
Media Sosial Learning
Media Sosial LearningMedia Sosial Learning
Media Sosial LearningRossie Rsd
 

Similar a Seri buku literasi digital - cakap bermedia sosial (20)

Dampak positif dan negatif sosial media terhadap remaja
Dampak positif dan negatif sosial media terhadap remajaDampak positif dan negatif sosial media terhadap remaja
Dampak positif dan negatif sosial media terhadap remaja
 
Sosial media
Sosial mediaSosial media
Sosial media
 
teks syarahan BM rendah.docx
teks syarahan BM rendah.docxteks syarahan BM rendah.docx
teks syarahan BM rendah.docx
 
teks syarahan BM rendah.docx
teks syarahan BM rendah.docxteks syarahan BM rendah.docx
teks syarahan BM rendah.docx
 
Etika menggunakan jejaring sosial (Paper )
Etika menggunakan jejaring sosial (Paper )Etika menggunakan jejaring sosial (Paper )
Etika menggunakan jejaring sosial (Paper )
 
Pengaruh sosial media dalam kehidupan bersosialisasi
Pengaruh sosial media dalam kehidupan bersosialisasiPengaruh sosial media dalam kehidupan bersosialisasi
Pengaruh sosial media dalam kehidupan bersosialisasi
 
bijakbersosmed-tipsdaninformasigerakan2017-180208072341.pdf
bijakbersosmed-tipsdaninformasigerakan2017-180208072341.pdfbijakbersosmed-tipsdaninformasigerakan2017-180208072341.pdf
bijakbersosmed-tipsdaninformasigerakan2017-180208072341.pdf
 
MAKALAH DAMPAK NEGATIF MEDIA SOSIAL
MAKALAH DAMPAK NEGATIF MEDIA SOSIALMAKALAH DAMPAK NEGATIF MEDIA SOSIAL
MAKALAH DAMPAK NEGATIF MEDIA SOSIAL
 
HITAM PUTIH MEDIA ONLINE
HITAM PUTIH MEDIA ONLINEHITAM PUTIH MEDIA ONLINE
HITAM PUTIH MEDIA ONLINE
 
Media Sosial
Media SosialMedia Sosial
Media Sosial
 
Pengabdian Masyarakat MLATI 21 Oktober 2021
Pengabdian Masyarakat MLATI 21 Oktober 2021Pengabdian Masyarakat MLATI 21 Oktober 2021
Pengabdian Masyarakat MLATI 21 Oktober 2021
 
Dunia maya; Informasi Sampah dan Alat Propaganda
Dunia maya; Informasi Sampah dan Alat PropagandaDunia maya; Informasi Sampah dan Alat Propaganda
Dunia maya; Informasi Sampah dan Alat Propaganda
 
Perubahan interaksi sosial di dunia digital kominfo sy jun2021 rev
Perubahan interaksi sosial di dunia digital kominfo sy jun2021 revPerubahan interaksi sosial di dunia digital kominfo sy jun2021 rev
Perubahan interaksi sosial di dunia digital kominfo sy jun2021 rev
 
BUDAYA DIGITAL.pptx
BUDAYA DIGITAL.pptxBUDAYA DIGITAL.pptx
BUDAYA DIGITAL.pptx
 
Presentsi makalah dampak positif dan negatif dari perkembangan media sosial p...
Presentsi makalah dampak positif dan negatif dari perkembangan media sosial p...Presentsi makalah dampak positif dan negatif dari perkembangan media sosial p...
Presentsi makalah dampak positif dan negatif dari perkembangan media sosial p...
 
GERAKAN MEDIA SOSIAL diera digital dan gen z
GERAKAN MEDIA SOSIAL diera digital dan gen zGERAKAN MEDIA SOSIAL diera digital dan gen z
GERAKAN MEDIA SOSIAL diera digital dan gen z
 
Makalah etika profesi cyber bullying fix
Makalah etika profesi cyber bullying fixMakalah etika profesi cyber bullying fix
Makalah etika profesi cyber bullying fix
 
RPL Medsosmu Harimaumu.docx
RPL Medsosmu Harimaumu.docxRPL Medsosmu Harimaumu.docx
RPL Medsosmu Harimaumu.docx
 
PENGARUH JEJARING SOSIAL FACEBOOK TERHADAP SEMANGAT PEMUDA
PENGARUH JEJARING SOSIAL FACEBOOK TERHADAP SEMANGAT PEMUDAPENGARUH JEJARING SOSIAL FACEBOOK TERHADAP SEMANGAT PEMUDA
PENGARUH JEJARING SOSIAL FACEBOOK TERHADAP SEMANGAT PEMUDA
 
Media Sosial Learning
Media Sosial LearningMedia Sosial Learning
Media Sosial Learning
 

Más de literasi digital

Seri buku literasi digital web we want for students
Seri buku literasi digital   web we want for studentsSeri buku literasi digital   web we want for students
Seri buku literasi digital web we want for studentsliterasi digital
 
Internet sehat | Pedoman Berinternet Aman, Nyaman, dan Bertanggungjawab
Internet sehat | Pedoman Berinternet Aman, Nyaman, dan BertanggungjawabInternet sehat | Pedoman Berinternet Aman, Nyaman, dan Bertanggungjawab
Internet sehat | Pedoman Berinternet Aman, Nyaman, dan Bertanggungjawabliterasi digital
 
Rumus keren #internet baik
Rumus keren #internet baikRumus keren #internet baik
Rumus keren #internet baikliterasi digital
 
Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...
Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...
Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...literasi digital
 
Seri buku literasi digital - keamanan siber untuk e-commerce
Seri buku literasi digital - keamanan siber untuk e-commerceSeri buku literasi digital - keamanan siber untuk e-commerce
Seri buku literasi digital - keamanan siber untuk e-commerceliterasi digital
 
Seri buku literasi digital - kumpulan ulasan politik, ekonomi, dan gaya hidup...
Seri buku literasi digital - kumpulan ulasan politik, ekonomi, dan gaya hidup...Seri buku literasi digital - kumpulan ulasan politik, ekonomi, dan gaya hidup...
Seri buku literasi digital - kumpulan ulasan politik, ekonomi, dan gaya hidup...literasi digital
 
Seri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporer
Seri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporerSeri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporer
Seri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporerliterasi digital
 
Seri buku literasi digital- strategi kewirausahaan digital
Seri buku literasi digital- strategi kewirausahaan digitalSeri buku literasi digital- strategi kewirausahaan digital
Seri buku literasi digital- strategi kewirausahaan digitalliterasi digital
 
Seri buku literasi digital literasi digital keluarga
Seri buku literasi digital literasi digital keluargaSeri buku literasi digital literasi digital keluarga
Seri buku literasi digital literasi digital keluargaliterasi digital
 
Kiat Bikin Infografis Keren
Kiat Bikin Infografis KerenKiat Bikin Infografis Keren
Kiat Bikin Infografis Kerenliterasi digital
 
Seri buku literasi digital eksploitasi seksual pada anak online, sebuah pem...
Seri buku literasi digital   eksploitasi seksual pada anak online, sebuah pem...Seri buku literasi digital   eksploitasi seksual pada anak online, sebuah pem...
Seri buku literasi digital eksploitasi seksual pada anak online, sebuah pem...literasi digital
 
Seri buku literasi digital media sosial untuk advokasi publik
Seri buku literasi digital   media sosial untuk advokasi publikSeri buku literasi digital   media sosial untuk advokasi publik
Seri buku literasi digital media sosial untuk advokasi publikliterasi digital
 
Buku literasi digital cover 25 jan 2018 (1)
Buku literasi digital cover 25 jan 2018 (1)Buku literasi digital cover 25 jan 2018 (1)
Buku literasi digital cover 25 jan 2018 (1)literasi digital
 
Seri buku literasi digital internet sehat pedoman berinternet sehat, aman, ...
Seri buku literasi digital   internet sehat pedoman berinternet sehat, aman, ...Seri buku literasi digital   internet sehat pedoman berinternet sehat, aman, ...
Seri buku literasi digital internet sehat pedoman berinternet sehat, aman, ...literasi digital
 
Seri buku literasi digital - kajian dampak media sosial bagi anak dan remaja ...
Seri buku literasi digital - kajian dampak media sosial bagi anak dan remaja ...Seri buku literasi digital - kajian dampak media sosial bagi anak dan remaja ...
Seri buku literasi digital - kajian dampak media sosial bagi anak dan remaja ...literasi digital
 
Seri buku literasi digital kebijakan cybersecurity dalam perspektif multistak...
Seri buku literasi digital kebijakan cybersecurity dalam perspektif multistak...Seri buku literasi digital kebijakan cybersecurity dalam perspektif multistak...
Seri buku literasi digital kebijakan cybersecurity dalam perspektif multistak...literasi digital
 
Seri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesia
Seri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesiaSeri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesia
Seri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesialiterasi digital
 
Seri buku literasi digital - pengantar tata kelola internet edisi revisi 2018...
Seri buku literasi digital - pengantar tata kelola internet edisi revisi 2018...Seri buku literasi digital - pengantar tata kelola internet edisi revisi 2018...
Seri buku literasi digital - pengantar tata kelola internet edisi revisi 2018...literasi digital
 
Seri buku literasi digital #ayo berubah - bikin keren karaktermu
Seri buku literasi digital #ayo berubah - bikin keren karaktermuSeri buku literasi digital #ayo berubah - bikin keren karaktermu
Seri buku literasi digital #ayo berubah - bikin keren karaktermuliterasi digital
 

Más de literasi digital (20)

Seri buku literasi digital web we want for students
Seri buku literasi digital   web we want for studentsSeri buku literasi digital   web we want for students
Seri buku literasi digital web we want for students
 
Internet sehat | Pedoman Berinternet Aman, Nyaman, dan Bertanggungjawab
Internet sehat | Pedoman Berinternet Aman, Nyaman, dan BertanggungjawabInternet sehat | Pedoman Berinternet Aman, Nyaman, dan Bertanggungjawab
Internet sehat | Pedoman Berinternet Aman, Nyaman, dan Bertanggungjawab
 
Rumus keren #internet baik
Rumus keren #internet baikRumus keren #internet baik
Rumus keren #internet baik
 
Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...
Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...
Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...
 
Seri buku literasi digital - keamanan siber untuk e-commerce
Seri buku literasi digital - keamanan siber untuk e-commerceSeri buku literasi digital - keamanan siber untuk e-commerce
Seri buku literasi digital - keamanan siber untuk e-commerce
 
Seri buku literasi digital - kumpulan ulasan politik, ekonomi, dan gaya hidup...
Seri buku literasi digital - kumpulan ulasan politik, ekonomi, dan gaya hidup...Seri buku literasi digital - kumpulan ulasan politik, ekonomi, dan gaya hidup...
Seri buku literasi digital - kumpulan ulasan politik, ekonomi, dan gaya hidup...
 
Seri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporer
Seri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporerSeri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporer
Seri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporer
 
Survey Penggunaan TIK
Survey Penggunaan TIKSurvey Penggunaan TIK
Survey Penggunaan TIK
 
Seri buku literasi digital- strategi kewirausahaan digital
Seri buku literasi digital- strategi kewirausahaan digitalSeri buku literasi digital- strategi kewirausahaan digital
Seri buku literasi digital- strategi kewirausahaan digital
 
Seri buku literasi digital literasi digital keluarga
Seri buku literasi digital literasi digital keluargaSeri buku literasi digital literasi digital keluarga
Seri buku literasi digital literasi digital keluarga
 
Kiat Bikin Infografis Keren
Kiat Bikin Infografis KerenKiat Bikin Infografis Keren
Kiat Bikin Infografis Keren
 
Seri buku literasi digital eksploitasi seksual pada anak online, sebuah pem...
Seri buku literasi digital   eksploitasi seksual pada anak online, sebuah pem...Seri buku literasi digital   eksploitasi seksual pada anak online, sebuah pem...
Seri buku literasi digital eksploitasi seksual pada anak online, sebuah pem...
 
Seri buku literasi digital media sosial untuk advokasi publik
Seri buku literasi digital   media sosial untuk advokasi publikSeri buku literasi digital   media sosial untuk advokasi publik
Seri buku literasi digital media sosial untuk advokasi publik
 
Buku literasi digital cover 25 jan 2018 (1)
Buku literasi digital cover 25 jan 2018 (1)Buku literasi digital cover 25 jan 2018 (1)
Buku literasi digital cover 25 jan 2018 (1)
 
Seri buku literasi digital internet sehat pedoman berinternet sehat, aman, ...
Seri buku literasi digital   internet sehat pedoman berinternet sehat, aman, ...Seri buku literasi digital   internet sehat pedoman berinternet sehat, aman, ...
Seri buku literasi digital internet sehat pedoman berinternet sehat, aman, ...
 
Seri buku literasi digital - kajian dampak media sosial bagi anak dan remaja ...
Seri buku literasi digital - kajian dampak media sosial bagi anak dan remaja ...Seri buku literasi digital - kajian dampak media sosial bagi anak dan remaja ...
Seri buku literasi digital - kajian dampak media sosial bagi anak dan remaja ...
 
Seri buku literasi digital kebijakan cybersecurity dalam perspektif multistak...
Seri buku literasi digital kebijakan cybersecurity dalam perspektif multistak...Seri buku literasi digital kebijakan cybersecurity dalam perspektif multistak...
Seri buku literasi digital kebijakan cybersecurity dalam perspektif multistak...
 
Seri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesia
Seri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesiaSeri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesia
Seri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesia
 
Seri buku literasi digital - pengantar tata kelola internet edisi revisi 2018...
Seri buku literasi digital - pengantar tata kelola internet edisi revisi 2018...Seri buku literasi digital - pengantar tata kelola internet edisi revisi 2018...
Seri buku literasi digital - pengantar tata kelola internet edisi revisi 2018...
 
Seri buku literasi digital #ayo berubah - bikin keren karaktermu
Seri buku literasi digital #ayo berubah - bikin keren karaktermuSeri buku literasi digital #ayo berubah - bikin keren karaktermu
Seri buku literasi digital #ayo berubah - bikin keren karaktermu
 

Seri buku literasi digital - cakap bermedia sosial

  • 1.
  • 2.
  • 3. 4Cakap bermedia sosial A. Media Sosial Presiden Republik Indonesia VII Joko Widodo
  • 5. 6Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
  • 6. IVCakap bermedia sosial Sekapur Sirih MENKOMINFO SEKAP UR SIRIH MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
  • 7. IV bSekapur Sirih MENKOMINFO Cakap bermedia sosial
  • 8.
  • 9. 8Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
  • 11. ViiiCakap bermedia sosial Daftar Isi D A F T A R ISI iii v vii viii 01 04 12 14 21 30 38 46 53 Redaksi Sambutan Direktur Jenderal IKP Sambutan Direktur PPI Daftar Isi Sekapur Sirih Sebuah Fenomena A. MEDIA SOSIAL B. DAMPAK NEGATIF Menjauhkan Yang Dekat Update Status Cyber Bullying Perang Media Sosial
  • 12. ixDaftar Isi Cakap bermedia sosial 60 71 76 82 88 93 100 101 110 115 120 132 133 137 139 144 Ancaman Phising, Malware, Spam Judi Online Penipuan dan Penculikan Radikalisme Online Plagiarisme Ujaran Kebencian dan Berita Bohong C. DAMPAK POSITIF Kreativitas Yang Menghasilkan Membangun Relasi dan Komunitas Berbagi Pengetahuan Menolong Orang Dan Empati D. PENUTUP Do and Don’ts Panduan Bermedia Sosial Etika Berinternet DAFTAR PUSTAKA
  • 13. 01Cakap bermedia sosial Sekapur Sirih Sebuah Fenomena S E K A P U R S I R I H SEBUAH FENOMENA Fenomena di samping menggambarkan betapa media sosial (medsos) menjadi bagian yang tidak terpisahkan dalam kehidupan. Kebutuhan akan keberagaman informasi menunjukkan kemajuan generasi. Keberadaan media sosial memberikan gambaran seolah-olah dunia tanpa batasan. Munculnya update status yang berlebihan, upload foto pribadi, penggunaan bahasa alay merupakan gejala sosial yang dianggap kekinian atau lebih umum disebut “gejala FoMO” kepanjangan dari Fear of Missing Out atau rasa ketakutan yang muncul jika dianggap tidak kekinian. Kekinian bukan hal yang salah, jika dilakukan dengan bijak, media sosial harus selalu digunakan untuk hal positif, produktif serta menginspirasi bagi khalayak ramai. Sudah saatnya kamu berpikir “Think before you click” sebelum share berita, konten, gambar bahkan menanggapi apapun yang ada di media sosial.
  • 14. 02Sekapur Sirih Sebuah Fenomena Cakap bermedia sosial rata-rata pengguna internet berusia diatas 15 tahun. Diperkirakan pada tahun 2017, Indonesia akan berada di peringkat lima besar, menggeser Jepang. Prediksi 10 Negara Dengan Pengguna Internet Terbanyak, 2013-2018 (Dalam Juta Jiwa) 1. China 2. US 3. India 4. Brazil 5. Japan 6. Indonesia 7. Russia 8. Germany 9. Mexico 10. Nigeria Worldwide 2013 620,7 246,0 167,2 99,2 100,0 72,8 77,5 59,5 53,1 51,8 2.692,9 2014 643,6 252,9 215,6 107,7 102,1 83,7 82,9 61,6 59,4 57,7 2.892,7 2015 669,8 259,3 252,3 113,7 103,6 93,4 87,3 62,2 65,1 63,2 3.072,6 2016 700,1 264,9 283,8 119,8 104,5 102,8 91,4 62,5 70,7 69,1 3.246,3 2017 736,2 269,7 313,8 123,3 105,0 112,6 94,3 62,7 75,7 76,2 3.419,9 2018 777,0 274,1 246,3 125,9 105,4 123,0 96,6 62,7 80,4 84,3 3.600,2 Sumber: eMarketer, November 2014
  • 15. 03Cakap bermedia sosial Sekapur Sirih Sebuah Fenomena pengaruh perkembangan jaman menyebabkan kita kurang peka terhadap teman, karena seringnya sibuk sendiri dengan medsos. Misalnya: Kebutuhan informasi makin kompleks. Kebutuhan menjelajah dunia, mengetahui yang terjadi di tempat lain lebih mudah. 1 2 Kurang peka dalam memahami bahasa tubuh dari teman. 1 Sarana pendidikan dan pembelajaran.3 Kemampuan menjaga rahasia hilang.3 Jaringan bisnis yang efektif.4 Informasi sering tidak asli lagi.4 Sarana komunikasi yang efektif, massal dan penyebaran cepat. 5 Hubungan antar personal dengan teman tidak lagi hangat. 5 Cuek, individualis, tidak lagi ingin melakukan kegiatan secara bersama-sama. 6 Kebutuhan Mendekatkan yang jauh. Malas menyapa teman dengan bahasa-bahasa sapaan yang baik. 2 Tingginya pengguna smartphone dan internet dipengaruhi faktor-faktor sebagai berikut : Iya tenang aja... Yakin bener gak?kayanya sih bener... Kata Budi sih ini masih rahasia, kamu jangan cerita ke orang lain lagi yah... Kabarnya sih gitu. baca aja di artikel di facebooknya andy WOOII!! MAU KEMANA?!! Kamu hari ini keliatan seneng banget... yak... oi...
  • 17. 05Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
  • 18. 06A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
  • 19. 07Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
  • 20. 08A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
  • 21. 09Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
  • 22. 10A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
  • 23. 11Cakap bermedia sosial A. Media Sosial Bermedia sosial harus semakin membuat kita cerdas, peduli dan tidak berlebihan.
  • 25. 24generasi cerdas bermedia sosial B. Dampak Negatif * Sudah semakin terlihat jelas bahwa teknologi kita telah melampaui kemanusiaan kita. * Ilmuwan Albert Einstein
  • 26. 14B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial Mengingatkan bagaimana suatu teknologi (penggunaan gawai) dapat menciptakan jarak di antara orang. Kesibukan dalam menggunakan gawai dapat mengurangi komunikasi dan kesadaran kita akan lingkungan sekitar.
  • 27. 15Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 28. 16B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 29. 17Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 30. 18B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 31. 19Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif Teknologi seharusnya mendekatkan yang jauh, bukan sebaliknya.
  • 32. 31A. Media Sosial Cakap bermedia sosial * Musisi Asal Inggris *Dapatkah kita benar-benar hidup tanpa satu sama lain? The Beatles
  • 33. 32Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif 21 Memberikan gambaran bagaimana orang ingin sekali menjadi pusat perhatian. Hal ini tanpa disadari dapat mengundang berbagai efek negatif, baik bagi pelaku narsis maupun orang-orang di sekitarnya.
  • 34. 33A. Media Sosial Cakap bermedia sosial 22B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 35. 34Cakap bermedia sosial A. Media Sosial 23Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 36. 35A. Media Sosial Cakap bermedia sosial 24B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 37. 36Cakap bermedia sosial A. Media Sosial 25Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 38. 37A. Media Sosial Cakap bermedia sosial 26B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 39. 38Cakap bermedia sosial A. Media Sosial 27Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 40. 39B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial 28 selfie bisa berperan sebagai penyebar pesan positif dan artistik. Namun selfie berlebihan bisa mendatangkan keburukan.
  • 41. 40Cakap bermedia sosial A. Media Sosial Motivator
  • 42. 30B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial Penggunaan media sosial membuat penggunanya ingin memberitahukan semua kegiatannya kepada seluruh dunia. Update status yang terlalu ekstrem dapat mengundang berbagai reaksi, bahkan kejahatan.
  • 43. 31Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 44. 32B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 45. 33Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 46. 34B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 47. 35Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 48. B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial 36 Berikanlah informasi yang baik jika mengupdate status. Jangan mudah menyebarkan informasi yang belum jelas, menyinggung dan bersifat pribadi di media sosial.
  • 49. 48Cakap bermedia sosial A. Media Sosial * *Kamu adalah apa yang kamu bagikan. Penulis CharlesLeadbeater
  • 50. 38B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial Suatu bentuk kekerasan (diejek, dihina, diintimidasi, atau dipermalukan) yang dialami seseorang melalui dunia maya, sebagian besar dilakukan oleh orang-orang di lingkungan terdekat korban. Perlu diingatkan bahwa perundungan (bullying) di dunia maya efeknya bukan hanya kepada korbannya saja, namun juga orang- orang di sekitarnya.
  • 51. 39Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 52. 40B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 53. 41Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 54. 42B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 55. 43Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 56. 43Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 57. 56Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
  • 58. 46B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial Adu argumen, menyebarkan kebencian dan menghina seseorang di ranah publik. Hal ini dapat mengakibatkan putusnya hubungan sosial di antara pelakunya.
  • 59. 47Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 60. 48B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 61. 49Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 62. 50B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 63. 51Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif Jangan mudah terpancing emosi, apalagi di ruang publik, bisa jadi itu akan menjatuhkan diri kita sendiri.
  • 64. 63A. Media Sosial Cakap bermedia sosial Ilmuwan dan Penulis
  • 65. 53Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif Dengan maraknya media sosial, membuat seorang anak dapat dengan mudah orang-orang yang tidak bertanggung jawab.
  • 66. 65B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial 54
  • 67. 66Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif 55
  • 68. 56B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 69. 57Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 70. 69B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial 58 Hargai dirimu sebagai pribadi yang paling berharga. Be Smart and Respect Yourself!
  • 71. 70Cakap bermedia sosial A. Media Sosial Pendakwah
  • 72. 60B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial Berhati-hati dalam memberikan data-data pribadi di internet. Jangan mudah klik tautan yang belum jelas diketahui sumbernya.
  • 73. 61Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 74. 62B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 75. 63Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 76. 64B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 77. 65Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 78. 66B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 79. 67Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
  • 80. 79A. Media Sosial Cakap bermedia sosial 68Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 81. 80Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif 69 Jangan mudah klik atau unduh tautan mencurigakan di internet. Think Before you click!
  • 82. 81A. Media Sosial Cakap bermedia sosial * * penipuan dan kebohongan menyebabkan kegelisahan, cari informasi yang benar dan bijaksana. Penulis JohnAndreasWidtsoe
  • 83. Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif 71 Judi O n l i n e Berhati-hatilah melakukan taruhan melalui game online. Sekali ikut dalam permainan maka akan terbawa terus.
  • 84. 83A. Media Sosial Cakap bermedia sosial 72B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 85. 84Cakap bermedia sosial A. Media Sosial 73Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 86. B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial 74 Iming-iming untung besar seringkali berujung buntung. Waspada judi Online!
  • 87. 86Cakap bermedia sosial A. Media Sosial * * Berjudi: Mendapatkan sesuatu yang tidak ada. Penulis Wilson Mizner *
  • 88. 76 Cakap bermedia sosialB. Dampak Negatif dan Penipuan Ada banyak pihak yang menggunakan media sosial untuk hal yang tidak bertanggung jawab. Jangan mudah percaya penawaran yang terlalu menggiurkan. Penculikan
  • 89. 88Cakap bermedia sosial A. Media Sosial 77Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 90. 89A. Media Sosial Cakap bermedia sosial 78B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 91. 90Cakap bermedia sosial A. Media Sosial 79Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 92. Penipuan dan penculikan di media sosial menggunakan berbagai motif, jangan mudah percaya dengan orang yang baru dikenal di dunia maya. 80B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 93. 92Cakap bermedia sosial A. Media Sosial * * Jangan berusaha untuk dicintai dengan harga berapapun, karena cinta tidak memiliki harga. Penulis Paulo Coelho *
  • 94. 93B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial 82 Radikalisme O n l i n eIsu-isu penentangan pada negara yang disebarkan melalui media sosial maupun broadcast message.
  • 95. 94Cakap bermedia sosial A. Media Sosial 83Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 96. 95A. Media Sosial Cakap bermedia sosial 84B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 97. 96Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif 85
  • 98. 97B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial 86 Hati-hati perekrutan terorisme melalui media sosial, wawasan harus cukup luas dan jangan mudah terhasut.
  • 99. 98Cakap bermedia sosial A. Media Sosial Presiden Republik Indonesia I
  • 100. 88B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial Untuk menyingkat waktu, seseorang dapat dengan mudah menyalin, menjiplak dan mengambil karangan, pendapat, bahkan foto orang lain dan menjadikannya seolah karangan dan pendapat sendiri.
  • 101. 89Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 102. 90B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 103. 91Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif Hargai hak orang lain, cantumkan selalu asal berita atau informasi yang kita kutip.
  • 104. 103A. Media Sosial Cakap bermedia sosial Presiden Republik Indonesia IV
  • 105. 93Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif Ada banyak pihak yang menggunakan media sosial untuk hal yang tidak bertanggung jawab. Jangan mudah percaya penawaran yang terlalu menggiurkan. Ujaran Kebencian Bohong dan b e r i t a
  • 106. 94B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial Cetakan Kedua Tahun 2016
  • 107. 95Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif
  • 108. 96B. Dampak Negatif Cakap bermedia sosial
  • 109. 97Cakap bermedia sosial B. Dampak Negatif Biasakanlah kroscek berita yang kita dapat di internet.
  • 110. 109A. Media Sosial Cakap bermedia sosial
  • 111. 110Cakap bermedia sosial A. Media Sosial Presiden Republik Indonesia III
  • 113. 112Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif 101 Media sosial memberikan peluang usaha dan kesempatan kerja yang tidak terbatas. yang Menghasilkan
  • 114. 102C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
  • 115. 103Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
  • 116. 115A. Media Sosial Cakap bermedia sosial 104C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
  • 117. 105Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif Endorse adalah mengiklankan sebuah produk/barang melalui media sosial dengan memanfaatkan banyaknya follower yang dimiliki oleh seseorang atau kelompok tertentu. Orang yang diajak kerjasama untuk melakukan endorse sebuah barang biasanya tokoh terkenal, orang-orang tertentu yang memiliki follower tinggi di medsos, biasanya orang-orang ini disebut buzzer. K E U N T U N G A N E N D O R S E Apa Aja Sih Keuntungannya...? 2 1 Penghasilan bertambah, selain diberikan barang gratis, postingan kita di akun pribadi juga bisa dilihat oleh pemilik toko online lainnya. Hal inilah yang dapat membuka peluang usaha kita. Menjadi model dan mengiklankan produk lainnya. Dapat barang gratis, mengedorser bisa dapat barang gratis karena membantu memasarkan produk dari toko tersebut. Umumnya, kerjasama endorsement antara pemilik toko dengan orang yang diminta untuk mengiklankan barangnya, diberikan barang secara cuma-cuma sebagai bayarannya.
  • 118. 106C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial 3 4 4 Peluang bisnis, keaktifan kita di dunia maya membuat jaringan networking kita juga bertambah. Ini bisa dijadikan peluang baru untuk merambah ke dunia bisnis melalui networking tersebut. Follower bertambah, selain kita sendiri yang memposting foto di media sosial, foto kita akan direpost oleh pemilik produk yang kita endorse, sehingga akan banyak dilihat orang dan menambah jaringan networking. @Mbak_Cantik2372TWEETS 361 FOLLOWING632072FOLLOWERS
  • 119. 107Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
  • 120. 108C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial Mendapatkan penghasilandari kreativitas positifmembuat kita semakinbermanfaat bagi sesama.
  • 121. 120Cakap bermedia sosial A. Media Sosial Walikota Bandung RidwanKamil
  • 122. C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial 110 komunitas Dengan adanya media sosial dapat membuka pertemanan kita dengan orang lain, memperluas relasi dan membangun komunitas. M e m b a n g u n relasi
  • 123. 122Cakap bermedia sosial A. Media Sosial 111Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
  • 124. 123A. Media Sosial Cakap bermedia sosial 112C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
  • 125. 124Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif 113 Bangun pertemanan dan kebaikan seluas-luasnya.
  • 126. 125A. Media Sosial Cakap bermedia sosial * * Komunikasi- koneksi manusia/ masyarakat adalah kunci keberhasilan pribadi dan karir. Motivator Paul J Meyer *
  • 127. 1115Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif Banyak informasi positif dan hal-hal baru yang kita dapat melalui media sosial. Sharing Knowledge. pengetahuan
  • 128. 116C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
  • 129. 117Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
  • 130. 129C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial 118 Be informed and well informed!
  • 131. 130Cakap bermedia sosial A. Media Sosial Pengusaha
  • 132. 131C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial 120 Media sosial memiliki kekuatan besar untuk menarik empati dan berkontribusi nyata pada kemanusiaan. Empati Menolong o r a n g
  • 133. 121Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
  • 134. 122C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
  • 135. 123Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
  • 136. 124C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
  • 137. 125Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
  • 138. 126C. Dampak Positif Cakap bermedia sosial
  • 139. 127Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif Kepedulian kita akan sangat berarti bagi orang lain
  • 140. 139A. Media Sosial Cakap bermedia sosial **Media Sosial bukanlah sesuatu yang kamu”lakukan”, sebaliknya kamu harus “menjadi” sosial. Digital Brand Strategist Peter Thomson
  • 141. 129Cakap bermedia sosial C. Dampak Positif
  • 142. 141A. Media Sosial Cakap bermedia sosial Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia
  • 143. 142Cakap bermedia sosial A. Media Sosial
  • 145. D O & DON’Ts Kerahasian data Pribadi allay dan lebay. sekolah/alumni. telepon dan alamat rumah. Postingan menginspirasi misalnya prestasi dan hal2 positif yang memotivasi orang lain. terus di medsos. mengadu domba dan SARA. password password dengan kombinasi yang baik. dan pacar. Kenali Beritanya hanya berita positif yang dishare. SYSTEM UPGRADE ? Password Baru: Ulangi********** ********** 133Cakap bermedia sosial D. Penutup
  • 146. Ada sanksi Hukum jelekkan pihak tertentu atau bahkan negara. berkomentar. negatif pada hal-hal yang belum tentu kebenarannya. Game online tes-tes kepribadian atau apapun yang ada di medsos karena akun kamu akan masuk perangkap link link tidak jelas lainnya. game online sebelum mencoba memainkan. tes-tes lain yang ga jelas di medsos. diseleksi. Selfie dan wefie berlebihan dan tidak masalah tapi dengan kesantunan karena kita menganut budaya timur. pakaian yang tidak sopan, aktivitas yang menyimpang dll. dan kemudian diupload tanpa diseleksi. pribadi misalnya lagi pelukan, ciuman bahkan yang lebih dari itu. Pornografi posting link walaupun ada di medsos kamu. pilih-pilih apa yang diposting. link yang NO! 134D. Penutup Cakap bermedia sosial
  • 147. 135Cakap bermedia sosial D. Penutup Sopanlah harus tetap menggunakan bahasa- bahasa yang sopan dalam bermedsos. berlebihan di medsos. Ingat waktu maksimal 2 jam sehari. Update status cukup 1 kali dalam sehari. update status.
  • 148. 147Cakap bermedia sosial D. Penutup147
  • 149. 137Cakap bermedia sosial D. Penutup P A N D U A N BERMEDIA SOSIAL Harus memperhatikan etika berinternet atau cyber ethics dan juga melaksanakan asas kehati-hatian dan itikad baik di iantaranya : a. Perhatikan dalam penggunaan huruf Kapital Menulis dengan menggunakan huruf kapital yang tepat, tidak disalahartikan, penggunaan huruf kapital yang tidak tepat menunjukkan seseorang yang sedang marah. b. Hati-hati terhadap informasi yang kita terima tersebut bukan spam, berita hoax dan lain-lain. c. Penggunaan kutipan Menggunakan kutipan yang telah diposting orang lain dapat mengakibatkan bandwith server menjadi berat dan akses untuk membuka postingan tersebut menjadi lama, karena komentar menjadi panjang akibat kutipan-kutipan yang tidak perlu. d. Private Message (pesan pribadi) Jangan mengumbar private message ke area publik. Sebaiknya informasi-informasi yang bersifat privasi disampaikan lewat private message. e. Sumber dari Informasi yang kita sampaikan Jika kita membuat suatu postingan di blog yang sumber tulisan tersebut berasal dari tulisan atau blog orang lain, seharusnya mencantumkan sumber tulisan atau penulis aslinya. Karena tulisan itu seperti sebuah karya seni. f. Hindari personal attack Hindari perdebatan yang memicu perselisihan diakibatkan penggunaan kalimat yang tidak sopan dan menyinggung SARA. Bagaimana menjadi Cerdas, Kreatif dan Produktif ketika bermedia sosial? 1. Cerdas :
  • 150. 138D. Penutup Cakap bermedia sosial 2. Kreatif: 3. Produktif: Kreatif berarti mampu menciptakan karya baru yang berpotensi memberikan manfaat dan nilai tambah, misalnya : Produktif dapat diartikan mampu mendapatkan atau memberikan manfaat yang maksimal dari penggunaan teknologi dan internet, untuk diri sendiri dan orang lain. 1. Forum-forum diskusi yang produktif 2. Forum profesi 3. Forum diskusi sebuah tema 4. dll Sebuah produk keripik singkong yang sangat digemari masyarakat, mulai dikenal publik dari postingan online. B. Promosi Online C. Kampanye Online Barack Obama benar- benar mengerahkan kekuatan internet dalam kampanye Presiden Amerika tahun 2008. Isyana Sarasvati memulai karir menyanyinya dengan mengunggah videonya di YouTube. 5 55 5 a. Jualan Online
  • 151. 139Cakap bermedia sosial D. Penutup E T I K A BERINTERNET MENGGUNAKAN secara memperhatikan norma-norma yang berlaku, baik norma hukum, agama dan sosial. Beberapa tips etika berinternet yang baik adalah : 1. Indonesia adalah negara beragama dan berbudaya, prinsip dasar berinternet terutama menggunakan media sosial harus memenuhi norma-norma agama dan budaya, di antaranya: a. Gotong Royong. Manfaatkan internet untuk membantu orang lain, misal menyebarkan tulisan yang mendatangkan kebaikan semua, membuat aplikasi yang b. Sopan Santun. Menggunakan bahasa yang sopan agar tidak ada orang yang tersinggung, upload foto atau Menghormati privasi orang lain, jangan mengumbar pesan-pesan pribadi di ruang publik, update status atau mengumbar foto/video yang berlebihan. c. Ramah tamah. Manfaatkan internet untuk menjalin silaturahmi, memperbanyak saudara, bukan untuk menambah lawan. Prinsip ini juga berlaku jangan sampai Internet memberikan banyak kemudahan sekaligus memberikan dampak negatif bagi penggunanya. MENGGUNAKAN secara POSITIF = HASIL POSITIF
  • 152.
  • 153. 141Cakap bermedia sosial D. Penutup Perbuatan yang dilarang menurut UU ITE: Bagian 1 (pasal 27 ayat 1-4) 1. Setiap Orang dengan sengaja dan tanpa hak mendistribusikan dan/atau mentransmisikan dan/ atau membuat dapat diaksesnya Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik yang memiliki muatan yang melanggar kesusilaan. 2. Setiap Orang dengan sengaja dan tanpa hak mendistribusikan dan/atau mentransmisikan dan/ atau membuat dapat diaksesnya Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik yang memiliki muatan perjudian. 3. Setiap Orang dengan sengaja dan tanpa hak mendistribusikan dan/atau mentransmisikan dan/ atau membuat dapat diaksesnya Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik yang memiliki muatan penghinaan dan/atau pencemaran nama baik. 4.Setiap Orang dengan sengaja dan tanpa hak mendistribusikan dan/atau mentransmisikan dan/ atau membuat dapat diaksesnya Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik yang memiliki muatan pemerasan dan/atau pengancaman. Sanksi (Pasal 45 ayat 1) Hukuman pidana penjara paling lama 6 (enam) tahun dan/atau denda sesuai ketentuan yang berlaku Menurut Pasal 52 ayat 1, Dalam hal tindak pidana sebagaimana dimaksud dalam Pasal 27 ayat (1) menyangkut kesusilaan atau eksploitasi seksual terhadap anak dikenakan pemberatan sepertiga dari pidana pokok.
  • 154. 142D. Penutup Cakap bermedia sosial Perbuatan yang dilarang menurut UU ITE: Bagian 2: (pasal 27 ayat 1-4) 1. Setiap Orang dengan sengaja dan tanpa hak menyebarkan berita bohong dan menyesatkan yang mengakibatkan kerugian konsumen dalam Transaksi Elektronik. 2. Setiap Orang dengan sengaja dan tanpa hak menyebarkan informasi yang ditujukan untuk menimbulkan rasa kebencian atau permusuhan individu dan/atau kelompok masyarakat tertentu berdasarkan atas suku, agama, ras, dan antargolongan (SARA). Sanksi (Pasal 45 Ayat 2) Hukuman pidana penjara paling lama 6 (enam)tahundan/ataudendapalingbanyak Rp 1.000.000.000,00 (satu miliar rupiah). Perbuatan yang dilarang menurut UU ITE : Bagian 3 (Perbuatan Yang Dilarang (Pasal 29) Setiap Orang dengan sengaja dan tanpa hak mengirimkan Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik yang berisi ancaman kekerasan atau menakut-nakuti yang ditujukan secara pribadi. Sanksi (Pasal 45 ayat 3) Hukuman pidana penjara paling lama 12 (dua belas) tahun dan/atau denda paling banyak Rp 2.000.000.000,00 (dua miliyar rupiah).
  • 155. 143Cakap bermedia sosial D. Penutup Gunakan akun sosial media sebaik-baiknya, jangan pernah kita menyalagunakannya untuk hal-hal yang dapat merugikan diri sendiri
  • 156.
  • 157.