SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 17
Fungsi agama bagi
kehidupam manusia



Oleh :
Moh Tamamuddin
a. Pendahuluan
  Dalam menjalani hidup, manusia
 memerlukan agama sebagai pedoman
 dalam membimbing dan mengarahkan
 kehidupannya agar selalu berada di
 jalan yang benar. Agama diturunkan
 oleh Allah seungguhnya untuk
 kebaikan umat manusia, karena
 agama memberikan rambu-rambu
 yang jelas bagi manusia dalam
 menjalin hubungan dengan Allah,
 sesama manusia, dan alam.
b. Alasan – alasan Manusia
Perlu Beragama
  Pada dasarnya manusia memiliki
 keterbatasan pengetahuan dalam
 banyak hal, baik mengenai sesuatu
 yang tampak maupun yang gaib, dan
 juga keterbatasan dalam memprediksi
 apa yang akan terjadi pada dirinya
 dan orang lain, dan lainb sebagainya.
 Oleh karena keterbatasan yang
 dimiliki itulah maka manusia
 memerlukan agama untuk membantu
 dan memberikan pencerahan spiritual
 pada dirinya.
Manusia membutuhkan agama tidak
sekedar untuk kebaikan dirinya di
hadapan Tuhan saja, melainkan juga
untuk membantu dirinya dalam
menghadapi bermacam-macam problema
yang terkadang tidak dapat dipahaminya.
  Selain daripada itu agama juga memebri
isyarat kepada manusia dan alam bahwa
ada Zat yang lebih unggul, Zat Yang Maha
segalanya, yang disitu manusia perlu
bersandar kepada-Nya melalui medium
agama.
Kita perlu bersandar dan berpasrah
(tawakkal) kepada-Nya melalui agama
karena agama menjadi tempat bagi kita
untuk mengadu dan bekomunikasi dengan
Tuhan. Kepasrahan kita kepada Tuhan
didasarkan pada suatu ajaran bahwa
manusia hanya bisa berusaha, Tuhan yang
menentukan.
    Di sisi lain dalam kehidupan sosial, bagi
seorang muslim, agama diperlukan untuk
menjadi dasar dalam menata kehidupannya,
baik ekonomi, politik, sosial, budaya maupun
aspek lainnya sehingga kehidupannya
menjelmakan perilaku yang Islami.
c. Fungsi Agama Bagi
manusia
      Ada beberapa alasan tentang mengapa
    agama itu sangat penting dalam
    kehidupan manusia, antara lain adalah :
   Karena agama merupakan sumber moral
   Karena agama merupakan petunjuk
    kebenaran
   Karena agama merupakan sumber
    informasi tentang masalah metafisika.
   Karena agama memberikan bimbingan
    rohani bagi manusia baik di kala suka,
    maupun di kala duka.
Manusia sejak dilahirkan ke dunia ini dalam
keadaan lemah dan tidak berdaya, serta
tidak mengetahui apa-apa sebagaimana
firman Allah dalam Q. S. al-Nahl (16) : 78.
Allah mengeluarkan kamu dari perut ibumu
dalam keadaan tidak tahu apa-apa. Dia
menjadikan untukmu pendengaran,
penglihatan dan hati, tetapi sedikit di antara
mereka yang mensyukurinya.
Dalam keadaan yang demikian itu, manusia
 senantiasa dipengaruhi oleh berbagai
 macam godaan dan rayuan, baik dari dalam,
 maupun dari luar dirinya. Godaan dan rayuan
 daridalam diri manusia dibagi menjadi dua
 bagian, yaitu

1.Godaan dan rayuan yang berysaha menarik
  manusia ke dalam lingkungan kebaikan,
  yang menurut istilah Al-Gazali dalam
  bukunya ihya ulumuddin disebut dengan
  malak Al-hidayah yaitu kekuatan-kekuatan
  yang berusaha menarik manusia kepada
  hidayah ataukebaikan.
2.Godaan dan rayuan yang berusaha
memperdayakan manusia kepada
kejahatan,yang menurut istilah Al-Gazali
dinamakan malak al-ghiwayah, yakni
kekuatan-kekuatan yang berusaha
menarik manusia kepada kejahatan

 Disinilah letak fungsi agama dalam
kehidupan manusia, yaitu membimbing
manusia kejalan yang baik dan
menghindarkan manusia dari kejahatan
atau kemungkaran
Fungsi Agama Kepada Manusia
  Dari segi pragmatisme, seseorang itu
 menganut sesuatu agama adalah
 disebabkan oleh fungsinya. Bagi
 kebanyakan orang, agama itu berfungsi
 untuk menjaga kebahagiaan hidup. Tetapi
 dari segi sains sosial, fungsi agama
 mempunyai dimensi yang lain seperti apa
 yang dihuraikan di bawah:
•-Memberi pandangan dunia kepada
satu-satu budaya manusia.
    Agama dikatankan memberi pandangan
     dunia kepada manusia kerana ia
     sentiasanya memberi penerangan
     mengenai dunia(sebagai satu
     keseluruhan), dan juga kedudukan
     manusia di dalam dunia. Penerangan
     bagi pekara ini sebenarnya sukar dicapai
     melalui inderia manusia, melainkan
     sedikit penerangan daripada falsafah.
     Contohnya, agama Islam menerangkan
     kepada umatnya bahawa dunia adalah
     ciptaan Allah SWTdan setiap manusia
     harus menaati Allah SWT
-Menjawab pelbagai soalan yang
tidak mampu dijawab oleh
manusia.
  Sesetangah soalan yang sentiasa
 ditanya oleh manusia merupakan
 soalan yang tidak terjawab oleh akal
 manusia sendiri. Contohnya soalan
 kehidupan selepas mati, matlamat
 menarik dan untuk menjawabnya
 adalah perlu. Maka, agama itulah
 berfungsi untuk menjawab soalan-
 soalan ini.
• Memberi rasa kekitaan kepada
sesuatu kelompok manusia.
  Agama merupakan satu faktor dalam
 pembentukkan kelompok manusia. Ini
 adalah kerana sistem agama
 menimbulkan keseragaman bukan
 sahaja kepercayaan yang sama,
 malah tingkah laku, pandangan dunia
 dan nilai yang sama.
• Memainkan fungsi kawanan
sosial.
 Kebanyakan agama di dunia adalah
 menyaran kepada kebaikan. Dalam
 ajaran agama sendiri sebenarnya
 telah menggariskan kod etika yang
 wajib dilakukan oleh penganutnya.
 Maka ini dikatakan agama memainkan
 fungsi kawanan sosial
Fungsi Sosial Agama

 Secara sosiologis, pengaruh agama bisa
  dilihat dari dua sisi, yaitu pengaruh yang
  bersifat positif atau pengaruh yang
  menyatukan (integrative factor) dan
  pengaruh yang bersifat negatif atau
  pengaruh yang bersifat destruktif dan
  memecah-belah (desintegrative factor).
 Pembahasan tentang fungsi agama
  disini akan dibatasi pada dua hal yaitu
  agama sebagai faktor integratif dan
  sekaligus disintegratif bagi masyarakat.
Fungsi Integratif Agama

   Peranan sosial agama sebagai faktor
    integratif bagi masyarakat berarti peran
    agama dalam menciptakan suatu ikatan
    bersama, baik diantara anggota-anggota
    beberapa masyarakat maupun dalam
    kewajiban-kewajiban sosial yang
    membantu mempersatukan mereka. Hal
    ini dikarenakan nilai-nilai yang
    mendasari sistem-sistem kewajiban
    sosial didukung bersama oleh
    kelompokkelompok keagamaan
    sehingga agama menjamin adanya
    konsensus dalam masyarakat.
Fungsi Disintegratif Agama

   Meskipun agama memiliki peranan
    sebagai kekuatan yang mempersatukan,
    mengikat, dan memelihara eksistensi
    suatu masyarakat, pada saat yang sama
    agama juga dapat memainkan peranan
    sebagai kekuatan yang mencerai-
    beraikan, memecah-belah bahkan
    menghancurkan eksistensi suatu
    masyarakat. Hal ini merupakan
    konsekuensi dari begitu kuatnya agama
    dalam mengikat kelompok pemeluknya
    sendiri sehingga seringkali mengabaikan
    bahkan menyalahkan eksistensi pemeluk
    agama lain

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Islam sebagai way of life
Islam sebagai way of lifeIslam sebagai way of life
Islam sebagai way of lifeRidwan Hidayat
 
Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)
Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)
Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)Rendra Fahrurrozie
 
Politik islam dan Sejarahnya
Politik islam dan SejarahnyaPolitik islam dan Sejarahnya
Politik islam dan SejarahnyaYusuf Darismah
 
Akhlak, Etika dan Moral
Akhlak, Etika dan MoralAkhlak, Etika dan Moral
Akhlak, Etika dan MoralZezen Wahyudin
 
Makalah pembidangan ilmu fiqh
Makalah pembidangan ilmu fiqhMakalah pembidangan ilmu fiqh
Makalah pembidangan ilmu fiqhM fazrul
 
Presentasi kerukunan antar umat beragama
Presentasi kerukunan antar umat beragamaPresentasi kerukunan antar umat beragama
Presentasi kerukunan antar umat beragamaArief Anzarullah
 
Etika moral, akhlaq dan adab
Etika moral, akhlaq dan adabEtika moral, akhlaq dan adab
Etika moral, akhlaq dan adab031330
 
Ppt sejarah perkembangan akhlak
Ppt sejarah perkembangan akhlakPpt sejarah perkembangan akhlak
Ppt sejarah perkembangan akhlakria sholihah
 
Akhlak sosial
Akhlak sosialAkhlak sosial
Akhlak sosialYuliana
 
Agama dan Kebudayaan
Agama dan KebudayaanAgama dan Kebudayaan
Agama dan KebudayaanJafar Sodiq
 
Manusia dan agama
Manusia dan agamaManusia dan agama
Manusia dan agamaIndra West
 
PENDEKATAN ANTROPOLOGI DALAM STUDI ISLAM
PENDEKATAN ANTROPOLOGI DALAM STUDI ISLAMPENDEKATAN ANTROPOLOGI DALAM STUDI ISLAM
PENDEKATAN ANTROPOLOGI DALAM STUDI ISLAMDadang Rohendi
 
Agama dan masyarakat
Agama dan masyarakatAgama dan masyarakat
Agama dan masyarakatnaufalando
 

La actualidad más candente (20)

Islam sebagai way of life
Islam sebagai way of lifeIslam sebagai way of life
Islam sebagai way of life
 
Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)
Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)
Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)
 
Politik islam dan Sejarahnya
Politik islam dan SejarahnyaPolitik islam dan Sejarahnya
Politik islam dan Sejarahnya
 
Akhlak, Etika dan Moral
Akhlak, Etika dan MoralAkhlak, Etika dan Moral
Akhlak, Etika dan Moral
 
Ppt tasawuf
Ppt tasawufPpt tasawuf
Ppt tasawuf
 
Makalah pembidangan ilmu fiqh
Makalah pembidangan ilmu fiqhMakalah pembidangan ilmu fiqh
Makalah pembidangan ilmu fiqh
 
AHKLAK DAN TASAWUF DALAM ISLAM
AHKLAK DAN TASAWUF DALAM ISLAMAHKLAK DAN TASAWUF DALAM ISLAM
AHKLAK DAN TASAWUF DALAM ISLAM
 
Presentasi kerukunan antar umat beragama
Presentasi kerukunan antar umat beragamaPresentasi kerukunan antar umat beragama
Presentasi kerukunan antar umat beragama
 
AKHLAK
AKHLAKAKHLAK
AKHLAK
 
Wanita dalam Islam
Wanita dalam IslamWanita dalam Islam
Wanita dalam Islam
 
Etika moral, akhlaq dan adab
Etika moral, akhlaq dan adabEtika moral, akhlaq dan adab
Etika moral, akhlaq dan adab
 
Ppt sejarah perkembangan akhlak
Ppt sejarah perkembangan akhlakPpt sejarah perkembangan akhlak
Ppt sejarah perkembangan akhlak
 
Akhlak sosial
Akhlak sosialAkhlak sosial
Akhlak sosial
 
Syariat ppt
Syariat pptSyariat ppt
Syariat ppt
 
Agama dan Kebudayaan
Agama dan KebudayaanAgama dan Kebudayaan
Agama dan Kebudayaan
 
Manusia dan agama
Manusia dan agamaManusia dan agama
Manusia dan agama
 
Aik ppt 1
Aik ppt 1Aik ppt 1
Aik ppt 1
 
kebudayaan islam kel 5
kebudayaan islam kel 5 kebudayaan islam kel 5
kebudayaan islam kel 5
 
PENDEKATAN ANTROPOLOGI DALAM STUDI ISLAM
PENDEKATAN ANTROPOLOGI DALAM STUDI ISLAMPENDEKATAN ANTROPOLOGI DALAM STUDI ISLAM
PENDEKATAN ANTROPOLOGI DALAM STUDI ISLAM
 
Agama dan masyarakat
Agama dan masyarakatAgama dan masyarakat
Agama dan masyarakat
 

Destacado

Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hariPeran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-haripjj_kemenkes
 
Keperluan manusia kepada agama
Keperluan manusia kepada agama Keperluan manusia kepada agama
Keperluan manusia kepada agama Aina Sofieyah
 
Kebebasan beragama di malaysia & hubungkait dengan perlembagaan
Kebebasan beragama di malaysia & hubungkait dengan perlembagaan   Kebebasan beragama di malaysia & hubungkait dengan perlembagaan
Kebebasan beragama di malaysia & hubungkait dengan perlembagaan Mel Cassie
 
Peranan, fungsi dan kepentingan agama mengikut o’dea
Peranan, fungsi dan kepentingan agama mengikut o’deaPeranan, fungsi dan kepentingan agama mengikut o’dea
Peranan, fungsi dan kepentingan agama mengikut o’deafarisbest
 
konsep ketuhanan
konsep ketuhanankonsep ketuhanan
konsep ketuhananmkazree
 
Nilai 1.1 kepercayaan kepada tuhan
Nilai 1.1 kepercayaan kepada tuhanNilai 1.1 kepercayaan kepada tuhan
Nilai 1.1 kepercayaan kepada tuhanSuhaila Panut
 
Konsep ketuhanan
Konsep ketuhananKonsep ketuhanan
Konsep ketuhananhazrina22
 
Nota lengkap modul titas.new
Nota lengkap modul titas.newNota lengkap modul titas.new
Nota lengkap modul titas.newKero Nuex
 
Masa pembabaran dhamma sang buddha
Masa pembabaran dhamma sang buddhaMasa pembabaran dhamma sang buddha
Masa pembabaran dhamma sang buddhaSTAB dharma widya
 
HAKEKAT KETUHANAN DALAM ISLAM
HAKEKAT KETUHANAN DALAM ISLAMHAKEKAT KETUHANAN DALAM ISLAM
HAKEKAT KETUHANAN DALAM ISLAMaulia rachmawati
 
Konsep ketuhanan dalam islam
Konsep ketuhanan dalam islamKonsep ketuhanan dalam islam
Konsep ketuhanan dalam islamBilhad Hard
 
Konsep Ketuhanan Dalam Islam
Konsep Ketuhanan Dalam IslamKonsep Ketuhanan Dalam Islam
Konsep Ketuhanan Dalam Islamherlena sari
 
Nilai nilai murni dalam setiap agama di malaysia
Nilai nilai murni dalam setiap agama di malaysiaNilai nilai murni dalam setiap agama di malaysia
Nilai nilai murni dalam setiap agama di malaysiaZarina Zam
 
Agama dan kepercayaan
Agama dan kepercayaanAgama dan kepercayaan
Agama dan kepercayaanmunnianwar
 
KONFLIK AGAMA
KONFLIK AGAMAKONFLIK AGAMA
KONFLIK AGAMASwee Mun
 
Kehidupan berbangsa dan bernegara dalam islam
Kehidupan berbangsa dan bernegara  dalam islamKehidupan berbangsa dan bernegara  dalam islam
Kehidupan berbangsa dan bernegara dalam islamQaulan Syadidah
 

Destacado (20)

Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hariPeran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
 
Keperluan manusia kepada agama
Keperluan manusia kepada agama Keperluan manusia kepada agama
Keperluan manusia kepada agama
 
04 Agama
04 Agama04 Agama
04 Agama
 
Agama di malaysia
Agama di malaysiaAgama di malaysia
Agama di malaysia
 
Kebebasan beragama di malaysia & hubungkait dengan perlembagaan
Kebebasan beragama di malaysia & hubungkait dengan perlembagaan   Kebebasan beragama di malaysia & hubungkait dengan perlembagaan
Kebebasan beragama di malaysia & hubungkait dengan perlembagaan
 
Peranan, fungsi dan kepentingan agama mengikut o’dea
Peranan, fungsi dan kepentingan agama mengikut o’deaPeranan, fungsi dan kepentingan agama mengikut o’dea
Peranan, fungsi dan kepentingan agama mengikut o’dea
 
konsep ketuhanan
konsep ketuhanankonsep ketuhanan
konsep ketuhanan
 
Nilai 1.1 kepercayaan kepada tuhan
Nilai 1.1 kepercayaan kepada tuhanNilai 1.1 kepercayaan kepada tuhan
Nilai 1.1 kepercayaan kepada tuhan
 
Konsep ketuhanan
Konsep ketuhananKonsep ketuhanan
Konsep ketuhanan
 
Nota lengkap modul titas.new
Nota lengkap modul titas.newNota lengkap modul titas.new
Nota lengkap modul titas.new
 
Nota moral spm
Nota moral spmNota moral spm
Nota moral spm
 
Masa pembabaran dhamma sang buddha
Masa pembabaran dhamma sang buddhaMasa pembabaran dhamma sang buddha
Masa pembabaran dhamma sang buddha
 
Definisi nilai
Definisi nilaiDefinisi nilai
Definisi nilai
 
HAKEKAT KETUHANAN DALAM ISLAM
HAKEKAT KETUHANAN DALAM ISLAMHAKEKAT KETUHANAN DALAM ISLAM
HAKEKAT KETUHANAN DALAM ISLAM
 
Konsep ketuhanan dalam islam
Konsep ketuhanan dalam islamKonsep ketuhanan dalam islam
Konsep ketuhanan dalam islam
 
Konsep Ketuhanan Dalam Islam
Konsep Ketuhanan Dalam IslamKonsep Ketuhanan Dalam Islam
Konsep Ketuhanan Dalam Islam
 
Nilai nilai murni dalam setiap agama di malaysia
Nilai nilai murni dalam setiap agama di malaysiaNilai nilai murni dalam setiap agama di malaysia
Nilai nilai murni dalam setiap agama di malaysia
 
Agama dan kepercayaan
Agama dan kepercayaanAgama dan kepercayaan
Agama dan kepercayaan
 
KONFLIK AGAMA
KONFLIK AGAMAKONFLIK AGAMA
KONFLIK AGAMA
 
Kehidupan berbangsa dan bernegara dalam islam
Kehidupan berbangsa dan bernegara  dalam islamKehidupan berbangsa dan bernegara  dalam islam
Kehidupan berbangsa dan bernegara dalam islam
 

Similar a Fungsi agama bagi kehidupam manusia

Fungsi agama dan kepercayaan bagi individu
Fungsi agama dan kepercayaan bagi individuFungsi agama dan kepercayaan bagi individu
Fungsi agama dan kepercayaan bagi individuVJ Asenk
 
Ppt agama-dan-nilai-nilai-agama-dalam-konseling
Ppt agama-dan-nilai-nilai-agama-dalam-konselingPpt agama-dan-nilai-nilai-agama-dalam-konseling
Ppt agama-dan-nilai-nilai-agama-dalam-konselingIis Nurul Fitriyani
 
1. konsep agama (1)
1. konsep agama (1)1. konsep agama (1)
1. konsep agama (1)Erwin Line
 
Agama islam kel.1
Agama islam kel.1Agama islam kel.1
Agama islam kel.1elhamidi
 
Fazri muhammad sidik
Fazri muhammad sidikFazri muhammad sidik
Fazri muhammad sidikFazrims
 
Agama dan manusia
Agama dan manusiaAgama dan manusia
Agama dan manusiaahmadt2000
 
Peran nu dalam mempertahankan nkri
Peran nu dalam mempertahankan nkriPeran nu dalam mempertahankan nkri
Peran nu dalam mempertahankan nkriSeptiyan Niam
 
Makalah psikologi
Makalah psikologiMakalah psikologi
Makalah psikologiHary Ihsan
 
Agama arti dan r lingkupnya
Agama arti dan r lingkupnyaAgama arti dan r lingkupnya
Agama arti dan r lingkupnyaSutipyo Ru'iya
 
Fungsi dan Peran Agama Dalam Masyarakat.pptx
Fungsi dan Peran Agama Dalam Masyarakat.pptxFungsi dan Peran Agama Dalam Masyarakat.pptx
Fungsi dan Peran Agama Dalam Masyarakat.pptxabi sukron
 
Bab ii tgas
Bab ii tgasBab ii tgas
Bab ii tgas33335
 
Tugas Stefanus Tarigan(1).docx
Tugas Stefanus Tarigan(1).docxTugas Stefanus Tarigan(1).docx
Tugas Stefanus Tarigan(1).docxTumbalBenginer
 
TUGAS 2-UAS_RESUME AGAMA ISLAM_ANGGI RAHMAT G.docx.pdf
TUGAS 2-UAS_RESUME AGAMA ISLAM_ANGGI RAHMAT G.docx.pdfTUGAS 2-UAS_RESUME AGAMA ISLAM_ANGGI RAHMAT G.docx.pdf
TUGAS 2-UAS_RESUME AGAMA ISLAM_ANGGI RAHMAT G.docx.pdfAnggiRahmatGinanjar
 
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur Agama
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur AgamaPengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur Agama
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur AgamaJimatul Arrobi
 

Similar a Fungsi agama bagi kehidupam manusia (20)

Fungsi agama dan kepercayaan bagi individu
Fungsi agama dan kepercayaan bagi individuFungsi agama dan kepercayaan bagi individu
Fungsi agama dan kepercayaan bagi individu
 
Ppt agama-dan-nilai-nilai-agama-dalam-konseling
Ppt agama-dan-nilai-nilai-agama-dalam-konselingPpt agama-dan-nilai-nilai-agama-dalam-konseling
Ppt agama-dan-nilai-nilai-agama-dalam-konseling
 
1. konsep agama (1)
1. konsep agama (1)1. konsep agama (1)
1. konsep agama (1)
 
Agama islam kel.1
Agama islam kel.1Agama islam kel.1
Agama islam kel.1
 
Fazri muhammad sidik
Fazri muhammad sidikFazri muhammad sidik
Fazri muhammad sidik
 
Agama dan manusia
Agama dan manusiaAgama dan manusia
Agama dan manusia
 
Spe Bab6
Spe Bab6Spe Bab6
Spe Bab6
 
Pk uk 2
Pk uk 2Pk uk 2
Pk uk 2
 
Peran nu dalam mempertahankan nkri
Peran nu dalam mempertahankan nkriPeran nu dalam mempertahankan nkri
Peran nu dalam mempertahankan nkri
 
Makalah psikologi
Makalah psikologiMakalah psikologi
Makalah psikologi
 
Agama arti dan r lingkupnya
Agama arti dan r lingkupnyaAgama arti dan r lingkupnya
Agama arti dan r lingkupnya
 
Fungsi dan Peran Agama Dalam Masyarakat.pptx
Fungsi dan Peran Agama Dalam Masyarakat.pptxFungsi dan Peran Agama Dalam Masyarakat.pptx
Fungsi dan Peran Agama Dalam Masyarakat.pptx
 
Bab ii tgas
Bab ii tgasBab ii tgas
Bab ii tgas
 
Agama dan masyarakat
Agama dan masyarakatAgama dan masyarakat
Agama dan masyarakat
 
LEMBAGA AGAMA
LEMBAGA AGAMALEMBAGA AGAMA
LEMBAGA AGAMA
 
Tugas Stefanus Tarigan(1).docx
Tugas Stefanus Tarigan(1).docxTugas Stefanus Tarigan(1).docx
Tugas Stefanus Tarigan(1).docx
 
424-672-1-SM.pdf
424-672-1-SM.pdf424-672-1-SM.pdf
424-672-1-SM.pdf
 
Agama dan kehidupan
Agama dan kehidupanAgama dan kehidupan
Agama dan kehidupan
 
TUGAS 2-UAS_RESUME AGAMA ISLAM_ANGGI RAHMAT G.docx.pdf
TUGAS 2-UAS_RESUME AGAMA ISLAM_ANGGI RAHMAT G.docx.pdfTUGAS 2-UAS_RESUME AGAMA ISLAM_ANGGI RAHMAT G.docx.pdf
TUGAS 2-UAS_RESUME AGAMA ISLAM_ANGGI RAHMAT G.docx.pdf
 
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur Agama
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur AgamaPengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur Agama
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur Agama
 

Fungsi agama bagi kehidupam manusia

  • 1. Fungsi agama bagi kehidupam manusia Oleh : Moh Tamamuddin
  • 2. a. Pendahuluan Dalam menjalani hidup, manusia memerlukan agama sebagai pedoman dalam membimbing dan mengarahkan kehidupannya agar selalu berada di jalan yang benar. Agama diturunkan oleh Allah seungguhnya untuk kebaikan umat manusia, karena agama memberikan rambu-rambu yang jelas bagi manusia dalam menjalin hubungan dengan Allah, sesama manusia, dan alam.
  • 3. b. Alasan – alasan Manusia Perlu Beragama Pada dasarnya manusia memiliki keterbatasan pengetahuan dalam banyak hal, baik mengenai sesuatu yang tampak maupun yang gaib, dan juga keterbatasan dalam memprediksi apa yang akan terjadi pada dirinya dan orang lain, dan lainb sebagainya. Oleh karena keterbatasan yang dimiliki itulah maka manusia memerlukan agama untuk membantu dan memberikan pencerahan spiritual pada dirinya.
  • 4. Manusia membutuhkan agama tidak sekedar untuk kebaikan dirinya di hadapan Tuhan saja, melainkan juga untuk membantu dirinya dalam menghadapi bermacam-macam problema yang terkadang tidak dapat dipahaminya. Selain daripada itu agama juga memebri isyarat kepada manusia dan alam bahwa ada Zat yang lebih unggul, Zat Yang Maha segalanya, yang disitu manusia perlu bersandar kepada-Nya melalui medium agama.
  • 5. Kita perlu bersandar dan berpasrah (tawakkal) kepada-Nya melalui agama karena agama menjadi tempat bagi kita untuk mengadu dan bekomunikasi dengan Tuhan. Kepasrahan kita kepada Tuhan didasarkan pada suatu ajaran bahwa manusia hanya bisa berusaha, Tuhan yang menentukan. Di sisi lain dalam kehidupan sosial, bagi seorang muslim, agama diperlukan untuk menjadi dasar dalam menata kehidupannya, baik ekonomi, politik, sosial, budaya maupun aspek lainnya sehingga kehidupannya menjelmakan perilaku yang Islami.
  • 6. c. Fungsi Agama Bagi manusia Ada beberapa alasan tentang mengapa agama itu sangat penting dalam kehidupan manusia, antara lain adalah :  Karena agama merupakan sumber moral  Karena agama merupakan petunjuk kebenaran  Karena agama merupakan sumber informasi tentang masalah metafisika.  Karena agama memberikan bimbingan rohani bagi manusia baik di kala suka, maupun di kala duka.
  • 7. Manusia sejak dilahirkan ke dunia ini dalam keadaan lemah dan tidak berdaya, serta tidak mengetahui apa-apa sebagaimana firman Allah dalam Q. S. al-Nahl (16) : 78. Allah mengeluarkan kamu dari perut ibumu dalam keadaan tidak tahu apa-apa. Dia menjadikan untukmu pendengaran, penglihatan dan hati, tetapi sedikit di antara mereka yang mensyukurinya.
  • 8. Dalam keadaan yang demikian itu, manusia senantiasa dipengaruhi oleh berbagai macam godaan dan rayuan, baik dari dalam, maupun dari luar dirinya. Godaan dan rayuan daridalam diri manusia dibagi menjadi dua bagian, yaitu 1.Godaan dan rayuan yang berysaha menarik manusia ke dalam lingkungan kebaikan, yang menurut istilah Al-Gazali dalam bukunya ihya ulumuddin disebut dengan malak Al-hidayah yaitu kekuatan-kekuatan yang berusaha menarik manusia kepada hidayah ataukebaikan.
  • 9. 2.Godaan dan rayuan yang berusaha memperdayakan manusia kepada kejahatan,yang menurut istilah Al-Gazali dinamakan malak al-ghiwayah, yakni kekuatan-kekuatan yang berusaha menarik manusia kepada kejahatan Disinilah letak fungsi agama dalam kehidupan manusia, yaitu membimbing manusia kejalan yang baik dan menghindarkan manusia dari kejahatan atau kemungkaran
  • 10. Fungsi Agama Kepada Manusia Dari segi pragmatisme, seseorang itu menganut sesuatu agama adalah disebabkan oleh fungsinya. Bagi kebanyakan orang, agama itu berfungsi untuk menjaga kebahagiaan hidup. Tetapi dari segi sains sosial, fungsi agama mempunyai dimensi yang lain seperti apa yang dihuraikan di bawah:
  • 11. •-Memberi pandangan dunia kepada satu-satu budaya manusia. Agama dikatankan memberi pandangan dunia kepada manusia kerana ia sentiasanya memberi penerangan mengenai dunia(sebagai satu keseluruhan), dan juga kedudukan manusia di dalam dunia. Penerangan bagi pekara ini sebenarnya sukar dicapai melalui inderia manusia, melainkan sedikit penerangan daripada falsafah. Contohnya, agama Islam menerangkan kepada umatnya bahawa dunia adalah ciptaan Allah SWTdan setiap manusia harus menaati Allah SWT
  • 12. -Menjawab pelbagai soalan yang tidak mampu dijawab oleh manusia. Sesetangah soalan yang sentiasa ditanya oleh manusia merupakan soalan yang tidak terjawab oleh akal manusia sendiri. Contohnya soalan kehidupan selepas mati, matlamat menarik dan untuk menjawabnya adalah perlu. Maka, agama itulah berfungsi untuk menjawab soalan- soalan ini.
  • 13. • Memberi rasa kekitaan kepada sesuatu kelompok manusia. Agama merupakan satu faktor dalam pembentukkan kelompok manusia. Ini adalah kerana sistem agama menimbulkan keseragaman bukan sahaja kepercayaan yang sama, malah tingkah laku, pandangan dunia dan nilai yang sama.
  • 14. • Memainkan fungsi kawanan sosial. Kebanyakan agama di dunia adalah menyaran kepada kebaikan. Dalam ajaran agama sendiri sebenarnya telah menggariskan kod etika yang wajib dilakukan oleh penganutnya. Maka ini dikatakan agama memainkan fungsi kawanan sosial
  • 15. Fungsi Sosial Agama  Secara sosiologis, pengaruh agama bisa dilihat dari dua sisi, yaitu pengaruh yang bersifat positif atau pengaruh yang menyatukan (integrative factor) dan pengaruh yang bersifat negatif atau pengaruh yang bersifat destruktif dan memecah-belah (desintegrative factor).  Pembahasan tentang fungsi agama disini akan dibatasi pada dua hal yaitu agama sebagai faktor integratif dan sekaligus disintegratif bagi masyarakat.
  • 16. Fungsi Integratif Agama  Peranan sosial agama sebagai faktor integratif bagi masyarakat berarti peran agama dalam menciptakan suatu ikatan bersama, baik diantara anggota-anggota beberapa masyarakat maupun dalam kewajiban-kewajiban sosial yang membantu mempersatukan mereka. Hal ini dikarenakan nilai-nilai yang mendasari sistem-sistem kewajiban sosial didukung bersama oleh kelompokkelompok keagamaan sehingga agama menjamin adanya konsensus dalam masyarakat.
  • 17. Fungsi Disintegratif Agama  Meskipun agama memiliki peranan sebagai kekuatan yang mempersatukan, mengikat, dan memelihara eksistensi suatu masyarakat, pada saat yang sama agama juga dapat memainkan peranan sebagai kekuatan yang mencerai- beraikan, memecah-belah bahkan menghancurkan eksistensi suatu masyarakat. Hal ini merupakan konsekuensi dari begitu kuatnya agama dalam mengikat kelompok pemeluknya sendiri sehingga seringkali mengabaikan bahkan menyalahkan eksistensi pemeluk agama lain