SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 19
coretanrissa.blogspot.com
coretanrissa.blogspot.com
Proses terdistribusi dapat diaplikasikan pada berbagai

            ruang kerja, sebagai contoh penerapan proses

      terdistribusi adalah sistem perbankan. Pada sebuah bank,

         pelayan nasabah yang menabung dilayani oleh teller.

          Kasus lain penggunaan proses terdistribusi adalah

      pencatatan data mahasiswa. Tujuan utama sistem proses

      terdistribusi adalah menghubungkan pengguna komputer

          dengan sumber daya yang transparan, terbuka dan

                            memiliki skalabilitas.


coretanrissa.blogspot.com
Dengan semakin mahalnya perangkat keras komputer

                    maka konsep proses terdistribusi mulai digunakan

                  dimana beberapa komputer akan mengerjakan sebuah

                 pekerjaan besar secara paralel. Dengan kata lain, proses

                 terdistribusi adalah sebuah proses yang dijalankan pada

                lebih dari satu processor untuk menyelesaikan pekerjaan.

                 Proses distribusi dirancang agar sebuah program dapat

                  dijalankan pada berbagai tempat dalam suatu jaringan

                                        komputer.

coretanrissa.blogspot.com
Untuk membangun suatu aplikasi proses terdistribusi,
                diperlukan infrastruktur pendukungnya. Ada beberapa
                infrastruktur pendukung yang digunakan dalam proses
                terdistribusi antara lain :
                a. Moab Gride suite
                b. Remote Procedure Call
                c. Distributed Objects
                d. SOAP
                e. XML-RPC
                f.   GLOBE
                g. Acute



coretanrissa.blogspot.com
coretanrissa.blogspot.com
Seiring perkembangannya, sistem client server akhirnya

                  dinilai tidak efisien lagi. Dalam membuat aplikasi client

                 server, programmer masih harus membuat fungsi-fungsi

                   yang sama untuk aplikasi yang berbeda. Kadang kala

                 kode program yang sama digunakan dengan melakukan

                    copy paste dan melakukan sedikit perubahan untuk

                     menyesuaikan dengan aplikasi yang baru dibuat.




coretanrissa.blogspot.com
Jika ada perubahan, fungsi tersebut dalam masing-
                masing aplikasi harus dis update sat persatu lagi. Hal ini
                mengakibatkan perawatan program menjadi susah dan
                fungsi-fungsi tersebut dapat menjadi tidak konsisten satu
                sama lain. Dengan sistem diatas :
                a. Aplikasi dibagi menjadi komponen klien dan server
                b. Data disimpan dalam sebuah database relasional
                    yang dapat diakses lebih dari satu aplikasi sekaligus
                c. Kelemahannya,     fungsi-fungsi   yang   sama    dalam
                    aplikasi yang berbeda masih harus dibuat satu
                    persatu.


coretanrissa.blogspot.com
coretanrissa.blogspot.com
Common Object Request Broker Architecture (CORBA)
                 merupakan standar yang dikeluarkan oleh Object
                 Management Group (OMG). Spesifikasi CORBA ini berisi
                 sebuah spesifikasi   infrastruktur yang disebut Object
                 Request Broker (ORB) yang memungkinkan aplikasi
                 klien untuk dapat berkomunikasi dengan obyek secara
                 remote. Spesifikasi ini meliputi antarmuka program,
                 protokol komunikasi dan model obyek atau layanan
                 yang memungkinkan aplikasi yang ditulis dengan
                 berbagai macam bahasa pemrograman.


coretanrissa.blogspot.com
CORBA membungkus kode program yang dibuat dengan
                bahasa pemrograman tertentu menjadi sebuah obyek
                yang ditambah dengan informasi mengenai kemampuan
                kode program dan cara mengaksesnya. Obyek tersebut
                dapat dipanggil oleh program lain melalui jaringan.
                CORBA menggunakan interface definition languange
                (IDL) untuk menunjukkan interface atau antarmuka yang
                dapat digunakan oleh program atau obyek lain. Dari IDL
                tersebut CORBA akan memetakannya ke implementasi
                yang        lebih   spesifik   dari   masing-masing   bahasa
                pemrograman.


coretanrissa.blogspot.com
Component Object Model (COM) adalah teknologi yang
                 diciptakan   oleh   Microsoft   untuk   memungkinkan
                 komunikasi    antaraplikasi.    Teknologi   ini   sudah
                 disediakan untuk beberapa platform tetapi kebanyakan
                 digunakan untuk platform Windows. Teknologi ini sudah
                 diperkenalkan oleh microsoft pada tahun 1993 tetapi
                 baru populer pada tahun 1997. Perkembangan teknologi
                 COM ini bermula dari teknologi OLE (Object Linking and
                 Embedding) yang dibuat untuk memungkinkan aplikasi
                 dapat saling bertukar data.

coretanrissa.blogspot.com
Pada tahun 1996 diperkenalkan Distributed Component
                 Object Model (DCOM) sebagai jawaban Microsoft atas
                 CORBA. DCOM dibandingkan dengan COM memiliki
                 kelebihan mampu untuk terdistribusi dan berkomunikasi
                 antarkomponen melalui jaringan. DCOM dan CORBA
                 saling berkompetisi untuk menjadi standar dalam
                 distribusi komponen melalui internet. Namun dibalik
                 kesulitan dalam hal keamanan, sebuah browser yang
                 berjalan menggunakan teknologi http sudah dapat
                 menggantikan teknologi tsb.


coretanrissa.blogspot.com
coretanrissa.blogspot.com
Dalam perkembangannya, obyek             terdistribusi masih
                dirasa kuranga karena kadang menimbulkan msalah
                dalam jaringan seperti misalnya masalah keamanan,
                masalah yang berhubungan dengan firewall, kerana
                kadang kala sebuah perusahaan tidak semabarang paket
                data dari luar dapat masuk kedalam jaringan perusahaan
                tersebut. Untuk itu dikembangakan layanan terdistribusi
                dimana bukan lagi obyek yang didistribusikan tetapi
                sudah       berupa   sebuah   layanan.     Teknologi   yang
                menggunakan konsep ini adalah Web Service yang
                menggunakan protokol standar dan terbuka.


coretanrissa.blogspot.com
WS adalah sistem software yang didesain untuk
                 mendukung interaksi anatar komputer dalam jaringan.
                 WS memiliki antarmuka dalam format yang dapat dibaca
                 oleh komputer seperti WDSL (Web Service Description
                 Language). Sistem lain berinteraksi dengan WS melalui
                 message yang dikirimkan dengan protokol HTTP.
                 Aplikasi yang dibuat dengan berbagai macam bahasa
                 pemrograman dan berjalan pada berbagai platform
                 dapat saling bertukar data melalui WS melalui jaringan
                 komputer seperti internet.

coretanrissa.blogspot.com
Keuntungan WS adalah :
                a. WS memungkinkan aplikasi yang berjalan dalam
                    berbagai platform untuk dapat saling berinteraksi.
                b. WS menggunakan standar dan protokol yang terbuka.
                c. Dengan menggunakan protokol HTTP, WS dapat
                    melalui berbagai macam firewall tanpa harus banyak
                    mengubah konfigurasi firewall tersebut.
                d. WS       memungkinkan   penggabungan       aplikasi   dan
                    layanan dari berbagai perusahaan untuk menyediakan
                    layanan yang terintegrasi oleh pengguna.



coretanrissa.blogspot.com
Kelemahan WS adalah :
                a. Karena relatif baru, fasilitas standar yang dimiliki oleh
                    WS      masih   terbatas   bila   dibandingkan   dengan
                    teknologi yang lebih matang seperti CORBA.




                b. Kinerja WS masih kalah jika dibandingkan dengan
                    teknologi terdistribusi lainnya karena menggunakan
                    format teks dalam melakukan pertukaran data.




coretanrissa.blogspot.com
Web service banyak digunakan karena menggunakan
            HTTP dan TCP melalui port 80. banyak perusahaan yang
            mengamankan      jaringannya    dengan    menggunakan
            firewall, semakin banyak port yang ditutup maka jaringan
            tersebut akan semakin aman. Namun, port 80 yang
            digunakan untuk HTTP biasanya dibiarkan terbuka karena
            port ini juga digunakan untuk browsing. Web service
            melewatkan segalanya melalui port ini sehingga tidak
            perlu melakukan perubahan firewall ataupun browser
            agar web service dapat beroperasi.




coretanrissa.blogspot.com

Más contenido relacionado

Destacado

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
ThinkNow
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 

Destacado (20)

2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot
 
Everything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTEverything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPT
 
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 

proses objek dan layanan distribusi

  • 3. Proses terdistribusi dapat diaplikasikan pada berbagai ruang kerja, sebagai contoh penerapan proses terdistribusi adalah sistem perbankan. Pada sebuah bank, pelayan nasabah yang menabung dilayani oleh teller. Kasus lain penggunaan proses terdistribusi adalah pencatatan data mahasiswa. Tujuan utama sistem proses terdistribusi adalah menghubungkan pengguna komputer dengan sumber daya yang transparan, terbuka dan memiliki skalabilitas. coretanrissa.blogspot.com
  • 4. Dengan semakin mahalnya perangkat keras komputer maka konsep proses terdistribusi mulai digunakan dimana beberapa komputer akan mengerjakan sebuah pekerjaan besar secara paralel. Dengan kata lain, proses terdistribusi adalah sebuah proses yang dijalankan pada lebih dari satu processor untuk menyelesaikan pekerjaan. Proses distribusi dirancang agar sebuah program dapat dijalankan pada berbagai tempat dalam suatu jaringan komputer. coretanrissa.blogspot.com
  • 5. Untuk membangun suatu aplikasi proses terdistribusi, diperlukan infrastruktur pendukungnya. Ada beberapa infrastruktur pendukung yang digunakan dalam proses terdistribusi antara lain : a. Moab Gride suite b. Remote Procedure Call c. Distributed Objects d. SOAP e. XML-RPC f. GLOBE g. Acute coretanrissa.blogspot.com
  • 7. Seiring perkembangannya, sistem client server akhirnya dinilai tidak efisien lagi. Dalam membuat aplikasi client server, programmer masih harus membuat fungsi-fungsi yang sama untuk aplikasi yang berbeda. Kadang kala kode program yang sama digunakan dengan melakukan copy paste dan melakukan sedikit perubahan untuk menyesuaikan dengan aplikasi yang baru dibuat. coretanrissa.blogspot.com
  • 8. Jika ada perubahan, fungsi tersebut dalam masing- masing aplikasi harus dis update sat persatu lagi. Hal ini mengakibatkan perawatan program menjadi susah dan fungsi-fungsi tersebut dapat menjadi tidak konsisten satu sama lain. Dengan sistem diatas : a. Aplikasi dibagi menjadi komponen klien dan server b. Data disimpan dalam sebuah database relasional yang dapat diakses lebih dari satu aplikasi sekaligus c. Kelemahannya, fungsi-fungsi yang sama dalam aplikasi yang berbeda masih harus dibuat satu persatu. coretanrissa.blogspot.com
  • 10. Common Object Request Broker Architecture (CORBA) merupakan standar yang dikeluarkan oleh Object Management Group (OMG). Spesifikasi CORBA ini berisi sebuah spesifikasi infrastruktur yang disebut Object Request Broker (ORB) yang memungkinkan aplikasi klien untuk dapat berkomunikasi dengan obyek secara remote. Spesifikasi ini meliputi antarmuka program, protokol komunikasi dan model obyek atau layanan yang memungkinkan aplikasi yang ditulis dengan berbagai macam bahasa pemrograman. coretanrissa.blogspot.com
  • 11. CORBA membungkus kode program yang dibuat dengan bahasa pemrograman tertentu menjadi sebuah obyek yang ditambah dengan informasi mengenai kemampuan kode program dan cara mengaksesnya. Obyek tersebut dapat dipanggil oleh program lain melalui jaringan. CORBA menggunakan interface definition languange (IDL) untuk menunjukkan interface atau antarmuka yang dapat digunakan oleh program atau obyek lain. Dari IDL tersebut CORBA akan memetakannya ke implementasi yang lebih spesifik dari masing-masing bahasa pemrograman. coretanrissa.blogspot.com
  • 12. Component Object Model (COM) adalah teknologi yang diciptakan oleh Microsoft untuk memungkinkan komunikasi antaraplikasi. Teknologi ini sudah disediakan untuk beberapa platform tetapi kebanyakan digunakan untuk platform Windows. Teknologi ini sudah diperkenalkan oleh microsoft pada tahun 1993 tetapi baru populer pada tahun 1997. Perkembangan teknologi COM ini bermula dari teknologi OLE (Object Linking and Embedding) yang dibuat untuk memungkinkan aplikasi dapat saling bertukar data. coretanrissa.blogspot.com
  • 13. Pada tahun 1996 diperkenalkan Distributed Component Object Model (DCOM) sebagai jawaban Microsoft atas CORBA. DCOM dibandingkan dengan COM memiliki kelebihan mampu untuk terdistribusi dan berkomunikasi antarkomponen melalui jaringan. DCOM dan CORBA saling berkompetisi untuk menjadi standar dalam distribusi komponen melalui internet. Namun dibalik kesulitan dalam hal keamanan, sebuah browser yang berjalan menggunakan teknologi http sudah dapat menggantikan teknologi tsb. coretanrissa.blogspot.com
  • 15. Dalam perkembangannya, obyek terdistribusi masih dirasa kuranga karena kadang menimbulkan msalah dalam jaringan seperti misalnya masalah keamanan, masalah yang berhubungan dengan firewall, kerana kadang kala sebuah perusahaan tidak semabarang paket data dari luar dapat masuk kedalam jaringan perusahaan tersebut. Untuk itu dikembangakan layanan terdistribusi dimana bukan lagi obyek yang didistribusikan tetapi sudah berupa sebuah layanan. Teknologi yang menggunakan konsep ini adalah Web Service yang menggunakan protokol standar dan terbuka. coretanrissa.blogspot.com
  • 16. WS adalah sistem software yang didesain untuk mendukung interaksi anatar komputer dalam jaringan. WS memiliki antarmuka dalam format yang dapat dibaca oleh komputer seperti WDSL (Web Service Description Language). Sistem lain berinteraksi dengan WS melalui message yang dikirimkan dengan protokol HTTP. Aplikasi yang dibuat dengan berbagai macam bahasa pemrograman dan berjalan pada berbagai platform dapat saling bertukar data melalui WS melalui jaringan komputer seperti internet. coretanrissa.blogspot.com
  • 17. Keuntungan WS adalah : a. WS memungkinkan aplikasi yang berjalan dalam berbagai platform untuk dapat saling berinteraksi. b. WS menggunakan standar dan protokol yang terbuka. c. Dengan menggunakan protokol HTTP, WS dapat melalui berbagai macam firewall tanpa harus banyak mengubah konfigurasi firewall tersebut. d. WS memungkinkan penggabungan aplikasi dan layanan dari berbagai perusahaan untuk menyediakan layanan yang terintegrasi oleh pengguna. coretanrissa.blogspot.com
  • 18. Kelemahan WS adalah : a. Karena relatif baru, fasilitas standar yang dimiliki oleh WS masih terbatas bila dibandingkan dengan teknologi yang lebih matang seperti CORBA. b. Kinerja WS masih kalah jika dibandingkan dengan teknologi terdistribusi lainnya karena menggunakan format teks dalam melakukan pertukaran data. coretanrissa.blogspot.com
  • 19. Web service banyak digunakan karena menggunakan HTTP dan TCP melalui port 80. banyak perusahaan yang mengamankan jaringannya dengan menggunakan firewall, semakin banyak port yang ditutup maka jaringan tersebut akan semakin aman. Namun, port 80 yang digunakan untuk HTTP biasanya dibiarkan terbuka karena port ini juga digunakan untuk browsing. Web service melewatkan segalanya melalui port ini sehingga tidak perlu melakukan perubahan firewall ataupun browser agar web service dapat beroperasi. coretanrissa.blogspot.com