SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 4
Descargar para leer sin conexión
www.aidianet.co.cc
               QUESTION & ANSWER CHEMICAL: KESETIMBANGAN




1.   Perhatikan reaksi kesetimbangan berikut: 2 NaHCO3            (s)    Na2CO3        (s)   + H2O   (g)   + CO2   (g)

     Jika natrium hidrogen karbonat dipanaskan dalam ruang hampa pada suhu tertentu, tekanan
     total dalam sistem kesetimbangan adalah P atm. Tetapan kesetimbangan Kp bagi reaksi ini
     adalah …

     a.   Kp   =   P
     b.   Kp   =   2P
     c.   Kp   =   ¼ P2
     d.   Kp   =   P2
     e.   Kp   =   ½ P2



     Jawab: C

                          2 NaHCO3   (s)      Na2CO3   (s)   +         H2O   (g)   +     CO2   (g)

          Awal                x
          Bereaksi            y                  ½y                      ½y                   ½y
          Setimbang          x–y                 ½y                      ½y                   ½y

          Karena NaHCO3 dan Na2CO3 bentuknya solid pada kondisi ruang, maka senyawa yang
          berpengaruh terhadap Kp adalah H2O dan CO2, yang berbentuk gas.

          Jumlah mol total = ½ y + ½ y = y



          Tekanan parsial H2O dan CO2:




          Tetapan tekanan Kp:




                                                          © Aidia Propitious                                          1
www.aidianet.co.cc
                QUESTION & ANSWER CHEMICAL: KESETIMBANGAN

2.   0,1 mol lanthanum oksalat, La2(C2O4)3, diletakkan dalam ruang hampa 10 L dan dibiarkan
     terurai hingga mencapai kesetimbangan menurut reaksi berikut:

                                   La2(C2O4)3      (s)    La2O3        (s)   + 3 CO   (g)   + 3 CO2        (g)

     Jika dalam keadaan setimbang tekanan total dalam ruangan tersebut adalah 0,2 atm, tetapan
     kesetimbangan Kp bagi reaksi tersebut adalah …

     a.   6,4   x   10-5   atm6
     b.   1,0   x   10-6   atm6
     c.   4,0   x   10-2   atm6
     d.   1,0   x   10-2   atm2
     e.   1,3   x   10-9   atm-6



     Jawab: D

                              La2(C2O4)3     (s)             La2O3       (s)   +      3 CO       (g)   +         3CO2   (g)

          Awal                       0,1                            -                         -                     -
          Bereaksi                    x                             x                        3x                     x
          Setimbang                0,1 – x                          x                        3x                     3x

          Karena La2(C2O4)3 dan La2O3 bentuknya solid pada kondisi ruang, maka senyawa yang
          berpengaruh terhadap Kp adalah CO dan CO2, yang berbentuk gas.

          Jumlah mol total = 3x + 3x = 6x



          Tekanan parsial H2O dan CO2:




          Tetapan tekanan Kp:




3.   Pada suhu tC dalam sebuah bejana V L terdapat kesetimbangan sebagai berikut:

                                                             2X   (g)    3Y     (g)

     Nilai Kp pada suhu tersebut adalah ½. Jika nilai Px = 4 atm, nilai Py pada suhu yang sama
     adalah …

     a.   1,3 atm
     b.   2,0 atm
     c.   5,6 atm
     d.   8,0 atm
     e.   32,0 atm
                                                                          © Aidia Propitious                                   2
www.aidianet.co.cc
             QUESTION & ANSWER CHEMICAL: KESETIMBANGAN

     Jawab: B

          Mencari nilai tekanan parsial Y:




4.   Dalam suatu wadah tertutup, jika amonium karbamat (N2H6CO2) menyublim, akan terdisosiasi
     menjadi ammonia (NH3) dan karbondioksida (CO2) sesuai reaksi:

                                      N2H6CO2   (s)    2 NH3     (g)   + CO2   (g)

     Pada suhu 25C, setelah didiamkan beberapa lama, terjadi kesetimbangan dengan tekanan
     total gas sebesar 0,116 atm. Nilai Kp untuk reaksi tersebut adalah …

     a.   2,31   x   10–4
     b.   3,40   x   10–4
     c.   4,64   x   10–4
     d.   2,99   x   10–3
     e.   4,20   x   10–3



     Jawab:

                            N2H6CO2   (s)        2 NH3     (g)    +      CO2   (g)

          Awal                  x                       -                   -
          Bereaksi              y                      2y                   y
          Setimbang           x–y                      2y                   y

          Karena N2H6CO2 bentuknya solid pada kondisi ruang, maka senyawa yang berpengaruh
          terhadap Kp adalah NH3 dan CO2, yang berbentuk gas.

          Jumlah mol total = 2y + y = 3y


          Tekanan parsial NH3 dan CO2:




          Tetapan tekanan Kp:




                                                            © Aidia Propitious               3
www.aidianet.co.cc
            QUESTION & ANSWER CHEMICAL: KESETIMBANGAN

5.   PCl5 dapat terdekomposisi menjadi PCl 5 dan Cl2 membentuk reaksi kesetimbangan:

                                       PCl5   (g)     PCl3   (g)   + Cl2   (g)

     Jika pada temperatur 250C nilai Kp untuk PCl5 terdisosiasi sebanyak 10% adalah 2, tekanan
     total sistem adalah …

     a.   198 atm
     b.   180 atm
     c.   150 atm
     d.   100 atm
     e.   50 atm



     Jawab: A

                      PCl5   (g)      PCl3    (g)     +      Cl2   (g)

          Awal            x                -                    -
          Bereaksi      0,1x             0,1x                 0,1x
          Setimbang     0,9x             0,1x                 0,1x

          Jumlah mol total = 0,9x + 0,1x + 0,1x = 1,1x

          Menentukan tekanan parsial PCl5, PCl3, dan Cl2:




          Menentukan tekanan total:




                                                           © Aidia Propitious                     4

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Kesetimbangan kimia (2) PRAKTIKUM
Kesetimbangan kimia (2) PRAKTIKUM Kesetimbangan kimia (2) PRAKTIKUM
Kesetimbangan kimia (2) PRAKTIKUM risyanti ALENTA
 
Konstrasi larutan
Konstrasi larutanKonstrasi larutan
Konstrasi larutanAstri Rahmi
 
Termodinamika (5) a kesetimbangan_kimia
Termodinamika (5) a kesetimbangan_kimiaTermodinamika (5) a kesetimbangan_kimia
Termodinamika (5) a kesetimbangan_kimiajayamartha
 
Laporan Menentukan potensial sel
Laporan Menentukan potensial selLaporan Menentukan potensial sel
Laporan Menentukan potensial selkesumaanugerahyanti
 
Reaksi Halogen
Reaksi HalogenReaksi Halogen
Reaksi HalogenNaufa Nur
 
Kecepatan reaksi
Kecepatan reaksiKecepatan reaksi
Kecepatan reaksiIffa M.Nisa
 
Bab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi Kimia
Bab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi KimiaBab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi Kimia
Bab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi KimiaJajang Sulaeman
 
Tetapan Kesetimbangan dan Energi Bebas
Tetapan Kesetimbangan dan Energi BebasTetapan Kesetimbangan dan Energi Bebas
Tetapan Kesetimbangan dan Energi Bebasninisbanuwati96
 
Microsoft power point kesetimbangan
Microsoft power point   kesetimbanganMicrosoft power point   kesetimbangan
Microsoft power point kesetimbanganMahbub Alwathoni
 
5. kimia permukaan
5. kimia permukaan5. kimia permukaan
5. kimia permukaanbima wandika
 
Laporan Praktikum Kimia Hidrolisis
Laporan Praktikum Kimia HidrolisisLaporan Praktikum Kimia Hidrolisis
Laporan Praktikum Kimia Hidrolisisvina irodatul afiyah
 
Identifikasi anion co3, hco3, tiosulfat copy
Identifikasi anion co3, hco3, tiosulfat   copyIdentifikasi anion co3, hco3, tiosulfat   copy
Identifikasi anion co3, hco3, tiosulfat copyRatna Kristiani
 
Perubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhana
Perubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhanaPerubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhana
Perubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhanaSabrianah Badaruddin
 
PENYETARAAN REAKSI REDOKS DENGAN CARA SETENGAH REAKSI
PENYETARAAN REAKSI REDOKS DENGAN CARA SETENGAH REAKSIPENYETARAAN REAKSI REDOKS DENGAN CARA SETENGAH REAKSI
PENYETARAAN REAKSI REDOKS DENGAN CARA SETENGAH REAKSINesha Mutiara
 
Materi ka gravimetri 1
Materi ka gravimetri 1Materi ka gravimetri 1
Materi ka gravimetri 1Indriati Dewi
 
TEORI KINETIKA GAS
TEORI KINETIKA GASTEORI KINETIKA GAS
TEORI KINETIKA GASNisaUlFitri
 
Senyawa koordinasi (kompleks)
Senyawa koordinasi (kompleks)Senyawa koordinasi (kompleks)
Senyawa koordinasi (kompleks)Windha Herjinda
 

La actualidad más candente (20)

8 kesetimbangan kimia
8 kesetimbangan kimia8 kesetimbangan kimia
8 kesetimbangan kimia
 
Kesetimbangan kimia (2) PRAKTIKUM
Kesetimbangan kimia (2) PRAKTIKUM Kesetimbangan kimia (2) PRAKTIKUM
Kesetimbangan kimia (2) PRAKTIKUM
 
Konstrasi larutan
Konstrasi larutanKonstrasi larutan
Konstrasi larutan
 
Termodinamika (5) a kesetimbangan_kimia
Termodinamika (5) a kesetimbangan_kimiaTermodinamika (5) a kesetimbangan_kimia
Termodinamika (5) a kesetimbangan_kimia
 
Laporan Menentukan potensial sel
Laporan Menentukan potensial selLaporan Menentukan potensial sel
Laporan Menentukan potensial sel
 
Reaksi Halogen
Reaksi HalogenReaksi Halogen
Reaksi Halogen
 
Kecepatan reaksi
Kecepatan reaksiKecepatan reaksi
Kecepatan reaksi
 
Tabulasi kation
Tabulasi kationTabulasi kation
Tabulasi kation
 
Bab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi Kimia
Bab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi KimiaBab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi Kimia
Bab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi Kimia
 
Tetapan Kesetimbangan dan Energi Bebas
Tetapan Kesetimbangan dan Energi BebasTetapan Kesetimbangan dan Energi Bebas
Tetapan Kesetimbangan dan Energi Bebas
 
Microsoft power point kesetimbangan
Microsoft power point   kesetimbanganMicrosoft power point   kesetimbangan
Microsoft power point kesetimbangan
 
5. kimia permukaan
5. kimia permukaan5. kimia permukaan
5. kimia permukaan
 
Laporan Praktikum Kimia Hidrolisis
Laporan Praktikum Kimia HidrolisisLaporan Praktikum Kimia Hidrolisis
Laporan Praktikum Kimia Hidrolisis
 
Identifikasi anion co3, hco3, tiosulfat copy
Identifikasi anion co3, hco3, tiosulfat   copyIdentifikasi anion co3, hco3, tiosulfat   copy
Identifikasi anion co3, hco3, tiosulfat copy
 
Perubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhana
Perubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhanaPerubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhana
Perubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhana
 
PENYETARAAN REAKSI REDOKS DENGAN CARA SETENGAH REAKSI
PENYETARAAN REAKSI REDOKS DENGAN CARA SETENGAH REAKSIPENYETARAAN REAKSI REDOKS DENGAN CARA SETENGAH REAKSI
PENYETARAAN REAKSI REDOKS DENGAN CARA SETENGAH REAKSI
 
Materi ka gravimetri 1
Materi ka gravimetri 1Materi ka gravimetri 1
Materi ka gravimetri 1
 
TEORI KINETIKA GAS
TEORI KINETIKA GASTEORI KINETIKA GAS
TEORI KINETIKA GAS
 
Bab 3 Stoikiometri
Bab 3 StoikiometriBab 3 Stoikiometri
Bab 3 Stoikiometri
 
Senyawa koordinasi (kompleks)
Senyawa koordinasi (kompleks)Senyawa koordinasi (kompleks)
Senyawa koordinasi (kompleks)
 

Similar a Tetapan Kp

Hubungan antara Kc dan Kp Derajat Disosiasi.pptx
Hubungan antara Kc dan Kp Derajat Disosiasi.pptxHubungan antara Kc dan Kp Derajat Disosiasi.pptx
Hubungan antara Kc dan Kp Derajat Disosiasi.pptxFardianaFardiana
 
Reaksi Kesetimbangan
Reaksi KesetimbanganReaksi Kesetimbangan
Reaksi KesetimbanganKurnia Yusuf
 
Kesetimbangan Kimia SMA 10.ppt
Kesetimbangan Kimia SMA 10.pptKesetimbangan Kimia SMA 10.ppt
Kesetimbangan Kimia SMA 10.pptOktaviani363839
 
Penentuan tetapan kesetimbangan
Penentuan tetapan kesetimbangan Penentuan tetapan kesetimbangan
Penentuan tetapan kesetimbangan Ajrina Pia
 
5.KESETIMBANGAN KIMIA Powerpoint.pptx
5.KESETIMBANGAN KIMIA Powerpoint.pptx5.KESETIMBANGAN KIMIA Powerpoint.pptx
5.KESETIMBANGAN KIMIA Powerpoint.pptxYuukiArata
 
Evaluasi Stoikiometri
Evaluasi StoikiometriEvaluasi Stoikiometri
Evaluasi StoikiometriNurul_Kimia
 
Evaluasi Stoikiometri
Evaluasi StoikiometriEvaluasi Stoikiometri
Evaluasi StoikiometriNurul_Kimia
 
Soal Kimia Kelas XI Semester 1
Soal Kimia Kelas XI Semester 1Soal Kimia Kelas XI Semester 1
Soal Kimia Kelas XI Semester 1Arsyi Nurani
 
Test online kimia maret 2013 01
Test online kimia maret 2013 01Test online kimia maret 2013 01
Test online kimia maret 2013 01mahboeba
 
Bab2 pers.kimia & rumus kimia
Bab2  pers.kimia & rumus kimiaBab2  pers.kimia & rumus kimia
Bab2 pers.kimia & rumus kimiaImo Priyanto
 
Persiapan try out 3
Persiapan try out 3Persiapan try out 3
Persiapan try out 3dasi anto
 
Bab2 pers.kimia & rumus kimia
Bab2  pers.kimia & rumus kimiaBab2  pers.kimia & rumus kimia
Bab2 pers.kimia & rumus kimiaedo_swimcts
 

Similar a Tetapan Kp (20)

100 soal kimia
100 soal kimia100 soal kimia
100 soal kimia
 
Hitungan kesetimbangan
Hitungan kesetimbanganHitungan kesetimbangan
Hitungan kesetimbangan
 
Hubungan antara Kc dan Kp Derajat Disosiasi.pptx
Hubungan antara Kc dan Kp Derajat Disosiasi.pptxHubungan antara Kc dan Kp Derajat Disosiasi.pptx
Hubungan antara Kc dan Kp Derajat Disosiasi.pptx
 
Reaksi Kesetimbangan
Reaksi KesetimbanganReaksi Kesetimbangan
Reaksi Kesetimbangan
 
Kesetimbangan Kimia SMA 10.ppt
Kesetimbangan Kimia SMA 10.pptKesetimbangan Kimia SMA 10.ppt
Kesetimbangan Kimia SMA 10.ppt
 
Penentuan tetapan kesetimbangan
Penentuan tetapan kesetimbangan Penentuan tetapan kesetimbangan
Penentuan tetapan kesetimbangan
 
Kimia Industri
Kimia IndustriKimia Industri
Kimia Industri
 
5.KESETIMBANGAN KIMIA Powerpoint.pptx
5.KESETIMBANGAN KIMIA Powerpoint.pptx5.KESETIMBANGAN KIMIA Powerpoint.pptx
5.KESETIMBANGAN KIMIA Powerpoint.pptx
 
Evaluasi Stoikiometri
Evaluasi StoikiometriEvaluasi Stoikiometri
Evaluasi Stoikiometri
 
Evaluasi Stoikiometri
Evaluasi StoikiometriEvaluasi Stoikiometri
Evaluasi Stoikiometri
 
Hukum Dasar dan Perhitungan Kimia
Hukum Dasar dan Perhitungan KimiaHukum Dasar dan Perhitungan Kimia
Hukum Dasar dan Perhitungan Kimia
 
Kesetimbangan Kimia
Kesetimbangan KimiaKesetimbangan Kimia
Kesetimbangan Kimia
 
Soal pembhasan kimia skl 2013
Soal pembhasan kimia skl 2013Soal pembhasan kimia skl 2013
Soal pembhasan kimia skl 2013
 
Soal Kimia Kelas XI Semester 1
Soal Kimia Kelas XI Semester 1Soal Kimia Kelas XI Semester 1
Soal Kimia Kelas XI Semester 1
 
Test online kimia maret 2013 01
Test online kimia maret 2013 01Test online kimia maret 2013 01
Test online kimia maret 2013 01
 
Stoikiometri
StoikiometriStoikiometri
Stoikiometri
 
Hukum dasar
Hukum dasarHukum dasar
Hukum dasar
 
Bab2 pers.kimia & rumus kimia
Bab2  pers.kimia & rumus kimiaBab2  pers.kimia & rumus kimia
Bab2 pers.kimia & rumus kimia
 
Persiapan try out 3
Persiapan try out 3Persiapan try out 3
Persiapan try out 3
 
Bab2 pers.kimia & rumus kimia
Bab2  pers.kimia & rumus kimiaBab2  pers.kimia & rumus kimia
Bab2 pers.kimia & rumus kimia
 

Más de Aidia Propitious (20)

Contoh Soal UAN - Limit
Contoh Soal UAN - LimitContoh Soal UAN - Limit
Contoh Soal UAN - Limit
 
Contoh Soal Uan - Limit
Contoh Soal Uan - LimitContoh Soal Uan - Limit
Contoh Soal Uan - Limit
 
Contoh Soal Ikatan Kimia
Contoh Soal Ikatan KimiaContoh Soal Ikatan Kimia
Contoh Soal Ikatan Kimia
 
Derajat Disosiasi
Derajat DisosiasiDerajat Disosiasi
Derajat Disosiasi
 
Q&A Peluang Sma
Q&A Peluang SmaQ&A Peluang Sma
Q&A Peluang Sma
 
Uanips2007 2008 P12
Uanips2007 2008 P12Uanips2007 2008 P12
Uanips2007 2008 P12
 
Soal Peluang
Soal PeluangSoal Peluang
Soal Peluang
 
Peluang
PeluangPeluang
Peluang
 
Latihan Kimia 1
Latihan Kimia 1Latihan Kimia 1
Latihan Kimia 1
 
J.Latihan Kimia 1
J.Latihan Kimia 1J.Latihan Kimia 1
J.Latihan Kimia 1
 
Sifat Koligatif Larutan
Sifat Koligatif LarutanSifat Koligatif Larutan
Sifat Koligatif Larutan
 
JAWAB UAN IPA 2006/2007 P12
JAWAB UAN IPA 2006/2007 P12JAWAB UAN IPA 2006/2007 P12
JAWAB UAN IPA 2006/2007 P12
 
UAN MAT SMP 2006/2007 P11
UAN MAT SMP 2006/2007 P11UAN MAT SMP 2006/2007 P11
UAN MAT SMP 2006/2007 P11
 
Jawab UAN MAT SMP 2006/2007 P11
Jawab UAN MAT SMP 2006/2007 P11Jawab UAN MAT SMP 2006/2007 P11
Jawab UAN MAT SMP 2006/2007 P11
 
Persamaan2
Persamaan2Persamaan2
Persamaan2
 
Tipe Belajar
Tipe BelajarTipe Belajar
Tipe Belajar
 
Aljabar
AljabarAljabar
Aljabar
 
Mid Mat Smt1 SMA2 Yuppentek 2008
Mid Mat Smt1 SMA2 Yuppentek 2008Mid Mat Smt1 SMA2 Yuppentek 2008
Mid Mat Smt1 SMA2 Yuppentek 2008
 
Mid Fis Smt1 SMA2 Yuppentek 2008
Mid Fis Smt1 SMA2 Yuppentek 2008Mid Fis Smt1 SMA2 Yuppentek 2008
Mid Fis Smt1 SMA2 Yuppentek 2008
 
UAN SMP 2004/2005 P1
UAN SMP 2004/2005 P1UAN SMP 2004/2005 P1
UAN SMP 2004/2005 P1
 

Último

OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024RahmadLalu1
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxfitriaoskar
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024editwebsitesubdit
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxSaujiOji
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...nuraji51
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Último (20)

OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Tetapan Kp

  • 1. www.aidianet.co.cc QUESTION & ANSWER CHEMICAL: KESETIMBANGAN 1. Perhatikan reaksi kesetimbangan berikut: 2 NaHCO3 (s)  Na2CO3 (s) + H2O (g) + CO2 (g) Jika natrium hidrogen karbonat dipanaskan dalam ruang hampa pada suhu tertentu, tekanan total dalam sistem kesetimbangan adalah P atm. Tetapan kesetimbangan Kp bagi reaksi ini adalah … a. Kp = P b. Kp = 2P c. Kp = ¼ P2 d. Kp = P2 e. Kp = ½ P2 Jawab: C 2 NaHCO3 (s)  Na2CO3 (s) + H2O (g) + CO2 (g) Awal x Bereaksi y ½y ½y ½y Setimbang x–y ½y ½y ½y Karena NaHCO3 dan Na2CO3 bentuknya solid pada kondisi ruang, maka senyawa yang berpengaruh terhadap Kp adalah H2O dan CO2, yang berbentuk gas. Jumlah mol total = ½ y + ½ y = y Tekanan parsial H2O dan CO2: Tetapan tekanan Kp: © Aidia Propitious 1
  • 2. www.aidianet.co.cc QUESTION & ANSWER CHEMICAL: KESETIMBANGAN 2. 0,1 mol lanthanum oksalat, La2(C2O4)3, diletakkan dalam ruang hampa 10 L dan dibiarkan terurai hingga mencapai kesetimbangan menurut reaksi berikut: La2(C2O4)3 (s)  La2O3 (s) + 3 CO (g) + 3 CO2 (g) Jika dalam keadaan setimbang tekanan total dalam ruangan tersebut adalah 0,2 atm, tetapan kesetimbangan Kp bagi reaksi tersebut adalah … a. 6,4 x 10-5 atm6 b. 1,0 x 10-6 atm6 c. 4,0 x 10-2 atm6 d. 1,0 x 10-2 atm2 e. 1,3 x 10-9 atm-6 Jawab: D La2(C2O4)3 (s)  La2O3 (s) + 3 CO (g) + 3CO2 (g) Awal 0,1 - - - Bereaksi x x 3x x Setimbang 0,1 – x x 3x 3x Karena La2(C2O4)3 dan La2O3 bentuknya solid pada kondisi ruang, maka senyawa yang berpengaruh terhadap Kp adalah CO dan CO2, yang berbentuk gas. Jumlah mol total = 3x + 3x = 6x Tekanan parsial H2O dan CO2: Tetapan tekanan Kp: 3. Pada suhu tC dalam sebuah bejana V L terdapat kesetimbangan sebagai berikut: 2X (g)  3Y (g) Nilai Kp pada suhu tersebut adalah ½. Jika nilai Px = 4 atm, nilai Py pada suhu yang sama adalah … a. 1,3 atm b. 2,0 atm c. 5,6 atm d. 8,0 atm e. 32,0 atm © Aidia Propitious 2
  • 3. www.aidianet.co.cc QUESTION & ANSWER CHEMICAL: KESETIMBANGAN Jawab: B Mencari nilai tekanan parsial Y: 4. Dalam suatu wadah tertutup, jika amonium karbamat (N2H6CO2) menyublim, akan terdisosiasi menjadi ammonia (NH3) dan karbondioksida (CO2) sesuai reaksi: N2H6CO2 (s)  2 NH3 (g) + CO2 (g) Pada suhu 25C, setelah didiamkan beberapa lama, terjadi kesetimbangan dengan tekanan total gas sebesar 0,116 atm. Nilai Kp untuk reaksi tersebut adalah … a. 2,31 x 10–4 b. 3,40 x 10–4 c. 4,64 x 10–4 d. 2,99 x 10–3 e. 4,20 x 10–3 Jawab: N2H6CO2 (s)  2 NH3 (g) + CO2 (g) Awal x - - Bereaksi y 2y y Setimbang x–y 2y y Karena N2H6CO2 bentuknya solid pada kondisi ruang, maka senyawa yang berpengaruh terhadap Kp adalah NH3 dan CO2, yang berbentuk gas. Jumlah mol total = 2y + y = 3y Tekanan parsial NH3 dan CO2: Tetapan tekanan Kp: © Aidia Propitious 3
  • 4. www.aidianet.co.cc QUESTION & ANSWER CHEMICAL: KESETIMBANGAN 5. PCl5 dapat terdekomposisi menjadi PCl 5 dan Cl2 membentuk reaksi kesetimbangan: PCl5 (g)  PCl3 (g) + Cl2 (g) Jika pada temperatur 250C nilai Kp untuk PCl5 terdisosiasi sebanyak 10% adalah 2, tekanan total sistem adalah … a. 198 atm b. 180 atm c. 150 atm d. 100 atm e. 50 atm Jawab: A PCl5 (g)  PCl3 (g) + Cl2 (g) Awal x - - Bereaksi 0,1x 0,1x 0,1x Setimbang 0,9x 0,1x 0,1x Jumlah mol total = 0,9x + 0,1x + 0,1x = 1,1x Menentukan tekanan parsial PCl5, PCl3, dan Cl2: Menentukan tekanan total: © Aidia Propitious 4