SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 23
Tugas Kajian
Islam
“Adab
Terhadap
Kalam Allah(Al-
Qur’an Al-
Karim)”
Disusun oleh : Ridwansyah
Pesantren Teknologi
Informasi dan Komunikasi
Muqaddimah
Segala puji bagi Allah, kita memujinya, memohon ampunan dan
perlindungan-Nya. Kita berlindung dari kejahatan diri kita dan
kejelekan amalan-amalan kita. Barangsiapa yang Allah beri
petunjuk, maka tidak ada yang bisa menyesatkannya dan
barangsiapa yang Allah sesatkan, maka tidak ada yang mampu
menyesatkannya.
Aku bersaksi bahwa tiada Tuhan yang berhak disembah dengan
Haq kecuali Allah dan aku bersaksi bahwa Muhammad adalah
hamba-Nya dan Rasul-nya.
Alhamdulillah berkat limpahan nikmat dan karunia Allah, saya bisa
menyelesaikan pembahasan Adab Terhadap Kalam Allah (Al-
Qur’an Al-Karim).
Saya sadar bahwa tulisan ini walau masih jauh dari sempurna.
Saya berharap saran/kritik dari para ulama dan thalabul ilmi
sebagai bahan pengkoreksian tulisan ini.
Semoga Allah meridhai kita semua.
Depok, 7 Januari 2015
Penyusun
Ridwansyah
A. Definisi Adab
Ada beberapa pendapat mengenai
pengertian adab menurut para ulama.
Setidaknya saya menemukan 5 pendapat
yaitu:
1. pengertian adab adalah menggunakan
perkataan, perbuatan, dan hal ihwal yang
bagus.
2. adab adalah meninggalkan sesuatu yang
membawa kejelekan (aib).
3. adab adalah menghiasi diri dengan hiasan
orang-orang yang memiliki keutamaan
4. adab adalah tidak bermaksiat kepada
Allah dan tidak merusak harga diri.
5. adab berarti takwa kepada Allah. Jadi,
orang yang bertakwa kepada Allah adalah
orang yang beradab.
B. Kedudukan Adab Menurut
Ulama
 Imam Asy-Syafi’i rahimahullah berkata:
“Barangsiapa yang ingin Allah membukakan
hatinya atau meneranginya, hendaklah ia ber-
khalwat (menyendiri), sedikit makan,
meninggalkan pergaulan dengan orang-orang
bodoh, dan membenci ahli ilmu yang tidak
memiliki inshaf (sikap obyektif) dan adab.”
(Muqaddimah al-Majmuu’ Syarah Muhadzdzab,
I/31)
 Ibnu Sirin rahimahullah berkata: “Para salaf
mempelajari adab sebagaimana mereka
mempelajari ilmu.” (Tadzkiratus Saami’ wal
Mutakallim, hlm. 2
 Adz-Dzahabi rahimahullah menyebutkan:
“Bahwasanya majelis Imam Ahmad bin Hanbal
dihadiri oleh lima ribu orang. Lima ratus di
antaranya mencatat, sedangkan selebihnya
mengambil manfaat dari perilaku, akhlak, dan
adab beliau.” (Ibid).
C. Urgensi Adab Terhadap Al
Qur’an
Seorang Mukmin meyakini bahwa al-Qur’ân adalah
kalâm (perkataan; ucapan) Allah Azza wa Jalla . Huruf
dan maknanya bukanlah makhluk, serta diturunkan
oleh malaikat Jibril kepada Nabi Muhammad n . Al-
Qur’ân adalah petunjuk bagi orang-orang yang
bertakwa dan rahmat bagi orang-orang yang beriman.
Al-Qur’ân adalah sebaik-baik dan sebenar-benar
perkataan, tidak ada kedustaan padanya, baik pada
saat diturunkan maupun sesudahnya. Barangsiapa
berkata berdasarkan al-Qur’ân, maka perkataannya
benar; dan barangsiapa menghukumi dengannya,
maka hukumnya adil. Barangsiapa mengikutinya, ia
akan menuntun menuju surga, dan barangsiapa
membelakanginya, ia akan menyeretnya menuju
neraka.
Dalil-Dalil Kemuliaan Al-Qur’an
 Dalam riwayat Imam Muslim dijelaskan, yang
artinya: "Bacalah Al-Qur'an, sesungguhnya Al-
Qur'an itu akan menjadi syafa'at di hari Qiyamat
bagi yang membacanya (ahlinya)." (HR. Muslim).
 Untuk itulah tiada ilmu yang lebih utama dipelajari
oleh seorang Muslim melebihi keutamaan
mempelajari Al-Qur'an. Sebagaimana sabda Nabi
ShallAllohu 'alaihi wa sallam, yang artinya: "Sebaik-
baik kamu adalah orang yg mempelajari Al-Qur'an
dan mengajarkannya." (HR. Bukhari).
Lalu Bagaimana cara
beradab terhadap Al-
Qur’an??
D. Adab Terhadap Al-Qur’an
1.IMAN KEPADA AL-QUR’AN
Ini adalah adab dan kewajiban terbesar.
Beriman kepada al-Qur’ân artinya meyakini
segala beritanya, mentaati segala
perintahnya, dan meninggalkan segala
larangannya.
Dalilnya:
َ‫و‬ ِ َّ‫اَّلل‬ِ‫ب‬ ‫وا‬ُ‫ن‬ِ‫آم‬ ‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬ َ‫ين‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ‫ا‬َ‫ه‬ُّ‫ي‬َ‫أ‬ ‫ا‬َ‫ي‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ِ‫ب‬‫َا‬‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫ه‬ِ‫ل‬‫و‬ُ‫س‬ َ‫ر‬‫ي‬
ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ِ‫ب‬‫َا‬‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫ه‬ِ‫ل‬‫و‬ُ‫س‬ َ‫ر‬ ٰ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ َ‫ل‬َّ‫َز‬‫ن‬ْ‫ن‬َ‫م‬ َ‫و‬ ۚ ُ‫ل‬ْ‫ب‬َ‫ق‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ َ‫ل‬ َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ‫ي‬
ُ‫ت‬ُ‫ك‬ َ‫و‬ ِ‫ه‬ِ‫ت‬َ‫ك‬ِ‫ئ‬ َ‫َل‬َ‫م‬ َ‫و‬ ِ َّ‫اَّلل‬ِ‫ب‬ ْ‫ر‬ُ‫ف‬ْ‫ك‬َ‫ي‬ِ‫خ‬ ْ‫اْل‬ ِ‫م‬ ْ‫و‬َ‫ي‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫ه‬ِ‫ل‬ُ‫س‬ُ‫ر‬ َ‫و‬ ِ‫ه‬ِ‫ب‬َّ‫ل‬َ‫ض‬ ْ‫د‬َ‫ق‬َ‫ف‬ ِ‫ر‬
‫اا‬‫د‬‫ي‬ِ‫ع‬َ‫ب‬ ‫ا‬‫ًل‬ َ‫َل‬َ‫ض‬
Wahai orang-orang yang beriman, tetaplah
beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dan kepada
kitab yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta
kitab yang Allah turunkan sebelumnya. Barangsiapa
yang kafir kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya,
kitab-kitab-Nya, Rasul-Rasul-Nya, dan hari kemudian,
maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-
jauhnya. [an-Nisâ’/4:136]
2. TILAWAH (QIRA’ATUL QUR’AN)
Sesungguhnya membaca al-Qur’ân
merupakan salah satu bentuk ibadah
yang agung. Banyak sekali ayat-ayat
dan hadits-hadits shahîh yang
menunjukkan hal ini. Namun sayang,
banyak umat Islam di zaman ini yang
lalai dengan ibadah ini, baik karena
sibuk dengan urusan dunia, karena
lupa, atau lainnya.
Dalilnya
‫ا‬‫يَل‬ِ‫ت‬ ْ‫ر‬َ‫ت‬ َ‫آن‬ ْ‫ر‬ُ‫ق‬ْ‫ال‬ ِ‫ل‬ِ‫ت‬َ‫ر‬ َ‫و‬
Dan bacalah al-Qur`ân itu dengan perlahan-lahan.
[al-Muzammil/73:4]
َ‫ل‬َ‫ف‬ ِ َّ‫اَّلل‬ ِ‫ب‬‫َا‬‫ت‬ِ‫ك‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ ‫ا‬‫ا‬‫ف‬ ْ‫ر‬َ‫ح‬ َ‫أ‬ َ‫ر‬َ‫ق‬ ْ‫ن‬َ‫م‬ِ‫ب‬ ُ‫ة‬َ‫ن‬َ‫س‬َ‫ح‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ٌ‫َة‬‫ن‬َ‫س‬َ‫ح‬ ِ‫ه‬ِ‫ب‬ ُ‫ه‬ِ‫ر‬ْ‫ش‬َ‫ع‬
ِ‫ل‬َ‫أ‬ ْ‫ن‬ِ‫ك‬َ‫ل‬ َ‫و‬ ٌ‫ف‬ ْ‫ر‬َ‫ح‬ ‫الم‬ ُ‫ل‬‫و‬ُ‫ق‬َ‫أ‬ َ‫ًل‬ ‫ا‬َ‫ه‬ِ‫ل‬‫ا‬َ‫ث‬ْ‫م‬َ‫أ‬ٌ‫ف‬ ْ‫ر‬َ‫ح‬ ٌ‫م‬َ‫ًل‬ َ‫و‬ ٌ‫ف‬ ْ‫ر‬َ‫ح‬ ٌ‫ف‬
ٌ‫ف‬ ْ‫ر‬َ‫ح‬ ٌ‫م‬‫ي‬ِ‫م‬ َ‫و‬
Barangsiapa membaca satu huruf dari kitab Allah,
maka dia mendapatkan satu kebaikan dengannya.
Dan satu kebaikan itu (dibalas) sepuluh lipatnya. Aku
tidak mengatakan alif lâm mîm satu huruf. Tetapi alif
satu huruf, lâm satu huruf, dan mîm satu huruf.”
(HR. Tirmidzi no: 2910)
3. MEMPELAJARI DAN
TADABBBUR (MEMPERHATIKAN)
Sesungguhnya Allah Azza wa Jalla
menurunkan al-Qur’ân antara lain dengan
hikmah agar manusia memperhatikan
ayat-ayatnya, menyimpulkan ilmunya, dan
merenungkan rahasianya.
Dalilnya
ٌ‫ك‬َ‫ر‬‫ا‬َ‫ب‬ُ‫م‬ َ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ ُ‫ه‬‫َا‬‫ن‬ْ‫َل‬‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ٌ‫َاب‬‫ت‬ِ‫ك‬ِ‫ل‬َ‫و‬ ِ‫ه‬ِ‫ت‬‫َا‬‫ي‬‫آ‬ ‫وا‬ُ‫ر‬َّ‫ب‬َّ‫د‬َ‫ي‬ِ‫ل‬َ‫ر‬َّ‫ك‬َ‫ذ‬َ‫ت‬َ‫ي‬
ِ‫ب‬‫ا‬َ‫ب‬ْ‫ل‬َ ْ‫اْل‬ ‫و‬ُ‫ول‬
ُ
‫أ‬
Ini adalah sebuah kitab yang
penuh dengan berkah, Kami
turunkan kepadamu supaya
mereka memperhatikan ayat-
ayat-Nya dan supaya mendapat
pelajaran orang-orang yang
mempunyai fikiran. [Shâd/38:29]
4. ITTIBA’ (MENGIKUTI)
Setiap orang sangat membutuhkan rahmat
Allah Azza wa Jalla . Namun, apa sarana
untuk meraih rahmat-Nya? Mengikuti al-
Qur’ân itulah cara mendapatkan rahmat
Allah Azza wa Jalla.
Allah Azza wa Jalla telah menjanjikan
kebaikan yang besar bagi orang yang
mengikuti kitab-Nya.
Dalilnya
َ‫و‬َ‫ف‬ ٌ‫ك‬َ‫ار‬َ‫ب‬ُ‫م‬ ُ‫ه‬‫َا‬‫ن‬ْ‫ل‬َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ٌ‫اب‬َ‫ت‬ِ‫ك‬ ‫ا‬َ‫ذ‬َٰ‫ه‬َ‫ع‬َ‫ل‬ ‫وا‬ُ‫ق‬َّ‫ت‬‫ا‬ َ‫و‬ ُ‫ه‬‫و‬ُ‫ع‬ِ‫ب‬َّ‫ت‬‫ا‬ْ‫م‬ُ‫ك‬َّ‫ل‬
َ‫ون‬ُ‫م‬َ‫ح‬ ْ‫ر‬ُ‫ت‬
Dan al-Qur`ân itu adalah kitab
yang Kami turunkan, yang
diberkati, maka ikutilah ia dan
bertakwalah agar kamu diberi
rahmat. [al-An’âm/6:155]
5. BERHUKUM DENGAN AL-QUR’AN
Sesungguhnya kewajiban pemimpin umat
adalah menghukumi rakyat dengan hukum
Allah Azza wa Jalla , yaitu berdasarkan al-
Qur’ân dan Sunnah. Dan kewajiban rakyat
adalah berhukum kepada hukum Allah
Azza wa Jalla . Oleh karena itulah Allah
Azza wa Jalla mencela dengan keras
orang-orang yang ingin berhakim kepada
thâghût (hukum yang bertentangan
dengan hukum Allah).
Dalilnya
Allah Azza wa Jalla berfirman:
‫أ‬َ‫ْر‬‫ي‬َ‫غ‬َ‫ف‬َََ‫ل‬ َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ‫ي‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ َ‫و‬ُ‫ه‬ َ‫و‬ ‫ا‬‫ا‬‫م‬َ‫ك‬َ‫ح‬ ‫ي‬ِ‫غ‬َ‫ت‬ْ‫ب‬َ‫أ‬ ِ َّ‫اَّلل‬َّ‫ل‬‫ا‬ َ‫و‬ ۚ ‫ا‬‫َل‬َّ‫ص‬َ‫ف‬ُ‫م‬ َ‫َاب‬‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ ُ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬َ‫ين‬ِ‫ذ‬
َ‫ر‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ ٌ‫ل‬َّ‫َز‬‫ن‬ُ‫م‬ ُ‫ه‬َّ‫ن‬َ‫أ‬ َ‫ون‬ُ‫م‬َ‫ل‬ْ‫ع‬َ‫ي‬ َ‫َاب‬‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ ُ‫م‬ُ‫ه‬‫َا‬‫ن‬ْ‫ي‬َ‫ت‬‫آ‬َ‫ن‬ِ‫م‬ َّ‫ن‬َ‫ن‬‫و‬ُ‫ك‬َ‫ت‬ َ‫َل‬َ‫ف‬ ِِّ َ‫ح‬ْ‫ال‬ِ‫ب‬ َ‫ك‬ِ‫ب‬َ‫ين‬ ِ‫َر‬‫ت‬ْ‫م‬ُ‫م‬ْ‫ال‬
Maka patutkah aku mencari hakim selain
daripada Allah, padahal Dialah yang telah
menurunkan kitab (al-Qur'ân) kepada kamu
dengan terperinci. Orang-orang yang telah
Kami datangkan kitab kepada mereka,
mereka mengetahui bahwa al-Qur'ân itu
diturunkan dari Rabbmu dengan sebenarnya.
Maka janganlah kamu sekali-kali termasuk
orang yang ragu-ragu. [al-An’âm/6:114]
6. MEYAKINI AL-QUR’AN SEBAGAI SATU-
SATUNYA PEDOMAN
Allah Azza wa Jalla yang menurunkan kitab al-
Qur’ân, memiliki sifat-sifat sempurna. Oleh
karena itu, kitab suci-Nya juga sempurna,
sehingga cukup di jadikan sebagai pedoman
untuk meraih kebaikan-kebaikan di dunia dan
akhirat. Demikian juga al-Qur’ân cukup
sebagai bukti kebenaran Nabi Muhammad
sebagai utusan Allah Azza wa Jalla kepada
seluruh manusia dan jin.
Dalilnya
Allah Azza wa Jalla berfirman:
َ‫ل‬َ‫ع‬ ‫َا‬‫ن‬ْ‫ل‬َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ‫ا‬َّ‫ن‬َ‫أ‬ ْ‫م‬ِ‫ه‬ِ‫ف‬ْ‫ك‬َ‫ي‬ ْ‫م‬َ‫ل‬ َ‫و‬َ‫أ‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ٰ‫ى‬َ‫ل‬ْ‫ت‬ُ‫ي‬ َ‫اب‬َ‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ َ‫ْك‬‫ي‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬ ۚ ْ‫م‬ِ‫ه‬ْ‫ي‬
ْ‫و‬َ‫ق‬ِ‫ل‬ ٰ‫ى‬َ‫ر‬ْ‫ك‬ِ‫ذ‬ َ‫و‬ ‫ا‬‫ة‬َ‫م‬ْ‫ح‬َ‫ر‬َ‫ل‬ َ‫ك‬ِ‫ل‬َٰ‫ذ‬ ‫ي‬ِ‫ف‬َ‫ون‬ُ‫ن‬ِ‫م‬ْ‫ؤ‬ُ‫ي‬ ٍ‫م‬
Dan apakah tidak cukup bagi mereka
bahwasanya Kami telah menurunkan
kepadamu al-kitab (al –Qur`ân) sedang
ia (al-Qur'ân) dibacakan kepada
mereka? Sesungguhnya dalam (al-
Qur`ân) itu terdapat rahmat yang besar
dan pelajaran bagi orang-orang yang
beriman. [al-‘Ankabût/29: 51]
Inilah di antara adab-adab orang
beriman terhadap kitab suci al-
Qur'ân. Semoga Allah Azza wa Jalla
selalu membimbing kita untuk meraih
ilmu yang bermanfaat dan mampu
mengamalkannya. Al-hamdulillâhi
rabbil ‘âlamîn.
E. Penutup
F. Sumber Referensi
1. Al-Qur’an
2. Minhajul Muslim
3. Al-Manhaj or.id
4. Dakwatuna.com

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Tugas al quran hadist power point
Tugas al quran hadist power pointTugas al quran hadist power point
Tugas al quran hadist power point
LontongSayoer
 
Islam memberangus pergaulan bebas
Islam memberangus pergaulan bebasIslam memberangus pergaulan bebas
Islam memberangus pergaulan bebas
Azinuddin Haq
 
Presentation isra and mi'raj
Presentation isra and mi'rajPresentation isra and mi'raj
Presentation isra and mi'raj
Oni Eksekutif
 

La actualidad más candente (20)

Islam Jalan Hidup Sempurna
Islam Jalan Hidup SempurnaIslam Jalan Hidup Sempurna
Islam Jalan Hidup Sempurna
 
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?
 
Menjadi Orang Beruntung
Menjadi Orang BeruntungMenjadi Orang Beruntung
Menjadi Orang Beruntung
 
Tugas al quran hadist power point
Tugas al quran hadist power pointTugas al quran hadist power point
Tugas al quran hadist power point
 
Islam memberangus pergaulan bebas
Islam memberangus pergaulan bebasIslam memberangus pergaulan bebas
Islam memberangus pergaulan bebas
 
Jalan menuju iman
Jalan menuju iman Jalan menuju iman
Jalan menuju iman
 
Aqidah,syariah,dakwah
Aqidah,syariah,dakwahAqidah,syariah,dakwah
Aqidah,syariah,dakwah
 
Nuzulul Qur’An
Nuzulul Qur’AnNuzulul Qur’An
Nuzulul Qur’An
 
Menjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejatiMenjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejati
 
Keutamaan membaca al quran yunus
Keutamaan membaca al quran yunusKeutamaan membaca al quran yunus
Keutamaan membaca al quran yunus
 
Jalan dakwah
Jalan dakwahJalan dakwah
Jalan dakwah
 
Menyambut Ramadhan Dengan Ketakwaan Hakiki
Menyambut Ramadhan Dengan Ketakwaan HakikiMenyambut Ramadhan Dengan Ketakwaan Hakiki
Menyambut Ramadhan Dengan Ketakwaan Hakiki
 
Remaja Smart with Islam
Remaja Smart with IslamRemaja Smart with Islam
Remaja Smart with Islam
 
Keutamaan menuntut ilmu
Keutamaan menuntut ilmuKeutamaan menuntut ilmu
Keutamaan menuntut ilmu
 
Presentation isra and mi'raj
Presentation isra and mi'rajPresentation isra and mi'raj
Presentation isra and mi'raj
 
Peta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih KarimPeta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
 
Kematian, Perpisahan & Penghisaban
Kematian, Perpisahan & PenghisabanKematian, Perpisahan & Penghisaban
Kematian, Perpisahan & Penghisaban
 
Dakwah Khilafah (Materi Dauroh)
Dakwah Khilafah (Materi Dauroh)Dakwah Khilafah (Materi Dauroh)
Dakwah Khilafah (Materi Dauroh)
 
Keutamaan Membaca al Qur’an
Keutamaan Membaca al Qur’anKeutamaan Membaca al Qur’an
Keutamaan Membaca al Qur’an
 
Adab Membaca Al - Quran
Adab Membaca Al - QuranAdab Membaca Al - Quran
Adab Membaca Al - Quran
 

Destacado (17)

Adab : Memuliakan Kalam Illahi Tahun 3
Adab : Memuliakan Kalam Illahi Tahun 3Adab : Memuliakan Kalam Illahi Tahun 3
Adab : Memuliakan Kalam Illahi Tahun 3
 
Ibadah KSSR Tahun 3
Ibadah KSSR Tahun 3Ibadah KSSR Tahun 3
Ibadah KSSR Tahun 3
 
Adab Membaca Al Quran
Adab Membaca Al QuranAdab Membaca Al Quran
Adab Membaca Al Quran
 
Ibadah : Solat yang Sempurna Tahun 3
Ibadah : Solat yang Sempurna Tahun 3Ibadah : Solat yang Sempurna Tahun 3
Ibadah : Solat yang Sempurna Tahun 3
 
PPPM PAI Tahun 3
PPPM PAI Tahun 3PPPM PAI Tahun 3
PPPM PAI Tahun 3
 
Adab membaca alqur’an
Adab membaca alqur’anAdab membaca alqur’an
Adab membaca alqur’an
 
Soalan akhir tahun pi tahun 3 2014
Soalan akhir tahun pi tahun 3 2014Soalan akhir tahun pi tahun 3 2014
Soalan akhir tahun pi tahun 3 2014
 
Adab Terhadap Al Qur'an
Adab Terhadap Al Qur'anAdab Terhadap Al Qur'an
Adab Terhadap Al Qur'an
 
3 akhlak kpd alquran
3 akhlak kpd alquran3 akhlak kpd alquran
3 akhlak kpd alquran
 
Adab al-quran
Adab al-quranAdab al-quran
Adab al-quran
 
Makalah SAHRIL SOSIO ANTROPOLOGI
Makalah SAHRIL SOSIO ANTROPOLOGIMakalah SAHRIL SOSIO ANTROPOLOGI
Makalah SAHRIL SOSIO ANTROPOLOGI
 
[3] silabus pai sma
[3] silabus pai sma[3] silabus pai sma
[3] silabus pai sma
 
Bersuci
BersuciBersuci
Bersuci
 
Tauhid : Hari kiamat tahun 3
Tauhid : Hari kiamat tahun 3Tauhid : Hari kiamat tahun 3
Tauhid : Hari kiamat tahun 3
 
Mata pelajaran thun 3 umi power poin umi
Mata pelajaran thun 3 umi power poin umiMata pelajaran thun 3 umi power poin umi
Mata pelajaran thun 3 umi power poin umi
 
Akhlak Tercela Kepada Diri Sendiri
Akhlak Tercela Kepada Diri SendiriAkhlak Tercela Kepada Diri Sendiri
Akhlak Tercela Kepada Diri Sendiri
 
UJIAN SELARAS BAHASA MELAYU TAHUN3
UJIAN SELARAS BAHASA MELAYU TAHUN3UJIAN SELARAS BAHASA MELAYU TAHUN3
UJIAN SELARAS BAHASA MELAYU TAHUN3
 

Similar a Adab terhadap Al-Qur'an

Memelihara dan mengamalkan al quran
Memelihara dan mengamalkan al quranMemelihara dan mengamalkan al quran
Memelihara dan mengamalkan al quran
aldianzeta
 
BUKLET Kewajiban Syariah Islam plus cover
BUKLET Kewajiban Syariah Islam plus coverBUKLET Kewajiban Syariah Islam plus cover
BUKLET Kewajiban Syariah Islam plus cover
Anas Wibowo
 
BUKLET Kewajiban Syariah Islam PDF
BUKLET Kewajiban Syariah Islam PDFBUKLET Kewajiban Syariah Islam PDF
BUKLET Kewajiban Syariah Islam PDF
Anas Wibowo
 
Kitab at tibyan fi adab hamalat al-qur' an karya imam nawawi - rmi project sy...
Kitab at tibyan fi adab hamalat al-qur' an karya imam nawawi - rmi project sy...Kitab at tibyan fi adab hamalat al-qur' an karya imam nawawi - rmi project sy...
Kitab at tibyan fi adab hamalat al-qur' an karya imam nawawi - rmi project sy...
Rabithah Ma'ahid Islamiyah Nahdlatul Ulama
 
sumber hukum islam yg disepakati - Copy.ppt
sumber hukum islam yg disepakati - Copy.pptsumber hukum islam yg disepakati - Copy.ppt
sumber hukum islam yg disepakati - Copy.ppt
JakaLanang3
 

Similar a Adab terhadap Al-Qur'an (20)

Buletin
BuletinBuletin
Buletin
 
Memelihara dan mengamalkan al quran
Memelihara dan mengamalkan al quranMemelihara dan mengamalkan al quran
Memelihara dan mengamalkan al quran
 
BUKLET Kewajiban Syariah Islam plus cover
BUKLET Kewajiban Syariah Islam plus coverBUKLET Kewajiban Syariah Islam plus cover
BUKLET Kewajiban Syariah Islam plus cover
 
Ulumul Qur'an (1).
Ulumul Qur'an (1).Ulumul Qur'an (1).
Ulumul Qur'an (1).
 
Adab Terhadap Kalam Allah SWT
Adab Terhadap Kalam Allah SWTAdab Terhadap Kalam Allah SWT
Adab Terhadap Kalam Allah SWT
 
Empat sumber hukum dalam aswaja www.zakypotensi.blogspot.com
Empat sumber hukum dalam aswaja www.zakypotensi.blogspot.comEmpat sumber hukum dalam aswaja www.zakypotensi.blogspot.com
Empat sumber hukum dalam aswaja www.zakypotensi.blogspot.com
 
SUMBER HUKUM ISLAM
SUMBER HUKUM ISLAMSUMBER HUKUM ISLAM
SUMBER HUKUM ISLAM
 
Adab membaca alquran
Adab membaca alquranAdab membaca alquran
Adab membaca alquran
 
PAI - SUMBER HUKUM ISLAM
PAI - SUMBER HUKUM ISLAMPAI - SUMBER HUKUM ISLAM
PAI - SUMBER HUKUM ISLAM
 
BUKLET Kewajiban Syariah Islam PDF
BUKLET Kewajiban Syariah Islam PDFBUKLET Kewajiban Syariah Islam PDF
BUKLET Kewajiban Syariah Islam PDF
 
Kitab at tibyan fi adab hamalat al-qur' an karya imam nawawi - rmi project sy...
Kitab at tibyan fi adab hamalat al-qur' an karya imam nawawi - rmi project sy...Kitab at tibyan fi adab hamalat al-qur' an karya imam nawawi - rmi project sy...
Kitab at tibyan fi adab hamalat al-qur' an karya imam nawawi - rmi project sy...
 
Adab Interaksi dengan Qur'an.ppt
Adab Interaksi dengan Qur'an.pptAdab Interaksi dengan Qur'an.ppt
Adab Interaksi dengan Qur'an.ppt
 
At tibyan fi adab hamalat al-qur an
At tibyan fi adab hamalat al-qur anAt tibyan fi adab hamalat al-qur an
At tibyan fi adab hamalat al-qur an
 
Keutamaan Membaca dan Mengkaji Al-Quran
Keutamaan Membaca dan Mengkaji Al-QuranKeutamaan Membaca dan Mengkaji Al-Quran
Keutamaan Membaca dan Mengkaji Al-Quran
 
sumber hukum islam yg disepakati - Copy.ppt
sumber hukum islam yg disepakati - Copy.pptsumber hukum islam yg disepakati - Copy.ppt
sumber hukum islam yg disepakati - Copy.ppt
 
Sumber agama dan ajaran islam
Sumber agama dan ajaran islamSumber agama dan ajaran islam
Sumber agama dan ajaran islam
 
Prinsip-prinsip Utama Ahlussunnah wal Jama'ah
Prinsip-prinsip Utama Ahlussunnah wal Jama'ahPrinsip-prinsip Utama Ahlussunnah wal Jama'ah
Prinsip-prinsip Utama Ahlussunnah wal Jama'ah
 
aLQURAN
aLQURANaLQURAN
aLQURAN
 
GPI 1083
GPI 1083GPI 1083
GPI 1083
 
Beriman kepada kitabkitab allah
Beriman kepada kitabkitab allahBeriman kepada kitabkitab allah
Beriman kepada kitabkitab allah
 

Más de ridwansyah218 (8)

Thoharoh & pembahasannya
Thoharoh & pembahasannyaThoharoh & pembahasannya
Thoharoh & pembahasannya
 
Ma’rifatul insan
Ma’rifatul insan Ma’rifatul insan
Ma’rifatul insan
 
Adab berpakaian
Adab berpakaianAdab berpakaian
Adab berpakaian
 
Adab bertamu
Adab bertamuAdab bertamu
Adab bertamu
 
Adab terhadap kedua orang tua
Adab terhadap kedua orang tuaAdab terhadap kedua orang tua
Adab terhadap kedua orang tua
 
Tugas ridwansyah
Tugas ridwansyahTugas ridwansyah
Tugas ridwansyah
 
Adab persaudaraan
Adab persaudaraanAdab persaudaraan
Adab persaudaraan
 
Adab terhadap diri sendiri
Adab terhadap diri sendiriAdab terhadap diri sendiri
Adab terhadap diri sendiri
 

Último

Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 

Último (20)

BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 

Adab terhadap Al-Qur'an

  • 1. Tugas Kajian Islam “Adab Terhadap Kalam Allah(Al- Qur’an Al- Karim)” Disusun oleh : Ridwansyah Pesantren Teknologi Informasi dan Komunikasi
  • 2. Muqaddimah Segala puji bagi Allah, kita memujinya, memohon ampunan dan perlindungan-Nya. Kita berlindung dari kejahatan diri kita dan kejelekan amalan-amalan kita. Barangsiapa yang Allah beri petunjuk, maka tidak ada yang bisa menyesatkannya dan barangsiapa yang Allah sesatkan, maka tidak ada yang mampu menyesatkannya. Aku bersaksi bahwa tiada Tuhan yang berhak disembah dengan Haq kecuali Allah dan aku bersaksi bahwa Muhammad adalah hamba-Nya dan Rasul-nya. Alhamdulillah berkat limpahan nikmat dan karunia Allah, saya bisa menyelesaikan pembahasan Adab Terhadap Kalam Allah (Al- Qur’an Al-Karim). Saya sadar bahwa tulisan ini walau masih jauh dari sempurna. Saya berharap saran/kritik dari para ulama dan thalabul ilmi sebagai bahan pengkoreksian tulisan ini. Semoga Allah meridhai kita semua. Depok, 7 Januari 2015 Penyusun Ridwansyah
  • 3. A. Definisi Adab Ada beberapa pendapat mengenai pengertian adab menurut para ulama. Setidaknya saya menemukan 5 pendapat yaitu:
  • 4. 1. pengertian adab adalah menggunakan perkataan, perbuatan, dan hal ihwal yang bagus. 2. adab adalah meninggalkan sesuatu yang membawa kejelekan (aib). 3. adab adalah menghiasi diri dengan hiasan orang-orang yang memiliki keutamaan 4. adab adalah tidak bermaksiat kepada Allah dan tidak merusak harga diri. 5. adab berarti takwa kepada Allah. Jadi, orang yang bertakwa kepada Allah adalah orang yang beradab.
  • 5. B. Kedudukan Adab Menurut Ulama  Imam Asy-Syafi’i rahimahullah berkata: “Barangsiapa yang ingin Allah membukakan hatinya atau meneranginya, hendaklah ia ber- khalwat (menyendiri), sedikit makan, meninggalkan pergaulan dengan orang-orang bodoh, dan membenci ahli ilmu yang tidak memiliki inshaf (sikap obyektif) dan adab.” (Muqaddimah al-Majmuu’ Syarah Muhadzdzab, I/31)
  • 6.  Ibnu Sirin rahimahullah berkata: “Para salaf mempelajari adab sebagaimana mereka mempelajari ilmu.” (Tadzkiratus Saami’ wal Mutakallim, hlm. 2  Adz-Dzahabi rahimahullah menyebutkan: “Bahwasanya majelis Imam Ahmad bin Hanbal dihadiri oleh lima ribu orang. Lima ratus di antaranya mencatat, sedangkan selebihnya mengambil manfaat dari perilaku, akhlak, dan adab beliau.” (Ibid).
  • 7. C. Urgensi Adab Terhadap Al Qur’an Seorang Mukmin meyakini bahwa al-Qur’ân adalah kalâm (perkataan; ucapan) Allah Azza wa Jalla . Huruf dan maknanya bukanlah makhluk, serta diturunkan oleh malaikat Jibril kepada Nabi Muhammad n . Al- Qur’ân adalah petunjuk bagi orang-orang yang bertakwa dan rahmat bagi orang-orang yang beriman. Al-Qur’ân adalah sebaik-baik dan sebenar-benar perkataan, tidak ada kedustaan padanya, baik pada saat diturunkan maupun sesudahnya. Barangsiapa berkata berdasarkan al-Qur’ân, maka perkataannya benar; dan barangsiapa menghukumi dengannya, maka hukumnya adil. Barangsiapa mengikutinya, ia akan menuntun menuju surga, dan barangsiapa membelakanginya, ia akan menyeretnya menuju neraka.
  • 8. Dalil-Dalil Kemuliaan Al-Qur’an  Dalam riwayat Imam Muslim dijelaskan, yang artinya: "Bacalah Al-Qur'an, sesungguhnya Al- Qur'an itu akan menjadi syafa'at di hari Qiyamat bagi yang membacanya (ahlinya)." (HR. Muslim).  Untuk itulah tiada ilmu yang lebih utama dipelajari oleh seorang Muslim melebihi keutamaan mempelajari Al-Qur'an. Sebagaimana sabda Nabi ShallAllohu 'alaihi wa sallam, yang artinya: "Sebaik- baik kamu adalah orang yg mempelajari Al-Qur'an dan mengajarkannya." (HR. Bukhari).
  • 9. Lalu Bagaimana cara beradab terhadap Al- Qur’an??
  • 10. D. Adab Terhadap Al-Qur’an 1.IMAN KEPADA AL-QUR’AN Ini adalah adab dan kewajiban terbesar. Beriman kepada al-Qur’ân artinya meyakini segala beritanya, mentaati segala perintahnya, dan meninggalkan segala larangannya.
  • 11. Dalilnya: َ‫و‬ ِ َّ‫اَّلل‬ِ‫ب‬ ‫وا‬ُ‫ن‬ِ‫آم‬ ‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬ َ‫ين‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ‫ا‬َ‫ه‬ُّ‫ي‬َ‫أ‬ ‫ا‬َ‫ي‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ِ‫ب‬‫َا‬‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫ه‬ِ‫ل‬‫و‬ُ‫س‬ َ‫ر‬‫ي‬ ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ِ‫ب‬‫َا‬‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫ه‬ِ‫ل‬‫و‬ُ‫س‬ َ‫ر‬ ٰ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ َ‫ل‬َّ‫َز‬‫ن‬ْ‫ن‬َ‫م‬ َ‫و‬ ۚ ُ‫ل‬ْ‫ب‬َ‫ق‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ َ‫ل‬ َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ‫ي‬ ُ‫ت‬ُ‫ك‬ َ‫و‬ ِ‫ه‬ِ‫ت‬َ‫ك‬ِ‫ئ‬ َ‫َل‬َ‫م‬ َ‫و‬ ِ َّ‫اَّلل‬ِ‫ب‬ ْ‫ر‬ُ‫ف‬ْ‫ك‬َ‫ي‬ِ‫خ‬ ْ‫اْل‬ ِ‫م‬ ْ‫و‬َ‫ي‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫ه‬ِ‫ل‬ُ‫س‬ُ‫ر‬ َ‫و‬ ِ‫ه‬ِ‫ب‬َّ‫ل‬َ‫ض‬ ْ‫د‬َ‫ق‬َ‫ف‬ ِ‫ر‬ ‫اا‬‫د‬‫ي‬ِ‫ع‬َ‫ب‬ ‫ا‬‫ًل‬ َ‫َل‬َ‫ض‬ Wahai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dan kepada kitab yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta kitab yang Allah turunkan sebelumnya. Barangsiapa yang kafir kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, Rasul-Rasul-Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh- jauhnya. [an-Nisâ’/4:136]
  • 12. 2. TILAWAH (QIRA’ATUL QUR’AN) Sesungguhnya membaca al-Qur’ân merupakan salah satu bentuk ibadah yang agung. Banyak sekali ayat-ayat dan hadits-hadits shahîh yang menunjukkan hal ini. Namun sayang, banyak umat Islam di zaman ini yang lalai dengan ibadah ini, baik karena sibuk dengan urusan dunia, karena lupa, atau lainnya.
  • 13. Dalilnya ‫ا‬‫يَل‬ِ‫ت‬ ْ‫ر‬َ‫ت‬ َ‫آن‬ ْ‫ر‬ُ‫ق‬ْ‫ال‬ ِ‫ل‬ِ‫ت‬َ‫ر‬ َ‫و‬ Dan bacalah al-Qur`ân itu dengan perlahan-lahan. [al-Muzammil/73:4] َ‫ل‬َ‫ف‬ ِ َّ‫اَّلل‬ ِ‫ب‬‫َا‬‫ت‬ِ‫ك‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ ‫ا‬‫ا‬‫ف‬ ْ‫ر‬َ‫ح‬ َ‫أ‬ َ‫ر‬َ‫ق‬ ْ‫ن‬َ‫م‬ِ‫ب‬ ُ‫ة‬َ‫ن‬َ‫س‬َ‫ح‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ٌ‫َة‬‫ن‬َ‫س‬َ‫ح‬ ِ‫ه‬ِ‫ب‬ ُ‫ه‬ِ‫ر‬ْ‫ش‬َ‫ع‬ ِ‫ل‬َ‫أ‬ ْ‫ن‬ِ‫ك‬َ‫ل‬ َ‫و‬ ٌ‫ف‬ ْ‫ر‬َ‫ح‬ ‫الم‬ ُ‫ل‬‫و‬ُ‫ق‬َ‫أ‬ َ‫ًل‬ ‫ا‬َ‫ه‬ِ‫ل‬‫ا‬َ‫ث‬ْ‫م‬َ‫أ‬ٌ‫ف‬ ْ‫ر‬َ‫ح‬ ٌ‫م‬َ‫ًل‬ َ‫و‬ ٌ‫ف‬ ْ‫ر‬َ‫ح‬ ٌ‫ف‬ ٌ‫ف‬ ْ‫ر‬َ‫ح‬ ٌ‫م‬‫ي‬ِ‫م‬ َ‫و‬ Barangsiapa membaca satu huruf dari kitab Allah, maka dia mendapatkan satu kebaikan dengannya. Dan satu kebaikan itu (dibalas) sepuluh lipatnya. Aku tidak mengatakan alif lâm mîm satu huruf. Tetapi alif satu huruf, lâm satu huruf, dan mîm satu huruf.” (HR. Tirmidzi no: 2910)
  • 14. 3. MEMPELAJARI DAN TADABBBUR (MEMPERHATIKAN) Sesungguhnya Allah Azza wa Jalla menurunkan al-Qur’ân antara lain dengan hikmah agar manusia memperhatikan ayat-ayatnya, menyimpulkan ilmunya, dan merenungkan rahasianya.
  • 15. Dalilnya ٌ‫ك‬َ‫ر‬‫ا‬َ‫ب‬ُ‫م‬ َ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ ُ‫ه‬‫َا‬‫ن‬ْ‫َل‬‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ٌ‫َاب‬‫ت‬ِ‫ك‬ِ‫ل‬َ‫و‬ ِ‫ه‬ِ‫ت‬‫َا‬‫ي‬‫آ‬ ‫وا‬ُ‫ر‬َّ‫ب‬َّ‫د‬َ‫ي‬ِ‫ل‬َ‫ر‬َّ‫ك‬َ‫ذ‬َ‫ت‬َ‫ي‬ ِ‫ب‬‫ا‬َ‫ب‬ْ‫ل‬َ ْ‫اْل‬ ‫و‬ُ‫ول‬ ُ ‫أ‬ Ini adalah sebuah kitab yang penuh dengan berkah, Kami turunkan kepadamu supaya mereka memperhatikan ayat- ayat-Nya dan supaya mendapat pelajaran orang-orang yang mempunyai fikiran. [Shâd/38:29]
  • 16. 4. ITTIBA’ (MENGIKUTI) Setiap orang sangat membutuhkan rahmat Allah Azza wa Jalla . Namun, apa sarana untuk meraih rahmat-Nya? Mengikuti al- Qur’ân itulah cara mendapatkan rahmat Allah Azza wa Jalla. Allah Azza wa Jalla telah menjanjikan kebaikan yang besar bagi orang yang mengikuti kitab-Nya.
  • 17. Dalilnya َ‫و‬َ‫ف‬ ٌ‫ك‬َ‫ار‬َ‫ب‬ُ‫م‬ ُ‫ه‬‫َا‬‫ن‬ْ‫ل‬َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ٌ‫اب‬َ‫ت‬ِ‫ك‬ ‫ا‬َ‫ذ‬َٰ‫ه‬َ‫ع‬َ‫ل‬ ‫وا‬ُ‫ق‬َّ‫ت‬‫ا‬ َ‫و‬ ُ‫ه‬‫و‬ُ‫ع‬ِ‫ب‬َّ‫ت‬‫ا‬ْ‫م‬ُ‫ك‬َّ‫ل‬ َ‫ون‬ُ‫م‬َ‫ح‬ ْ‫ر‬ُ‫ت‬ Dan al-Qur`ân itu adalah kitab yang Kami turunkan, yang diberkati, maka ikutilah ia dan bertakwalah agar kamu diberi rahmat. [al-An’âm/6:155]
  • 18. 5. BERHUKUM DENGAN AL-QUR’AN Sesungguhnya kewajiban pemimpin umat adalah menghukumi rakyat dengan hukum Allah Azza wa Jalla , yaitu berdasarkan al- Qur’ân dan Sunnah. Dan kewajiban rakyat adalah berhukum kepada hukum Allah Azza wa Jalla . Oleh karena itulah Allah Azza wa Jalla mencela dengan keras orang-orang yang ingin berhakim kepada thâghût (hukum yang bertentangan dengan hukum Allah).
  • 19. Dalilnya Allah Azza wa Jalla berfirman: ‫أ‬َ‫ْر‬‫ي‬َ‫غ‬َ‫ف‬َََ‫ل‬ َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ‫ي‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ َ‫و‬ُ‫ه‬ َ‫و‬ ‫ا‬‫ا‬‫م‬َ‫ك‬َ‫ح‬ ‫ي‬ِ‫غ‬َ‫ت‬ْ‫ب‬َ‫أ‬ ِ َّ‫اَّلل‬َّ‫ل‬‫ا‬ َ‫و‬ ۚ ‫ا‬‫َل‬َّ‫ص‬َ‫ف‬ُ‫م‬ َ‫َاب‬‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ ُ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬َ‫ين‬ِ‫ذ‬ َ‫ر‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ ٌ‫ل‬َّ‫َز‬‫ن‬ُ‫م‬ ُ‫ه‬َّ‫ن‬َ‫أ‬ َ‫ون‬ُ‫م‬َ‫ل‬ْ‫ع‬َ‫ي‬ َ‫َاب‬‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ ُ‫م‬ُ‫ه‬‫َا‬‫ن‬ْ‫ي‬َ‫ت‬‫آ‬َ‫ن‬ِ‫م‬ َّ‫ن‬َ‫ن‬‫و‬ُ‫ك‬َ‫ت‬ َ‫َل‬َ‫ف‬ ِِّ َ‫ح‬ْ‫ال‬ِ‫ب‬ َ‫ك‬ِ‫ب‬َ‫ين‬ ِ‫َر‬‫ت‬ْ‫م‬ُ‫م‬ْ‫ال‬ Maka patutkah aku mencari hakim selain daripada Allah, padahal Dialah yang telah menurunkan kitab (al-Qur'ân) kepada kamu dengan terperinci. Orang-orang yang telah Kami datangkan kitab kepada mereka, mereka mengetahui bahwa al-Qur'ân itu diturunkan dari Rabbmu dengan sebenarnya. Maka janganlah kamu sekali-kali termasuk orang yang ragu-ragu. [al-An’âm/6:114]
  • 20. 6. MEYAKINI AL-QUR’AN SEBAGAI SATU- SATUNYA PEDOMAN Allah Azza wa Jalla yang menurunkan kitab al- Qur’ân, memiliki sifat-sifat sempurna. Oleh karena itu, kitab suci-Nya juga sempurna, sehingga cukup di jadikan sebagai pedoman untuk meraih kebaikan-kebaikan di dunia dan akhirat. Demikian juga al-Qur’ân cukup sebagai bukti kebenaran Nabi Muhammad sebagai utusan Allah Azza wa Jalla kepada seluruh manusia dan jin.
  • 21. Dalilnya Allah Azza wa Jalla berfirman: َ‫ل‬َ‫ع‬ ‫َا‬‫ن‬ْ‫ل‬َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ‫ا‬َّ‫ن‬َ‫أ‬ ْ‫م‬ِ‫ه‬ِ‫ف‬ْ‫ك‬َ‫ي‬ ْ‫م‬َ‫ل‬ َ‫و‬َ‫أ‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ٰ‫ى‬َ‫ل‬ْ‫ت‬ُ‫ي‬ َ‫اب‬َ‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ َ‫ْك‬‫ي‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬ ۚ ْ‫م‬ِ‫ه‬ْ‫ي‬ ْ‫و‬َ‫ق‬ِ‫ل‬ ٰ‫ى‬َ‫ر‬ْ‫ك‬ِ‫ذ‬ َ‫و‬ ‫ا‬‫ة‬َ‫م‬ْ‫ح‬َ‫ر‬َ‫ل‬ َ‫ك‬ِ‫ل‬َٰ‫ذ‬ ‫ي‬ِ‫ف‬َ‫ون‬ُ‫ن‬ِ‫م‬ْ‫ؤ‬ُ‫ي‬ ٍ‫م‬ Dan apakah tidak cukup bagi mereka bahwasanya Kami telah menurunkan kepadamu al-kitab (al –Qur`ân) sedang ia (al-Qur'ân) dibacakan kepada mereka? Sesungguhnya dalam (al- Qur`ân) itu terdapat rahmat yang besar dan pelajaran bagi orang-orang yang beriman. [al-‘Ankabût/29: 51]
  • 22. Inilah di antara adab-adab orang beriman terhadap kitab suci al- Qur'ân. Semoga Allah Azza wa Jalla selalu membimbing kita untuk meraih ilmu yang bermanfaat dan mampu mengamalkannya. Al-hamdulillâhi rabbil ‘âlamîn. E. Penutup
  • 23. F. Sumber Referensi 1. Al-Qur’an 2. Minhajul Muslim 3. Al-Manhaj or.id 4. Dakwatuna.com