SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 38
Pemilihan Kata dalam
Bahasa Indonesia
Kegiatan Belajar 3
Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia
Pusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan
Jakarta 2013
A Diksi atau Pemilihan Kata
Diksi bukan hanya berarti pilih memilih kata
melainkan digunakan untuk menyatakan
gagasan atau menceritakan peristiwa tetapi
juga meliputi persoalan gaya bahasa,
ungkapan-ungkapan dan sebagainya.
http://www.bisnis-jabar.com/wp-content/uploads/2011/11/kaca-pembesar.jpg
Syarat Diksi
http://iafcoe.org/wp-content/uploads/syarat.jpg
Seorang pengarang harus mempunyai kemampuan untuk
membedakan secara tepat nuansa-nuansa makna sesuai
dengan gagasan yang ingin disampaikan dan kemampuan
untuk menemukan bentuk yang sesuai dengan situasi dan
nilai rasa bagi pembacanya.
Menguasai berbagai macam kosakata dan mampu
memanfaatkan kata-kata tersebut menjadi sebuah
kalimat yang jelas, efektif dan mudah dimengerti.
Ketepatan dalam pemilihan kata dalam menyampaikan
suatu gagasan.
Contoh Diksi
Hari ini Aku pergi ke pantai bersama dengan
teman-temanku. Udara disana sangat sejuk.
Kami bermain bola air sampai tak terasa hari
sudah sore. Kamipun pulang tak lama
kemudian.
Contoh Paragraf 1
Liburan kali ini Aku dan teman-teman berencana
untuk pergi ke pantai. Kami sangat senang ketika hari
itu tiba. Begitu sampai disana kami sudah disambut
oleh semilir angin yang tak henti-hentinya bertiup.
Ombak yang berkejar-kejaran juga seolah tak mau
kalah untuk menyambut kedatangan kami. Kami
menghabiskan waktu sepanjang hari disana, kami
pulang dengan hati senang.
Contoh Paragraf 2
Kedua paragraf di atas punya makna yang sama.
Tapi dalam pemilihan diksi pada contoh paragraf
kedua menjadi enak dibaca, tidak membosankan
bagi pembacanya.
Kesimpulan
B Syarat-syarat Pemilihan Kata
Makna Denotatif dan Konotatif
Denotatif adalah suatu pengertian yang
terkandung sebuah kata secara objektif.
Sering juga makna denotatif disebut
makna konseptual. Kata makan misalnya,
bermakna memasukkan sesuatu kedalam
mulut, dikunyah, dan ditelan.
http://touringrider.files.wordpress.com/2011/02/dscn2072.jpg
Konotatif adalah makna asosiatif, makna yang
timbul sebagai akibat dari sikap sosial, sikap pribadi,
dan kriteria tambahan yang dikenakan pada sebuah
makna konseptual. Kata makan dalam makna
konotatif dapat berarti untung atau pukul.
GuaMakanLoe!!!
http://www.merdeka.com/jakarta/guru-main-pukul-siswa-sdn-23-koja-takut-sekolah.html
Makna Umum dan Khusus
http://adearisandi.files.wordpress.com/2012/10/ikan-mujair1.jpg
Kata yang acuannya lebih luas disebut kata
umum, seperti ikan, sedangkan kata yang
acuannya lebih khusus disebut kata khusus,
seperti gurame, lele, tawes, dan ikan mas.
Pengertian
Kata ikan memiliki acuan yang lebih luas daripada
kata mujair atau tawes. Ikan tidak hanya mujair atau
tawes tapi juga gurame, lele, sepat, tuna, baronang,
nila, ikan koki dan ikan mas. Sebaliknya, mujair dan
tawes pasti tergolong jenis ikan
Contoh
Kata Abstrak dan Konkret
Kata yang acuannya semakin mudah
diserap panca indra disebut Kata
Konkret, seperti meja, rumah, mobil,
air, cantik, hangat, wangi, suara.
http://www.diporental.com/wp-content/gallery/listcar/toyota-innova2012.jpg
Kata abstrak digunakan untuk mengungkapkan
gagasan rumit seperti kata perdamaian. Kata
abstrak mampu membedakan secara halus
gagasan yang sifat teknis dan khusus.
http://sidomi.com/wp-content/uploads/2012/06/persib-viking-the-jack.jpg
Sinonim
Sinonim adalah dua kata atau lebih yang
pada asasnya mempunyai makna yang
sama, tetapi bentuknya berlainan. Kita
ambil contoh cermat dan cerdik kedua
kata itu bersinonim, tetapi kedua kata
tersebut tidak persis sama benar.
http://raizkai.files.wordpress.com/2011/03/tikus-cerdik.jpg
Kata Ilmiah dan Kata Populer
Kata Ilmiah merupakan kata-kata logis dari
bahasa asing yang bisa diterjemahkan ke dalam
bahasa Indonesia. Kata-kata ilmiah biasa
digunakan oleh kaum terpelajar, terutama dalam
tulisan-tulisan ilmiah, pertemuan-pertemuan
resmi, serta diskusi-diskusi khusus.
http://stat.ks.kidsklik.com/statics/files/2012/03/13312790012089742041.jpg
Yang membedakan antara kata
ilmiah dengan kata populer adalah
Kata Populer digunakan dalam
komunikasi sehari-hari.
http://sin.stb.s-msn.com/i/6A/E20B6405696FA4AA68C32492F3.jpg
&
Kata Ilmiah Kata Populer
Analogi Kiasan
Final Akhir
Diskriminasi Perbedaan perlakuan
Prediksi Ramalan
Kontradiksi Pertentangan
Format Ukuran
Anarki Kekacauan
Biodata Biografi singkat
Bibliografi Daftar pustaka
Tabel Kata Ilmiah
Kata Populer
C Pembentukan Kata
Ada dua cara pembentukan kata, yaitu dari
dalam dan dari luar bahasa Indonesia. Dari
dalam bahasa Indonesia terbentuk
kosakata baru dengan dasar kata yang
sudah ada, sedangkan dari luar terbentuk
kata baru melalui unsur serapan.
Kesalahan Pembentukan dan Pemilihan Kata
Berikut kesalahan pembentukan kata, yang sering kita
temukan, baik dalam bahasa lisan maupun bahasa tulis.
1234
Penanggalan awalan meng-
Penanggalan awalan ber-
Peluluhan bunyi /c/
Penyengauan kata dasar
Bunyi /s/, /k/, /p/, dan /t/ yang tidak luluh
Awalan ke- yang kelirupemakaian akhiran –ir
56
Berikut kesalahan pembentukan kata, yang sering kita
temukan, baik dalam bahasa lisan maupun bahasa tulis.
78910
Padanan yang tidak serasi
Pemakaian kata depan di, ke, dari, bagi,
pada, daripada dan terhadap
Penggunaan kesimpulan, keputusan,
penalaran, dan pemukiman
Penggunaan kata yang hemat
Analogi
Bentuk jamak dalam bahasa indonesia
1112
Definisi
Definisi adalah suatu pernyataan yang
menerangkan pengertian suatu hal atau
konsep istilah tertentu.
Contoh definisi :
Majas personifikasi adalah kiasan yang
menggambarkan binatang, tumbuhan, dan
benda-benda mati seakan hidup
selayaknya manusia, seolah punya
maksud, sifat, perasaan dan kegiatan
seperti manusia.
http://ustadzmuslim.com/wp-content/uploads/2010/04/buku.jpg
3Jenis Definisi
Definisi Nominalis adalah menjelaskan sebuah kata
dengan kata lain yang lebih umum di mengerti.
Umumnya digunakan pada permulaan suatu pem-
bicaraan atau diskusi. Definisi nominalis ada enam
macam, yaitu definisi sinonim, definisi simbolik,
definisi etimologik, definisi semantik, definisi stipulatif,
dan definisi denotatif.
Definisi
Nominalis
http://kekely.files.wordpress.com/2010/10/ruang_diskusi2.jpg
Definisi Realis adalah penjelasan tentang isi yang
terkandung dalam sebuah istilah, bukan hanya
menjelaskan tentang istilah. Definisi realis ada dua
macam, yaitu: definisi essensial, definisi deskriptif
Definisi
Realis
http://farm7.staticflickr.com/6077/6056805206_edded7d04b_z.jpg
Definisi Praktis adalah penjelasan tentang sesuatu hal
yang di jelaskan dari segi kegunaan atau tujuan.
Dibedakan atas tiga macam, yaitu: definisi operasional,
definisi fungsional, definisi persuasif
Definisi
Praktis
http://cdn.klimg.com/merdeka.com/i/w/news/2013/06/14/205169/540x270/kegunaan-unik-kulit-telur-yang-jarang-diketahui.jpg
Kata Serapan
Kata Serapan adalah kata yang di adopsi
dari bahasa asing yang sudah sesuai
dengan EYD.
Bahasa asing yang masuk dan memberi
pengaruh terhadap kosakata bahasa
Indonesia antara lain dari bahasa
Sansekerta, bahasa Belanda, bahasa Arab,
bahasa Inggris dan ada juga dari bahasa
Tionghoa.
http://businessjournalism.org/wp-content/uploads/2011/05/TechnologyBasics.jpg
Keteraturan bahasa (analogi) dikatakan
analogi apabila kata tersebut memiliki
bunyi yang sesuai antara ejaan dengan
pelafalannya.
http://www.cdslogistics.net/images/pagespics/data_transfer.jpg
Penyimpangan atau ketidakteraturan
bahasa (anomali) dikatakan anomali
apabila kata tersebut tidak sesuai
antara ejaan dan pelafalannya.
http://3.bp.blogspot.com/-Y3R6sBP41eI/TaB70u4F7xI/AAAAAAAABHA/mpHvU04rPkQ/s320/TLJKG5e4CdzskrqtCQ6gEEKWo1_500.jpg

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Tugas power point makalah b.indo
Tugas power point makalah b.indoTugas power point makalah b.indo
Tugas power point makalah b.indo
Fuad Nasir
 
Powerpoint ragam bahasa indonesia
Powerpoint ragam bahasa indonesiaPowerpoint ragam bahasa indonesia
Powerpoint ragam bahasa indonesia
WaQhyoe Arryee
 
Bahasa baku
Bahasa bakuBahasa baku
Bahasa baku
mbanarti
 
Microsoft office power point presentation bahasa indonesia
Microsoft office power point presentation bahasa indonesiaMicrosoft office power point presentation bahasa indonesia
Microsoft office power point presentation bahasa indonesia
iFa Nyonya AriFin
 

La actualidad más candente (20)

KARYA ILMIAH
KARYA ILMIAHKARYA ILMIAH
KARYA ILMIAH
 
Makalah kata serapan
Makalah kata serapanMakalah kata serapan
Makalah kata serapan
 
Tugas power point makalah b.indo
Tugas power point makalah b.indoTugas power point makalah b.indo
Tugas power point makalah b.indo
 
Diksi tugas kelompok
Diksi tugas kelompokDiksi tugas kelompok
Diksi tugas kelompok
 
Bahasa Indonesia Ragam Ilmiah
Bahasa Indonesia Ragam IlmiahBahasa Indonesia Ragam Ilmiah
Bahasa Indonesia Ragam Ilmiah
 
Bhs ind (4) Bahasa Ragam Ilmiah
Bhs ind (4) Bahasa Ragam IlmiahBhs ind (4) Bahasa Ragam Ilmiah
Bhs ind (4) Bahasa Ragam Ilmiah
 
Permasalahan padanan kata dan beberapa pendekatan penerjemahan
Permasalahan padanan kata dan beberapa pendekatan penerjemahanPermasalahan padanan kata dan beberapa pendekatan penerjemahan
Permasalahan padanan kata dan beberapa pendekatan penerjemahan
 
Diksi persentation
Diksi persentationDiksi persentation
Diksi persentation
 
Bahasa indonesia - diksi atau pilihan kata
Bahasa indonesia - diksi atau pilihan kataBahasa indonesia - diksi atau pilihan kata
Bahasa indonesia - diksi atau pilihan kata
 
Ppt gaya bahasa
Ppt gaya bahasaPpt gaya bahasa
Ppt gaya bahasa
 
Diksi
DiksiDiksi
Diksi
 
TINDAK TUTUR DALAM DIALOG FILM ANIMASI ADIT & SOPO JARWO
TINDAK TUTUR  DALAM DIALOG FILM ANIMASI  ADIT & SOPO JARWOTINDAK TUTUR  DALAM DIALOG FILM ANIMASI  ADIT & SOPO JARWO
TINDAK TUTUR DALAM DIALOG FILM ANIMASI ADIT & SOPO JARWO
 
Ragam bahasa ilmiah
Ragam bahasa ilmiahRagam bahasa ilmiah
Ragam bahasa ilmiah
 
Powerpoint ragam bahasa indonesia
Powerpoint ragam bahasa indonesiaPowerpoint ragam bahasa indonesia
Powerpoint ragam bahasa indonesia
 
MAKALAH BAHASA INDONESIA KEILMUAN
MAKALAH BAHASA INDONESIA KEILMUANMAKALAH BAHASA INDONESIA KEILMUAN
MAKALAH BAHASA INDONESIA KEILMUAN
 
Makalah pemilihan kata (diksi) kelompok 1
Makalah pemilihan kata (diksi) kelompok 1Makalah pemilihan kata (diksi) kelompok 1
Makalah pemilihan kata (diksi) kelompok 1
 
ragam bahasa indonesia
ragam bahasa indonesiaragam bahasa indonesia
ragam bahasa indonesia
 
Bahasa baku
Bahasa bakuBahasa baku
Bahasa baku
 
Makalah Bahasa Indonesia Menulis Alinea
Makalah Bahasa Indonesia Menulis AlineaMakalah Bahasa Indonesia Menulis Alinea
Makalah Bahasa Indonesia Menulis Alinea
 
Microsoft office power point presentation bahasa indonesia
Microsoft office power point presentation bahasa indonesiaMicrosoft office power point presentation bahasa indonesia
Microsoft office power point presentation bahasa indonesia
 

Similar a Modul 2 bahasa indonesia kb 2

5. diksi dalam kalimat
5. diksi dalam kalimat5. diksi dalam kalimat
5. diksi dalam kalimat
busitisahara
 

Similar a Modul 2 bahasa indonesia kb 2 (20)

Presentasi_Diksi_atau_Pilihan_Kata.pptx
Presentasi_Diksi_atau_Pilihan_Kata.pptxPresentasi_Diksi_atau_Pilihan_Kata.pptx
Presentasi_Diksi_atau_Pilihan_Kata.pptx
 
KATA BAKU ISTILAH DALAM BAHASA INDONESIA.pptx
KATA BAKU ISTILAH DALAM BAHASA INDONESIA.pptxKATA BAKU ISTILAH DALAM BAHASA INDONESIA.pptx
KATA BAKU ISTILAH DALAM BAHASA INDONESIA.pptx
 
bahasa indo kelompok 3.pptx
bahasa indo kelompok 3.pptxbahasa indo kelompok 3.pptx
bahasa indo kelompok 3.pptx
 
bahasa_indo_kelompok_3[1].pptx
bahasa_indo_kelompok_3[1].pptxbahasa_indo_kelompok_3[1].pptx
bahasa_indo_kelompok_3[1].pptx
 
Pilihan kata-diksi
Pilihan kata-diksiPilihan kata-diksi
Pilihan kata-diksi
 
Makalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesiaMakalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesia
 
Diksi dan arti
Diksi dan artiDiksi dan arti
Diksi dan arti
 
Jenis Kata dan Klasifikasi Kata.docx
Jenis Kata dan Klasifikasi Kata.docxJenis Kata dan Klasifikasi Kata.docx
Jenis Kata dan Klasifikasi Kata.docx
 
Jenis Kata dan Klasifikasi Kata .pdf
Jenis Kata dan Klasifikasi Kata .pdfJenis Kata dan Klasifikasi Kata .pdf
Jenis Kata dan Klasifikasi Kata .pdf
 
Makalah makna kata konotasi, makna kata denotasi dan kata umum
Makalah makna kata konotasi, makna kata denotasi dan kata umumMakalah makna kata konotasi, makna kata denotasi dan kata umum
Makalah makna kata konotasi, makna kata denotasi dan kata umum
 
Bahan bmm 3111
Bahan bmm 3111Bahan bmm 3111
Bahan bmm 3111
 
PPT PILIHAN KATA ATAU DIKSI (BAHASA INDONESIA)
PPT PILIHAN KATA ATAU DIKSI (BAHASA INDONESIA)PPT PILIHAN KATA ATAU DIKSI (BAHASA INDONESIA)
PPT PILIHAN KATA ATAU DIKSI (BAHASA INDONESIA)
 
DIKSI KELOMPOK 5.pptx
DIKSI KELOMPOK 5.pptxDIKSI KELOMPOK 5.pptx
DIKSI KELOMPOK 5.pptx
 
Diksi
DiksiDiksi
Diksi
 
5. diksi dalam kalimat
5. diksi dalam kalimat5. diksi dalam kalimat
5. diksi dalam kalimat
 
MATERI 1 KELAS KATA.pptx
MATERI 1 KELAS KATA.pptxMATERI 1 KELAS KATA.pptx
MATERI 1 KELAS KATA.pptx
 
Makalah Bahasa Indonesia
Makalah Bahasa IndonesiaMakalah Bahasa Indonesia
Makalah Bahasa Indonesia
 
Slide-CPS101-Bahasa-Indonesia-4-Kalimat-Efektif.pptx
Slide-CPS101-Bahasa-Indonesia-4-Kalimat-Efektif.pptxSlide-CPS101-Bahasa-Indonesia-4-Kalimat-Efektif.pptx
Slide-CPS101-Bahasa-Indonesia-4-Kalimat-Efektif.pptx
 
kel.1.pptx
kel.1.pptxkel.1.pptx
kel.1.pptx
 
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa Indonesia
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa IndonesiaMakalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa Indonesia
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa Indonesia
 

Más de Riefni Riftianingrum (13)

Modul 1 kb 2
Modul 1 kb 2Modul 1 kb 2
Modul 1 kb 2
 
Modul 1 kb 1
Modul 1 kb 1Modul 1 kb 1
Modul 1 kb 1
 
Modul 2 bahasa indonesia kb 3
Modul 2 bahasa indonesia kb 3Modul 2 bahasa indonesia kb 3
Modul 2 bahasa indonesia kb 3
 
Modul 1 bahasa indonesia kb 1
Modul 1 bahasa indonesia kb 1Modul 1 bahasa indonesia kb 1
Modul 1 bahasa indonesia kb 1
 
Modul 1 bahasa indonesia kb 3
Modul 1 bahasa indonesia kb 3Modul 1 bahasa indonesia kb 3
Modul 1 bahasa indonesia kb 3
 
Modul 1 bahasa indonesia kb 2
Modul 1 bahasa indonesia kb 2Modul 1 bahasa indonesia kb 2
Modul 1 bahasa indonesia kb 2
 
Modul 1 bahasa indonesia kb 1
Modul 1 bahasa indonesia kb 1Modul 1 bahasa indonesia kb 1
Modul 1 bahasa indonesia kb 1
 
Modul 1 bahasa indonesia kb 4
Modul 1 bahasa indonesia kb 4Modul 1 bahasa indonesia kb 4
Modul 1 bahasa indonesia kb 4
 
Kb 1
Kb 1Kb 1
Kb 1
 
Kb 2
Kb 2Kb 2
Kb 2
 
Kb 3
Kb 3Kb 3
Kb 3
 
Kb 2
Kb 2Kb 2
Kb 2
 
Kb 1 individu, keluarga, dan masyarakat
Kb 1 individu, keluarga, dan masyarakatKb 1 individu, keluarga, dan masyarakat
Kb 1 individu, keluarga, dan masyarakat
 

Modul 2 bahasa indonesia kb 2

  • 1. Pemilihan Kata dalam Bahasa Indonesia Kegiatan Belajar 3 Bahasa Indonesia Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Pusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan Jakarta 2013
  • 2. A Diksi atau Pemilihan Kata
  • 3. Diksi bukan hanya berarti pilih memilih kata melainkan digunakan untuk menyatakan gagasan atau menceritakan peristiwa tetapi juga meliputi persoalan gaya bahasa, ungkapan-ungkapan dan sebagainya. http://www.bisnis-jabar.com/wp-content/uploads/2011/11/kaca-pembesar.jpg
  • 4. Syarat Diksi http://iafcoe.org/wp-content/uploads/syarat.jpg Seorang pengarang harus mempunyai kemampuan untuk membedakan secara tepat nuansa-nuansa makna sesuai dengan gagasan yang ingin disampaikan dan kemampuan untuk menemukan bentuk yang sesuai dengan situasi dan nilai rasa bagi pembacanya. Menguasai berbagai macam kosakata dan mampu memanfaatkan kata-kata tersebut menjadi sebuah kalimat yang jelas, efektif dan mudah dimengerti. Ketepatan dalam pemilihan kata dalam menyampaikan suatu gagasan.
  • 6. Hari ini Aku pergi ke pantai bersama dengan teman-temanku. Udara disana sangat sejuk. Kami bermain bola air sampai tak terasa hari sudah sore. Kamipun pulang tak lama kemudian. Contoh Paragraf 1
  • 7. Liburan kali ini Aku dan teman-teman berencana untuk pergi ke pantai. Kami sangat senang ketika hari itu tiba. Begitu sampai disana kami sudah disambut oleh semilir angin yang tak henti-hentinya bertiup. Ombak yang berkejar-kejaran juga seolah tak mau kalah untuk menyambut kedatangan kami. Kami menghabiskan waktu sepanjang hari disana, kami pulang dengan hati senang. Contoh Paragraf 2
  • 8. Kedua paragraf di atas punya makna yang sama. Tapi dalam pemilihan diksi pada contoh paragraf kedua menjadi enak dibaca, tidak membosankan bagi pembacanya. Kesimpulan
  • 10. Makna Denotatif dan Konotatif
  • 11. Denotatif adalah suatu pengertian yang terkandung sebuah kata secara objektif. Sering juga makna denotatif disebut makna konseptual. Kata makan misalnya, bermakna memasukkan sesuatu kedalam mulut, dikunyah, dan ditelan. http://touringrider.files.wordpress.com/2011/02/dscn2072.jpg
  • 12. Konotatif adalah makna asosiatif, makna yang timbul sebagai akibat dari sikap sosial, sikap pribadi, dan kriteria tambahan yang dikenakan pada sebuah makna konseptual. Kata makan dalam makna konotatif dapat berarti untung atau pukul. GuaMakanLoe!!! http://www.merdeka.com/jakarta/guru-main-pukul-siswa-sdn-23-koja-takut-sekolah.html
  • 13. Makna Umum dan Khusus
  • 14. http://adearisandi.files.wordpress.com/2012/10/ikan-mujair1.jpg Kata yang acuannya lebih luas disebut kata umum, seperti ikan, sedangkan kata yang acuannya lebih khusus disebut kata khusus, seperti gurame, lele, tawes, dan ikan mas. Pengertian Kata ikan memiliki acuan yang lebih luas daripada kata mujair atau tawes. Ikan tidak hanya mujair atau tawes tapi juga gurame, lele, sepat, tuna, baronang, nila, ikan koki dan ikan mas. Sebaliknya, mujair dan tawes pasti tergolong jenis ikan Contoh
  • 15. Kata Abstrak dan Konkret
  • 16. Kata yang acuannya semakin mudah diserap panca indra disebut Kata Konkret, seperti meja, rumah, mobil, air, cantik, hangat, wangi, suara. http://www.diporental.com/wp-content/gallery/listcar/toyota-innova2012.jpg
  • 17. Kata abstrak digunakan untuk mengungkapkan gagasan rumit seperti kata perdamaian. Kata abstrak mampu membedakan secara halus gagasan yang sifat teknis dan khusus. http://sidomi.com/wp-content/uploads/2012/06/persib-viking-the-jack.jpg
  • 19. Sinonim adalah dua kata atau lebih yang pada asasnya mempunyai makna yang sama, tetapi bentuknya berlainan. Kita ambil contoh cermat dan cerdik kedua kata itu bersinonim, tetapi kedua kata tersebut tidak persis sama benar. http://raizkai.files.wordpress.com/2011/03/tikus-cerdik.jpg
  • 20. Kata Ilmiah dan Kata Populer
  • 21. Kata Ilmiah merupakan kata-kata logis dari bahasa asing yang bisa diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia. Kata-kata ilmiah biasa digunakan oleh kaum terpelajar, terutama dalam tulisan-tulisan ilmiah, pertemuan-pertemuan resmi, serta diskusi-diskusi khusus. http://stat.ks.kidsklik.com/statics/files/2012/03/13312790012089742041.jpg
  • 22. Yang membedakan antara kata ilmiah dengan kata populer adalah Kata Populer digunakan dalam komunikasi sehari-hari. http://sin.stb.s-msn.com/i/6A/E20B6405696FA4AA68C32492F3.jpg
  • 23. & Kata Ilmiah Kata Populer Analogi Kiasan Final Akhir Diskriminasi Perbedaan perlakuan Prediksi Ramalan Kontradiksi Pertentangan Format Ukuran Anarki Kekacauan Biodata Biografi singkat Bibliografi Daftar pustaka Tabel Kata Ilmiah Kata Populer
  • 25. Ada dua cara pembentukan kata, yaitu dari dalam dan dari luar bahasa Indonesia. Dari dalam bahasa Indonesia terbentuk kosakata baru dengan dasar kata yang sudah ada, sedangkan dari luar terbentuk kata baru melalui unsur serapan.
  • 26. Kesalahan Pembentukan dan Pemilihan Kata
  • 27. Berikut kesalahan pembentukan kata, yang sering kita temukan, baik dalam bahasa lisan maupun bahasa tulis. 1234 Penanggalan awalan meng- Penanggalan awalan ber- Peluluhan bunyi /c/ Penyengauan kata dasar Bunyi /s/, /k/, /p/, dan /t/ yang tidak luluh Awalan ke- yang kelirupemakaian akhiran –ir 56
  • 28. Berikut kesalahan pembentukan kata, yang sering kita temukan, baik dalam bahasa lisan maupun bahasa tulis. 78910 Padanan yang tidak serasi Pemakaian kata depan di, ke, dari, bagi, pada, daripada dan terhadap Penggunaan kesimpulan, keputusan, penalaran, dan pemukiman Penggunaan kata yang hemat Analogi Bentuk jamak dalam bahasa indonesia 1112
  • 30. Definisi adalah suatu pernyataan yang menerangkan pengertian suatu hal atau konsep istilah tertentu. Contoh definisi : Majas personifikasi adalah kiasan yang menggambarkan binatang, tumbuhan, dan benda-benda mati seakan hidup selayaknya manusia, seolah punya maksud, sifat, perasaan dan kegiatan seperti manusia. http://ustadzmuslim.com/wp-content/uploads/2010/04/buku.jpg
  • 32. Definisi Nominalis adalah menjelaskan sebuah kata dengan kata lain yang lebih umum di mengerti. Umumnya digunakan pada permulaan suatu pem- bicaraan atau diskusi. Definisi nominalis ada enam macam, yaitu definisi sinonim, definisi simbolik, definisi etimologik, definisi semantik, definisi stipulatif, dan definisi denotatif. Definisi Nominalis http://kekely.files.wordpress.com/2010/10/ruang_diskusi2.jpg
  • 33. Definisi Realis adalah penjelasan tentang isi yang terkandung dalam sebuah istilah, bukan hanya menjelaskan tentang istilah. Definisi realis ada dua macam, yaitu: definisi essensial, definisi deskriptif Definisi Realis http://farm7.staticflickr.com/6077/6056805206_edded7d04b_z.jpg
  • 34. Definisi Praktis adalah penjelasan tentang sesuatu hal yang di jelaskan dari segi kegunaan atau tujuan. Dibedakan atas tiga macam, yaitu: definisi operasional, definisi fungsional, definisi persuasif Definisi Praktis http://cdn.klimg.com/merdeka.com/i/w/news/2013/06/14/205169/540x270/kegunaan-unik-kulit-telur-yang-jarang-diketahui.jpg
  • 36. Kata Serapan adalah kata yang di adopsi dari bahasa asing yang sudah sesuai dengan EYD. Bahasa asing yang masuk dan memberi pengaruh terhadap kosakata bahasa Indonesia antara lain dari bahasa Sansekerta, bahasa Belanda, bahasa Arab, bahasa Inggris dan ada juga dari bahasa Tionghoa. http://businessjournalism.org/wp-content/uploads/2011/05/TechnologyBasics.jpg
  • 37. Keteraturan bahasa (analogi) dikatakan analogi apabila kata tersebut memiliki bunyi yang sesuai antara ejaan dengan pelafalannya. http://www.cdslogistics.net/images/pagespics/data_transfer.jpg
  • 38. Penyimpangan atau ketidakteraturan bahasa (anomali) dikatakan anomali apabila kata tersebut tidak sesuai antara ejaan dan pelafalannya. http://3.bp.blogspot.com/-Y3R6sBP41eI/TaB70u4F7xI/AAAAAAAABHA/mpHvU04rPkQ/s320/TLJKG5e4CdzskrqtCQ6gEEKWo1_500.jpg

Notas del editor

  1. diksibisadiartikansebagaipilihan kata pengaranguntukmenggambarkansebuahcerita.
  2. Agar dapatmenghasilkancerita yang menarikmelaluipilihan kata makadiksi yang baikharusmemenuhisyarat, seperti :
  3. Bacalahparagraftersebutdenganseksama, kemudiannilailahbagaimanapenggunaandiksinya?
  4. Bacalahparagraftersebutdenganseksama, kemudiannilailahbagaimanapenggunaandiksinya?
  5. Kesimpulannyaadalah
  6. Maknadenotatifadalahmaknadalamalamwajarsecaraeksplisit. Maknawajariniadalahmakna yang sesuaidenganapaadanya
  7. Maknakonotatifadalahmaknaasosiatif, makna yang timbulsebagaiakibatdarisikapsosial, sikappribadi, dankriteriatambahan yang dikenakanpadasebuahmaknakonseptual.
  8. PengertiandanContoh yang termasukmaknaUmumdanKhususadalahsebagaiberikut
  9. Kata Konkretadalah kata yang mudahdiserapolehpancaindra
  10. Kata Abstrakadalah kata yang acuannyasulituntukdicernaolehpancaindra
  11. Kesinoniman kata tidaklahmutlak, hanyaadakesamaanataukemiripan.
  12. Agar dapatmemahamiperbedaanantara kata ilmiahdan kata populer, berikutdaftarnya:
  13. Ada duacarapembentukan kata, yaitudaridalamdandariluarbahasa Indonesia.
  14. berikutkesalahanpembentukan kata, yang seringkitatemukan, baikdalambahasalisanmaupunbahasatulis.
  15. berikut kesalahanpembentukan kata, yang seringkitatemukan, baikdalambahasalisanmaupunbahasatulis.
  16. Dalammembuatdefinisihal yang perlu di perhatikanadalahtidakbolehmengulang kata atauistilah yang kitadefinisikan.
  17. Definisinominalisadalahmenjelaskansebuah kata dengan kata lain yang lebihumum di mengerti.
  18. DefinisiRealisadalahpenjelasantentangisi yang terkandungdalamsebuahistilah,
  19. DefinisiPraktisadalahpenjelasantentangsesuatuhal yang di jelaskandarisegikegunaan
  20. Kata serapanadalah kata yang di adopsidaribahasaasing yang sudahsesuaidengan EYD.
  21. dikatakananalogiapabila kata tersebutmemilikibunyi yang sesuaiantaraejaandenganpelafalannya.
  22. dikatakananomaliapabila kata tersebuttidaksesuaiantaraejaandanpelafalannya