SlideShare una empresa de Scribd logo
Non-PID
Controller
Metode/Algoritma Kontrol
1. On/off controller
=> Pengontrolan suatu variabel/proses pada
suatu nilai rentang tertentu (ex: thermostat,etc)
2. Sequential controller
=> Pengontrolan suatu proses melalui rangkaian
tahapan yang berlangsung secara sekuensial
(ex: PLC, PetriNet,etc)
3. Model Based Controller
=> Kontrol yang dilakukan pada suatu proses
yang telah dimodelkan dalam bentuk persamaan
matematis (state space, fungsi transfer, model
parametrik,dll). Strategi kontrol umumnya
ditujukan untuk mencari sinyal kontrol u(t) yang
akan meminimumkan suatu fungsi harga tertentu
(umumnya merupakan fungsi kesalahan)
Model Based Controller-2 (Contoh)
• Optimal Control
• Minimum Variance Control (MVC)
• Model Predictive Control (MPC)
Contoh: Generalized Predictive Control(GPC),
Dynamic Matrix Control (DMC), dll.
4. Intelligent Control System
=> didasarkan pada upaya menerapkan
sistem cara berpikir manusia pada mesin.
• Neural Network (NN)
=> kemampuan dalam menirukan sesuatu.
Komponen: weighting factor, threshold,
activation function.
• Fuzzy Logic Controller (FLC)
=> sering disebut Rule-based Controller
Komponen: rules, fuzzifier, fuzzy inference rules,
defuzzifier.
Tuning dilakukan pada fungsi keanggotaan.
• Hybrid Intelligent System
=> penggabungan Neural Network (NN) dan Fuzzy
Logic Controller (FLC) dalam suatu arsitektur tertentu.
1. Neuro Fuzzy System, auto-tuning FLC dengan
menggunakan algoritma NN. (ex: ANFIS)
2. Fuzzy Neural Network, NN controller dimana proses
pembelajaran dibantu dengan logika fuzzy.
3. Fuzzy-neural Hybrid System, NN controller dan FLC
diterapkan bersamaan dengan tugas yang berbeda
pada suatu sistem

Más contenido relacionado

Similar a Non-PID Controller_Metode_Algoritma_Kontrol

1. Pendahuluan - Sistem Pengaturan.pptx
1. Pendahuluan - Sistem Pengaturan.pptx1. Pendahuluan - Sistem Pengaturan.pptx
1. Pendahuluan - Sistem Pengaturan.pptx
ssuser518fee
 
Sistem kendali
Sistem kendaliSistem kendali
Sistem kendali
Rudy Dicinta
 
Nota
NotaNota
Nota
zulkeply
 
Pi d
Pi dPi d
Automation
AutomationAutomation
Automation
FadilAdli
 
Sistem Kontrol Robotik.ppt
Sistem Kontrol Robotik.pptSistem Kontrol Robotik.ppt
Sistem Kontrol Robotik.ppt
DwikiNovriadi1
 
1_Introduction Control System and Automation.ppt
1_Introduction Control System and Automation.ppt1_Introduction Control System and Automation.ppt
1_Introduction Control System and Automation.ppt
adhanefendi
 
Dasar Telekomunikasi - Slide week 8 - pengendali sistem
Dasar Telekomunikasi - Slide week 8 - pengendali sistemDasar Telekomunikasi - Slide week 8 - pengendali sistem
Dasar Telekomunikasi - Slide week 8 - pengendali sistem
Beny Nugraha
 
unit kontrol
unit kontrolunit kontrol
unit kontrol
dewi2093
 
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptxSistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
fahmifebrian777
 
Materi 5 dcs
Materi 5 dcsMateri 5 dcs
Materi 5 dcs
Saydah Tanjung
 
pengantar teknik kendali
 pengantar teknik kendali pengantar teknik kendali
pengantar teknik kendali
Randi Putra
 
Pengertian plc
Pengertian plcPengertian plc
Pengertian plc
Huda Messy
 
205
205205
Proposal tugas akhir jadi
Proposal tugas akhir jadiProposal tugas akhir jadi
Proposal tugas akhir jadi
chamidun_majid
 
2 sim mod dinamika sistem
2 sim mod   dinamika sistem2 sim mod   dinamika sistem
2 sim mod dinamika sistem
echocom adadeh
 
15.04.146 jurnal eproc
15.04.146 jurnal eproc15.04.146 jurnal eproc
15.04.146 jurnal eproc
eko dnero
 
Pengertian plc dan jenis
Pengertian plc dan jenisPengertian plc dan jenis
Pengertian plc dan jenisDedew Wijayanti
 
Meeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.ppt
Meeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.pptMeeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.ppt
Meeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.ppt
FahmiUlhaq1
 

Similar a Non-PID Controller_Metode_Algoritma_Kontrol (20)

1. Pendahuluan - Sistem Pengaturan.pptx
1. Pendahuluan - Sistem Pengaturan.pptx1. Pendahuluan - Sistem Pengaturan.pptx
1. Pendahuluan - Sistem Pengaturan.pptx
 
Sistem kendali
Sistem kendaliSistem kendali
Sistem kendali
 
Nota
NotaNota
Nota
 
Pi d
Pi dPi d
Pi d
 
Automation
AutomationAutomation
Automation
 
Sistem Kontrol Robotik.ppt
Sistem Kontrol Robotik.pptSistem Kontrol Robotik.ppt
Sistem Kontrol Robotik.ppt
 
1_Introduction Control System and Automation.ppt
1_Introduction Control System and Automation.ppt1_Introduction Control System and Automation.ppt
1_Introduction Control System and Automation.ppt
 
Dasar Telekomunikasi - Slide week 8 - pengendali sistem
Dasar Telekomunikasi - Slide week 8 - pengendali sistemDasar Telekomunikasi - Slide week 8 - pengendali sistem
Dasar Telekomunikasi - Slide week 8 - pengendali sistem
 
unit kontrol
unit kontrolunit kontrol
unit kontrol
 
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptxSistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
 
Teknik Simulasi
Teknik Simulasi Teknik Simulasi
Teknik Simulasi
 
Materi 5 dcs
Materi 5 dcsMateri 5 dcs
Materi 5 dcs
 
pengantar teknik kendali
 pengantar teknik kendali pengantar teknik kendali
pengantar teknik kendali
 
Pengertian plc
Pengertian plcPengertian plc
Pengertian plc
 
205
205205
205
 
Proposal tugas akhir jadi
Proposal tugas akhir jadiProposal tugas akhir jadi
Proposal tugas akhir jadi
 
2 sim mod dinamika sistem
2 sim mod   dinamika sistem2 sim mod   dinamika sistem
2 sim mod dinamika sistem
 
15.04.146 jurnal eproc
15.04.146 jurnal eproc15.04.146 jurnal eproc
15.04.146 jurnal eproc
 
Pengertian plc dan jenis
Pengertian plc dan jenisPengertian plc dan jenis
Pengertian plc dan jenis
 
Meeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.ppt
Meeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.pptMeeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.ppt
Meeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.ppt
 

Non-PID Controller_Metode_Algoritma_Kontrol

  • 2. Metode/Algoritma Kontrol 1. On/off controller => Pengontrolan suatu variabel/proses pada suatu nilai rentang tertentu (ex: thermostat,etc) 2. Sequential controller => Pengontrolan suatu proses melalui rangkaian tahapan yang berlangsung secara sekuensial (ex: PLC, PetriNet,etc)
  • 3. 3. Model Based Controller => Kontrol yang dilakukan pada suatu proses yang telah dimodelkan dalam bentuk persamaan matematis (state space, fungsi transfer, model parametrik,dll). Strategi kontrol umumnya ditujukan untuk mencari sinyal kontrol u(t) yang akan meminimumkan suatu fungsi harga tertentu (umumnya merupakan fungsi kesalahan)
  • 4. Model Based Controller-2 (Contoh) • Optimal Control • Minimum Variance Control (MVC) • Model Predictive Control (MPC) Contoh: Generalized Predictive Control(GPC), Dynamic Matrix Control (DMC), dll.
  • 5. 4. Intelligent Control System => didasarkan pada upaya menerapkan sistem cara berpikir manusia pada mesin. • Neural Network (NN) => kemampuan dalam menirukan sesuatu. Komponen: weighting factor, threshold, activation function.
  • 6. • Fuzzy Logic Controller (FLC) => sering disebut Rule-based Controller Komponen: rules, fuzzifier, fuzzy inference rules, defuzzifier. Tuning dilakukan pada fungsi keanggotaan.
  • 7. • Hybrid Intelligent System => penggabungan Neural Network (NN) dan Fuzzy Logic Controller (FLC) dalam suatu arsitektur tertentu. 1. Neuro Fuzzy System, auto-tuning FLC dengan menggunakan algoritma NN. (ex: ANFIS) 2. Fuzzy Neural Network, NN controller dimana proses pembelajaran dibantu dengan logika fuzzy. 3. Fuzzy-neural Hybrid System, NN controller dan FLC diterapkan bersamaan dengan tugas yang berbeda pada suatu sistem