SlideShare una empresa de Scribd logo
MODUL 6
PEMBELAJARAN MEMBACA DAN MENULIS
PERMULAAN
Kelompok 3
1. Afifatur Rohmatin (858180773)
2. Cahya Dwi Arumsari (858180727)
3. Mufidhotin (858182981)
4. Putri Ramadhani (858183098)
KB I PEMBELAJARAN MEMBACA MENULIS DI KELAS
RENDAH
A. Pengertian MMP
 MMP merupakan kependekan dari Membaca Menulis Permulaan.
 MMP merupakan program pembelajaran yang diorientasikan kepada
kemampuan membaca dan menulis permulaan di kelas-kelas awal
pada saat anak-anak memasuki bangku sekolah.
 Pada tahap awal anak memasuki bangku sekolah di kelas I sekolah
dasar, MMP merupakan menu utama.
B. Tujuan Pembelajaran MMP
 Standar kompetensi aspek membaca di kelas I sekolah dasar
yaitu siswa mampu membaca dan memahami teks pendek
dengan cara membaca lancar dan membaca nyaring beberapa
kalimat sederhana.
 Kompetensi ini kemudian diturunkan menjadi 4 kompetensi
dasar:
1. Membiasakan sikap membaca yang benar
2. Membaca nyaring
3. Membaca bersuara
4. Membaca penggalan cerita
 Standar Kompetensi kemudian diturunkan menajadi 7
Kompetensi Dasar:
1. Membiasakan sikap menulis yang benar
2. Menjiplak dan menebalkan
3. Menyalin
4. Menulis permulaan
5. Menulis beberapa kalimat dengan huruf sambung
6. Menulis kalimat yang didiktekan guru
7. Menulis dengan huruf sambung
KB 2 STRATEGI PEMBELAJARAN MMP
A. Metode Pembelajaran MMP
Macam-macam metode MMP
1. Metode Eja
• Metode ini memulai pengajarannya mengenalkan huruf secara alfabetis. Huruf
tersebut dihafalkan dan dilafalkan sesuai bunyinya menurut abjad.
• Melalui tahap ini, siswa diajak berkenalan suku kata dengan cara merangkai
beberapa huruf yang sudah dikenalnya.
. Misalnya : b, a, ba (dibaca be.a = ba)
d, u du (dibaca de.u = du)
ba-du dilafalkan badu
2. Metode Bunyi
Metode ini merupakan bagian dari metode eja, perbedaannya terletak pada
cara atau pembacaan atau pelafalan abjad (huruf-hurufnya). Sistem pelafalan
abjad atau huruf (baca : beberapa huruf konsonan). Contoh :
• Huruf : b diafalkan /eb/
d dilafalkan /ed/ : dilafalkan dengan e pepet seperti
pengucapan pada kata benar, kertas, pedas, dan sebagainya.
c dilafalkan /ec/ dan sebagainya dengan demikian kata
“nani” dieja menjadi :
en. a na
en. i ni dibaca na-ni
3. Metode Suku Kata dan Metode kata
Pembelajaran MMP pada metode ini diawali pengenalan suku
kata seperti ba, bi, bu, bo, ci, cu, ce, co, dst. Suku kata tersebut,
lalu dirangkaikan menjadi kata-kata bermakna. Contohnya : ba-bi
cu-ci da-da ka-ki.
Langkah-langkah pembelajaran MMP dengan metode
suku kata adalah:
1. Tahap pertama, pengenalan suku-suku kata
2. Tahap kedua, perangkaian suku-suku kata menjadi kata
3. Tahap ketiga, perangkaian kata menjadi kalimat sederhana
4. Tahap keempat, pengintegrasian kegiatan perangkaian dan
pengupasan (kalimat kata-kata→suku-suku→kata)
4. Metode Global
Proses ini diawali dengan penyajian beberapa kalimat
secara global. Untuk membantu pengenalan kalimat
dimaksud, biasanya digunakan gambar.
Contoh:
1. Memperkenalkan gambar dan kalimat
2. Menguraikan salah satu kalimat menjadi kata;kata
menjadi suku kata;suku kata menjadi huruf-huruf.
Ini mimi
Ini mimi
i-n-i mi-mi
i-n-i m-i-m-i
5. Metode SAS
SAS (Struktural Analitik Sintetik). SAS merupakan jenis metode
yang biasa digunakan untuk pembelajaran membaca dan menulis
permulaan bagi siswa pemula. Pembelajaran MMP dengan
metode ini mengawali pelajarannya dengan menampilkan dan
mengenalkan kalimat utuh. MMP SAS dimulai dengan
pengenalan struktur kalimat. Penguraian/penganalisisan dalam
pembelajaran MMP dengan metode SAS, meliputi : 1) Kalimat
menjadi kata-kata; 2) Kata menjadi suku-suku kata;dan 3) Suku
kata menjadi huruf-huruf. Pada tahap selanjutnya, anak-anak
didorong untuk melakukan kerja sintesis (menyimpulkan).
B. MODEL PEMBELAJARAN MMP
1. Langkah-langkah Pembelajaran MMP Tanpa Buku
a. Menunjukkan Gambar
b. Menceritakan Gambar
c. Siswa Bercerita Dengan Bahasa Sendiri
d. Memperkenalkan Bentuk-bentuk Huruf (Tulisan) Melalui
Bantuan Gambar
e. Membaca Tulisan Bergambar
f. Membaca Tulisan Tanpa Gambar
g. Memperkenalkan Huruf-huruf, Suku Kata, Kata Atau
Kalimat Dengan Bantuan Kartu
Lanjutan...
2. Langkah-langkah pembelajaran MMP dengan menggunakan
buku
a. Membaca buku pelajaran
b. Membaca buku dan majalah anak
c. Membaca bacaan susunan bersama guru-siswa
d. Membaca bacaan susunan siswa (kelompok perorangan)
3. Langkah-langkah Pembelajaran Menulis Permulaan
Pengenalan Huruf
• Guru menunjukkan gambar
• Guru memperkenalkan gambar
Latihan
• Latihan memegang pensil dan duduk
dengan sikap dan posisi yang benar
• Latihan gerakan tangan
• Latihan mengeblat
• Latihan menghubungkan tanda titik
• Latihan menatap bentuk tulisan
• Latihan menyalin,
• Latihan menulis halus/indah.
• Latihan dikte/imla.
• Latihan melengkapi tulisan
(melengkapi huruf, suku kata, atau
kata) yang secara sengaja
dihilangkan.
KB 3 PENILAIAN DALAM PEMBELAJARAN MMP
Evaluasi atau penialian merupakan suatu proses pengumpulan,
pengolahan dan pemaknaan data (informasi) untuk menentukan
kualitas sesuatu yang terkandung dalam data tersebut.
A. Penilaian Proses
 Penilaian proses dilakukan selama proses pembelajaran
berlangsung dalam kegiatan belajar mengajar
 Alat penilaian yang digunakan:
1. Tes tertulis
2. Tes lisan
3. Tes sikap
B. Penilaian Hasil
 Penilaian ini dimaksudkan untuk menentukan pencapaian atau
hasil belajar siswa. Alat penilaian yang digunakan bisa berupa
tes maupun tes.
 Tes membaca permulaan dapat mengambil bentuk-bentuk
seperti berikut ini:
1. Membaca nyaring
2. Mengisi wacana rumpang
3. Menjawab dan mengajukan pertanyaan dari teks tertulis
(teks sederhana).
TERIMA KASIH

Más contenido relacionado

Similar a PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptx

Presentasi Pendidikan Bahasa Indonesia di SD
Presentasi Pendidikan Bahasa Indonesia di SDPresentasi Pendidikan Bahasa Indonesia di SD
Presentasi Pendidikan Bahasa Indonesia di SD
DeviMahardikaDamayan2
 
MODUL 6.docx
MODUL 6.docxMODUL 6.docx
MODUL 6.docx
fitrifajriati
 
keterampilan Menulis.pptx
keterampilan Menulis.pptxketerampilan Menulis.pptx
keterampilan Menulis.pptx
LatifahAkmalliza1
 
membaca permulaan
membaca permulaanmembaca permulaan
membaca permulaan
A Nidha Eka Restuti Munawir
 
88598833 masalah-penguasaan-pembelajaran
88598833 masalah-penguasaan-pembelajaran88598833 masalah-penguasaan-pembelajaran
88598833 masalah-penguasaan-pembelajaranNa Shafrina
 
Kemahiran membaca
Kemahiran membacaKemahiran membaca
Kemahiran membaca
Juhaini Anies
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
AndiCoc
 
Ukbm smester 4 3.6 bhs madura carakan
Ukbm smester 4 3.6 bhs madura carakanUkbm smester 4 3.6 bhs madura carakan
Ukbm smester 4 3.6 bhs madura carakan
radar radius
 
Kaedah pandang sebut
Kaedah pandang sebutKaedah pandang sebut
Kaedah pandang sebut
roslinah_harun
 
Kaedah pandang & sebut
Kaedah pandang & sebutKaedah pandang & sebut
Kaedah pandang & sebut
samjs
 
BAB 1 - MA B Indo Kls 1 Tahun pelajaran 2023/2024.docx
BAB 1 - MA B Indo Kls 1 Tahun pelajaran 2023/2024.docxBAB 1 - MA B Indo Kls 1 Tahun pelajaran 2023/2024.docx
BAB 1 - MA B Indo Kls 1 Tahun pelajaran 2023/2024.docx
yudikaper5
 
Tugasankrb3023 d20112052476
Tugasankrb3023 d20112052476Tugasankrb3023 d20112052476
Tugasankrb3023 d20112052476
awalludinmiskam
 
makalah membaca menulis pemula bagi sekolah dasar kelas rendah
makalah membaca menulis pemula bagi sekolah dasar kelas rendahmakalah membaca menulis pemula bagi sekolah dasar kelas rendah
makalah membaca menulis pemula bagi sekolah dasar kelas rendah
AnnisaHidayah12
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
AndiCoc
 
Membuat analsis ralat berkaitan bacaan lisan dan
Membuat analsis ralat berkaitan bacaan lisan danMembuat analsis ralat berkaitan bacaan lisan dan
Membuat analsis ralat berkaitan bacaan lisan dan
harzilia
 
1. Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 BAB 1 Bunyi Apa.docx
1. Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 BAB 1 Bunyi Apa.docx1. Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 BAB 1 Bunyi Apa.docx
1. Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 BAB 1 Bunyi Apa.docx
GaptekAndroid
 
Kelompok 3 Ulasan dan Peta Konsep Modul 6.pdf
Kelompok 3  Ulasan dan Peta Konsep Modul 6.pdfKelompok 3  Ulasan dan Peta Konsep Modul 6.pdf
Kelompok 3 Ulasan dan Peta Konsep Modul 6.pdf
NadiyaUlfaPermana2
 
Membaca level 2.pdf
Membaca level 2.pdfMembaca level 2.pdf
Membaca level 2.pdf
AdhitCahyoPrasetyo1
 
KEL 3 BAHASA INDONESIA modul 9 kelompok5
KEL 3 BAHASA INDONESIA modul 9 kelompok5KEL 3 BAHASA INDONESIA modul 9 kelompok5
KEL 3 BAHASA INDONESIA modul 9 kelompok5
riko406765
 
PEMBELAJARAN MENYIMAK DAN MEMBACA.pptx
PEMBELAJARAN MENYIMAK DAN MEMBACA.pptxPEMBELAJARAN MENYIMAK DAN MEMBACA.pptx
PEMBELAJARAN MENYIMAK DAN MEMBACA.pptx
nendrafebrianto
 

Similar a PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptx (20)

Presentasi Pendidikan Bahasa Indonesia di SD
Presentasi Pendidikan Bahasa Indonesia di SDPresentasi Pendidikan Bahasa Indonesia di SD
Presentasi Pendidikan Bahasa Indonesia di SD
 
MODUL 6.docx
MODUL 6.docxMODUL 6.docx
MODUL 6.docx
 
keterampilan Menulis.pptx
keterampilan Menulis.pptxketerampilan Menulis.pptx
keterampilan Menulis.pptx
 
membaca permulaan
membaca permulaanmembaca permulaan
membaca permulaan
 
88598833 masalah-penguasaan-pembelajaran
88598833 masalah-penguasaan-pembelajaran88598833 masalah-penguasaan-pembelajaran
88598833 masalah-penguasaan-pembelajaran
 
Kemahiran membaca
Kemahiran membacaKemahiran membaca
Kemahiran membaca
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Ukbm smester 4 3.6 bhs madura carakan
Ukbm smester 4 3.6 bhs madura carakanUkbm smester 4 3.6 bhs madura carakan
Ukbm smester 4 3.6 bhs madura carakan
 
Kaedah pandang sebut
Kaedah pandang sebutKaedah pandang sebut
Kaedah pandang sebut
 
Kaedah pandang & sebut
Kaedah pandang & sebutKaedah pandang & sebut
Kaedah pandang & sebut
 
BAB 1 - MA B Indo Kls 1 Tahun pelajaran 2023/2024.docx
BAB 1 - MA B Indo Kls 1 Tahun pelajaran 2023/2024.docxBAB 1 - MA B Indo Kls 1 Tahun pelajaran 2023/2024.docx
BAB 1 - MA B Indo Kls 1 Tahun pelajaran 2023/2024.docx
 
Tugasankrb3023 d20112052476
Tugasankrb3023 d20112052476Tugasankrb3023 d20112052476
Tugasankrb3023 d20112052476
 
makalah membaca menulis pemula bagi sekolah dasar kelas rendah
makalah membaca menulis pemula bagi sekolah dasar kelas rendahmakalah membaca menulis pemula bagi sekolah dasar kelas rendah
makalah membaca menulis pemula bagi sekolah dasar kelas rendah
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Membuat analsis ralat berkaitan bacaan lisan dan
Membuat analsis ralat berkaitan bacaan lisan danMembuat analsis ralat berkaitan bacaan lisan dan
Membuat analsis ralat berkaitan bacaan lisan dan
 
1. Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 BAB 1 Bunyi Apa.docx
1. Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 BAB 1 Bunyi Apa.docx1. Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 BAB 1 Bunyi Apa.docx
1. Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 BAB 1 Bunyi Apa.docx
 
Kelompok 3 Ulasan dan Peta Konsep Modul 6.pdf
Kelompok 3  Ulasan dan Peta Konsep Modul 6.pdfKelompok 3  Ulasan dan Peta Konsep Modul 6.pdf
Kelompok 3 Ulasan dan Peta Konsep Modul 6.pdf
 
Membaca level 2.pdf
Membaca level 2.pdfMembaca level 2.pdf
Membaca level 2.pdf
 
KEL 3 BAHASA INDONESIA modul 9 kelompok5
KEL 3 BAHASA INDONESIA modul 9 kelompok5KEL 3 BAHASA INDONESIA modul 9 kelompok5
KEL 3 BAHASA INDONESIA modul 9 kelompok5
 
PEMBELAJARAN MENYIMAK DAN MEMBACA.pptx
PEMBELAJARAN MENYIMAK DAN MEMBACA.pptxPEMBELAJARAN MENYIMAK DAN MEMBACA.pptx
PEMBELAJARAN MENYIMAK DAN MEMBACA.pptx
 

Último

Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
sucibrooks86
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
BAHTIARMUHAMAD
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Fathan Emran
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada AnakMengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
NurHasyim22
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docxRaport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
MuhammadAminullah32
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
WAYANDARSANA1
 
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdekaPerangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
AchmadArifudin3
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
vivi211570
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
MunirLuvNaAin
 

Último (20)

Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada AnakMengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docxRaport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
 
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdekaPerangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
 

PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptx

  • 1. MODUL 6 PEMBELAJARAN MEMBACA DAN MENULIS PERMULAAN Kelompok 3 1. Afifatur Rohmatin (858180773) 2. Cahya Dwi Arumsari (858180727) 3. Mufidhotin (858182981) 4. Putri Ramadhani (858183098)
  • 2. KB I PEMBELAJARAN MEMBACA MENULIS DI KELAS RENDAH A. Pengertian MMP  MMP merupakan kependekan dari Membaca Menulis Permulaan.  MMP merupakan program pembelajaran yang diorientasikan kepada kemampuan membaca dan menulis permulaan di kelas-kelas awal pada saat anak-anak memasuki bangku sekolah.  Pada tahap awal anak memasuki bangku sekolah di kelas I sekolah dasar, MMP merupakan menu utama.
  • 3. B. Tujuan Pembelajaran MMP  Standar kompetensi aspek membaca di kelas I sekolah dasar yaitu siswa mampu membaca dan memahami teks pendek dengan cara membaca lancar dan membaca nyaring beberapa kalimat sederhana.  Kompetensi ini kemudian diturunkan menjadi 4 kompetensi dasar: 1. Membiasakan sikap membaca yang benar 2. Membaca nyaring 3. Membaca bersuara 4. Membaca penggalan cerita
  • 4.  Standar Kompetensi kemudian diturunkan menajadi 7 Kompetensi Dasar: 1. Membiasakan sikap menulis yang benar 2. Menjiplak dan menebalkan 3. Menyalin 4. Menulis permulaan 5. Menulis beberapa kalimat dengan huruf sambung 6. Menulis kalimat yang didiktekan guru 7. Menulis dengan huruf sambung
  • 5. KB 2 STRATEGI PEMBELAJARAN MMP A. Metode Pembelajaran MMP Macam-macam metode MMP 1. Metode Eja • Metode ini memulai pengajarannya mengenalkan huruf secara alfabetis. Huruf tersebut dihafalkan dan dilafalkan sesuai bunyinya menurut abjad. • Melalui tahap ini, siswa diajak berkenalan suku kata dengan cara merangkai beberapa huruf yang sudah dikenalnya. . Misalnya : b, a, ba (dibaca be.a = ba) d, u du (dibaca de.u = du) ba-du dilafalkan badu
  • 6. 2. Metode Bunyi Metode ini merupakan bagian dari metode eja, perbedaannya terletak pada cara atau pembacaan atau pelafalan abjad (huruf-hurufnya). Sistem pelafalan abjad atau huruf (baca : beberapa huruf konsonan). Contoh : • Huruf : b diafalkan /eb/ d dilafalkan /ed/ : dilafalkan dengan e pepet seperti pengucapan pada kata benar, kertas, pedas, dan sebagainya. c dilafalkan /ec/ dan sebagainya dengan demikian kata “nani” dieja menjadi : en. a na en. i ni dibaca na-ni
  • 7. 3. Metode Suku Kata dan Metode kata Pembelajaran MMP pada metode ini diawali pengenalan suku kata seperti ba, bi, bu, bo, ci, cu, ce, co, dst. Suku kata tersebut, lalu dirangkaikan menjadi kata-kata bermakna. Contohnya : ba-bi cu-ci da-da ka-ki. Langkah-langkah pembelajaran MMP dengan metode suku kata adalah: 1. Tahap pertama, pengenalan suku-suku kata 2. Tahap kedua, perangkaian suku-suku kata menjadi kata 3. Tahap ketiga, perangkaian kata menjadi kalimat sederhana 4. Tahap keempat, pengintegrasian kegiatan perangkaian dan pengupasan (kalimat kata-kata→suku-suku→kata)
  • 8. 4. Metode Global Proses ini diawali dengan penyajian beberapa kalimat secara global. Untuk membantu pengenalan kalimat dimaksud, biasanya digunakan gambar. Contoh: 1. Memperkenalkan gambar dan kalimat 2. Menguraikan salah satu kalimat menjadi kata;kata menjadi suku kata;suku kata menjadi huruf-huruf. Ini mimi Ini mimi i-n-i mi-mi i-n-i m-i-m-i
  • 9. 5. Metode SAS SAS (Struktural Analitik Sintetik). SAS merupakan jenis metode yang biasa digunakan untuk pembelajaran membaca dan menulis permulaan bagi siswa pemula. Pembelajaran MMP dengan metode ini mengawali pelajarannya dengan menampilkan dan mengenalkan kalimat utuh. MMP SAS dimulai dengan pengenalan struktur kalimat. Penguraian/penganalisisan dalam pembelajaran MMP dengan metode SAS, meliputi : 1) Kalimat menjadi kata-kata; 2) Kata menjadi suku-suku kata;dan 3) Suku kata menjadi huruf-huruf. Pada tahap selanjutnya, anak-anak didorong untuk melakukan kerja sintesis (menyimpulkan).
  • 10. B. MODEL PEMBELAJARAN MMP 1. Langkah-langkah Pembelajaran MMP Tanpa Buku a. Menunjukkan Gambar b. Menceritakan Gambar c. Siswa Bercerita Dengan Bahasa Sendiri d. Memperkenalkan Bentuk-bentuk Huruf (Tulisan) Melalui Bantuan Gambar e. Membaca Tulisan Bergambar f. Membaca Tulisan Tanpa Gambar g. Memperkenalkan Huruf-huruf, Suku Kata, Kata Atau Kalimat Dengan Bantuan Kartu
  • 11. Lanjutan... 2. Langkah-langkah pembelajaran MMP dengan menggunakan buku a. Membaca buku pelajaran b. Membaca buku dan majalah anak c. Membaca bacaan susunan bersama guru-siswa d. Membaca bacaan susunan siswa (kelompok perorangan)
  • 12. 3. Langkah-langkah Pembelajaran Menulis Permulaan Pengenalan Huruf • Guru menunjukkan gambar • Guru memperkenalkan gambar Latihan • Latihan memegang pensil dan duduk dengan sikap dan posisi yang benar • Latihan gerakan tangan • Latihan mengeblat • Latihan menghubungkan tanda titik • Latihan menatap bentuk tulisan • Latihan menyalin, • Latihan menulis halus/indah. • Latihan dikte/imla. • Latihan melengkapi tulisan (melengkapi huruf, suku kata, atau kata) yang secara sengaja dihilangkan.
  • 13. KB 3 PENILAIAN DALAM PEMBELAJARAN MMP Evaluasi atau penialian merupakan suatu proses pengumpulan, pengolahan dan pemaknaan data (informasi) untuk menentukan kualitas sesuatu yang terkandung dalam data tersebut. A. Penilaian Proses  Penilaian proses dilakukan selama proses pembelajaran berlangsung dalam kegiatan belajar mengajar  Alat penilaian yang digunakan: 1. Tes tertulis 2. Tes lisan 3. Tes sikap
  • 14. B. Penilaian Hasil  Penilaian ini dimaksudkan untuk menentukan pencapaian atau hasil belajar siswa. Alat penilaian yang digunakan bisa berupa tes maupun tes.  Tes membaca permulaan dapat mengambil bentuk-bentuk seperti berikut ini: 1. Membaca nyaring 2. Mengisi wacana rumpang 3. Menjawab dan mengajukan pertanyaan dari teks tertulis (teks sederhana).