SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 11
Buku Manual SPMI-STKS SBY
MANUAL MUTU
Kode Dokumen : SI/SPMI/SP-SG-SB
Revisi : -
Tanggal :
Perumusan Ketua Lembaga Penjaminan Mutu Internal
Perguruan Tinggi
Taufiq Hidayat, S.KM.,M.Kes
Pemeriksa Pembantu Ketua I
Sri Mekar, SST., M.MKes
Persetujuan dan penetapan Ketua STIKes
Dr. Ahmad Hariyanto, Drs., M.Si
Pengendali Ketua Lembaga Penjaminan Mutu Internal
Perguruan Tinggi
Taufiq Hidayat, S.KM.,M.Kes
Buku Manual SPMI-STKS SBY
VISI, MISI DAN STRATEGI
TUJUAN MANUAL
Manual Mutu merupakan suatu bagian dari Pedoman Sistem Penjaminan Mutu (SPM) yang bertujuan
untuk memberikan arah serta landasan pengembangan dan penerapan Sistem Penjaminan Mutu (SPM)
di seluruh unit kerja di lingkungan STIKes Surabaya, sebagai instrument penjaminan mutu dan bukti
otentik pelaksanaan Penjaminan mutu.
Luas Lingkup
Sasaran pemanfaatan Manual Mutu yang merupakan bagian dari Pedoman SPM adalah peningkatan
mutu, efisiensi dan efektivitas kinerja di seluruh unitkerja di lingkungan STIKes Surabaya, dengan focus
utama pada penyelenggaraan keseluruhan proses pendidikan (penerimaan calon mahasiswa hingga
proses wisuda dan alumni), penelitian dan pengabdian masyarakat serta kemitraan.
Kegiatan
Rincian kegiatan yang harus dikerjakan dalam implementasi SPMIoleh pemangku kepentingan internal
Dalam upaya pelaksanaandan pemenuhanstandar yang telah ditetapkan,tiap unit kerjayang telah
menetapkan standar mutu perlu melaksanakan mekanisme sebagai berikut.
1. Tiap unit kerja perlu menyusun kebijakan yang terstruktur agar mampu menjalankan fungsi dan
tugasnya untuk melaksanakan berbagai program dan kegiatan dalam rangka mencapai standar
yang telah ditetapkan.
2. Kebijakan yang disusun untuk keperluan tersebutharus sejalan dan sesuai dengan kebijakan terkait
yang telah ditetapkan oleh unit kerja pada jenjang di atasnya.
3. Tiap pemimpin unit kerja berkomitmen dan secara konsisten mengacu pada pencapain standar-
standar yang telah ditetapkan dalam perencanaan dan pelaksanaan program dan kegiatan di unit
kerjanya.
4. Dalam pelaksanaan tugas dan fungsi tiap unit kerja, pemimpin unit kerja perlu memastikan
efektivitas pelaksanaan pemantauan dan evaluasi untuk menjamin pencapaian standar-standar
kinerja dan standar mutu yang ditetapkan.
Buku Manual SPMI-STKS SBY
5. Hasil pemantauan dan evaluasi kinerja dianalisis dan ditindaklanjuti secara sistematis untuk
mengupayakan perbaikan dan peningkatan mutu secara berkelanjutan.
6. Keseluruhan tindakan pemenuhan standar harus didokumentasikan secara efektif, efisien dan
sistematis.
Uraian Pekerjaan
Penyusunan tiap standar perlu mengikuti suatu mekanisme penetapan dan pemenuhan standar yang
bersifat khusus sesuai jenis standar. Namun demikian secara umum, penetapan dan pemenuhan
standar mutu harus dilakukan mengikuti mekanisme yang akan diuraikan berikut ini:
Perumusan, Penyusunan dan Penetapan Standar
Secara umum, mekanisme penetapan standar mutu adalah sebagai berikut.
1. Standar mutu yang disusun harus mengacu pada Visi, Misi dan Tujuan STIKes Surabaya serta
dirumuskan dengan mempertimbangkan kondisi dan kemampuan unit kerja.
2. Standar mutu disusun dan ditetapkan secara berjenjang, mulai dari tingkat STIKes, program studi,
lab/bagian, dan seterusnya sesuai kebutuhan.
3. Tiap jenjang unit kerja yang akan menetapkan standar perlu melakukan kajian peraturan dan
perundang-undangan yang berlaku terkait dengan standar yang akan disusun.
4. Dasar perumusan standar dapat berupa peraturan perudang-undangan terkait, hasil evaluasi diri
tentang kinerja yang sedang berjalan, masukan dari stakeholders, hasil benchmarking, dan atau
hasil studi pelacakan (tracer study).
5. Standar yang akan ditetapkan oleh suatu unit kerja tidak boleh bertentangan dengan standar mutu
sejenis atau yang terkait yang telah ditetapkan oleh unit kerja pada jenjang di atasnya.
6. Unit kerja yang akan menetapkan standar perlu melakukan evaluasi diri terkaitdengan standar yang
akan disusun dan ditetapkan.
7. Unit kerja membentuk tim sesuai dengan jenis standar yang akan disusun beranggota antara lain
unsur pemimpin unit kerja, unsur dosen, tenaga kependidikan.Jika diperlukan, tim juga dapat
menyertakan stakeholders eksternal, yang disetujui oleh pemimpin unit kerja penyusun standar.
Buku Manual SPMI-STKS SBY
8. Tim melakukan analisis kebutuhan standar untuk menentukan ruang lingkup, jenis dan kriteria
standar. Analisis kebutuhan juga dapat dilakukan berdasarkan hasil pemantauan dan evaluasi
kinerja pada siklus penjaminan mutu sebelumnya.
9. Sebelum ditetapkan, standar perlu disosialisasikan untuk mendapatumpan balik dan diuji peluang
implementabilitasnya sehingga benar-benar dapat digunakan sebagai acuan dalam implementasi
SPM.
10. Standar mutu perlu disahkan oleh pemimpin unit kerja dan pemimpin unit kerja pada jenjang di
atasnya, kecuali standar pada tingkat universitas dan fakultas.
11. Standar pada tingkat STIKes disahkan oleh pemimpin STIKes setelah mendapatpersetujuan Senat.
12. Setelah disahkan, standar harus disosialisasikan dan dipublikasikan secara terbuka kepada pihak-
pihak yang berkepentingan.
13. Perumusan standar harus mengikutikaidah ABCD (Audience, Behaviour, Competence, dan Degree)
yang berarti:
Audience : menyebutkan siapa pelaku atau pengelola standar, siapa yang
bertanggungjawab/ditugasi dalam pencapaian standar tersebut
Behaviour : menjelaskan kondisi/keadaan, tindakan, perilaku yang bersifat “should be”
yang harus selalu dapat diukur
Competence : menjelaskan target/sasaran/tugas/materi/objekdalam perilaku (behaviour)
yang telah dirumuskan
Degree : menetapkan waktu/periode yang harus dicapai untuk mencapai atau
melakukan tindakan/perilaku pada standar tersebut
Jika standar dinyatakan dalam struktur kalimat lengkap, A adalah subjek, B berada pada
predikat, C menempati posisi objek dan D adalah keterangan.
Pelaksanaan Standar
Dalam upaya pelaksanaan dan pemenuhan standar yang telah ditetapkan, tiap unit kerja yang
telah menetapkan standar mutu perlu melaksanakan mekanisme sebagai berikut.
1. Tiap unit kerja perlu menyusun kebijakan yang terstruktur agar mampu menjalankan fungsi dan
tugasnya untuk melaksanakan berbagai program dan kegiatan dalam rangka mencapai standar
yang telah ditetapkan.
Buku Manual SPMI-STKS SBY
2. Kebijakan yang disusun untuk keperluan tersebut harus sejalan dan sesuai dengan kebijakan
terkait yang telah ditetapkan oleh unit kerja pada jenjang diatasnya
3. Tiap pemimpin unitkerja berkomitmen dan secara konsisten mengacu pada pencapain standar-
standar yang telah ditetapkan dalam perencanaan dan pelaksanaan program dan kegiatan di
unit kerjanya.
4. Dalam pelaksanaan tugas dan fungsi tiap unit kerja, pemimpin unit kerja perlu memastikan
efektivitas pelaksanaan pemantauan dan evaluasi untuk menjamin pencapaian standar-standar
kinerja dan standar mutu yang ditetapkan.
5. Hasil pemantauan dan evaluasi kinerja dianalisis dan ditindaklanjuti secara sistematis untuk
mengupayakan perbaikan dan peningkatan mutu secara berkelanjutan.
6. Keseluruhan tindakan pemenuhan standar harus didokumentasikan secara efektif, efisien dan
sistematis.
Pengendalian, Pengembangan dan Peningkatan Standar
Pengendalian standar dilaksanakan dengan prinsip umum yaitu untuk memastikan bahwa
pelaksanaan program dan kegiatan di STIKes Surabaya berpedoman pada pencapaian standar dan
dengan mengikuti prosedur yang disepakati. Perubahan standar hanya dapat dilakukan melalui
mekanisme yang telah ditetapkan dalam Penyusunan dan Penetapan Standar. Kemudian, untuk
mengendalikan standar, semua unityang ada di lingkungan STIKes Surabaya perlu menetapkan secara
sah standar-standar yang diberlakukan.
Dalam Pelaksanaan Standar, tahap pemantauan dan evaluasi penerapan standar merupakan
tahap penting yang menjadi bagian dari aspek Pengendalian Standar.Selain memantau dan
mengevaluasi kesesuaian pelaksanaan standar, pemimpin unit dapat menggunakan hasil pemantauan
dan evaluasi tersebut untuk mengendalikan standar yang telah ditetapkan.
Tahap ini mencakup tiga hal yaitu: a) pemantauan, evaluasi pelaksanaan dan pengukuran
ketercapaian standar; b) upaya perbaikan, serta c) pengembangan dan peningkatan standar. Ketiga hal
ini bersifatsiklus dan dilakukan secara berkesinambungan dan konsisten.Siklus-siklus ini pada akhirnya
akan mewujudkan konsep Kaizen (perbaikan dan peningkatan berkelanjutan).
Buku Manual SPMI-STKS SBY
Gambar 4-1. Siklus Pengendalian dan Peningkatan Standar Mutu
Tahap pemantauan dan evaluasi ketercapaian standar salah satunya dicapai melalui
pelaksanaan audit mutu internal.Audit mutu internal harus dilakukan untuk memastikan bahwa
pelaksanaan program dan kegiatan di STIKes Surabaya berjalan sesuai dengan rencana, dengan
prosedur yang benar, dan mengarah pada pencapaian standar yang telah ditentukan.Mekanisme audit
internal yang perlu diperhatikan dalam rangka implementasi SPM adalah sebagai berikut.
1. Audit internal dapat dilakukan pada aspek akademik maupun non akademik.Auditmutu akademik
internal (AMAI) merupakan audit yang wajib dilaksanakan pada semua program studi, dan
penyenggara program pendidikan lainnya.
(1)
Evaluasi Diri
(2)
Upaya
Perbaikan
(3)
Audit Mutu
(4)
Solusi dan Hasil
Perbaikan
(5)
Peningkatan
Standar
Buku Manual SPMI-STKS SBY
2. Audit internal non akademik dilaksanakan sesuai kebutuhan manajemen, sedikitnya satu tahun
sekali.
3. Khusus AMAI, harus diselenggarakan minimal satu kali dalam satu tahun oleh STIKes
4. Cakupan Audit Mutu Internal ditetapkan berdasarkan hasil audit sebelumnya dan hasil evaluasi diri,
atau atas keperluan tertentu.
5. Kaprodi dapat mengajukan permohonan audit mutu internal kepada pemimpin STIKes Surabaya
apabila diperlukan.
6. STIKes Surabaya harus melakukan audit kepada seluruh unit kerja sedikitnya satu kali dalam satu
tahun.
7. Hanya personal yang telah mendapat kewenangan audit yang dapat melakukan audit atas
koordinasi UPT Penjaminan Mutu atau Unit Penjaminan Mutu Fakultas/PPS.
8. Kewenangan ini dinyatakan dalam bentuk Sertifikat Auditor yang diterbitkan oleh Ketua STIKes
Surabaya
9. Hasil dan rekomendasi auditmutu internal harus ditindaklanjuti oleh pemimpin unitkerja dan tindak
lanjut rekomendasi yang dilakukan dilaporkan kepada pemimpin unitkerja pada jenjang diatasnya.
10. Laporan audit internal harus dapat diakses oleh pemimpin unit kerja yang diaudit serta pemimpin
unit kerja pada jenjang diatasnya.
11. STIKes, Prodi, dan pemimpin Lembaga Penelitian dan Lembaga Pengabdian Kepada masyarakat
perlumenyusunmekanisme yang efektifuntuk menyampaikanhasil auditinternal kepadapihak yang
berkepentingan, termasuk para pengelola program studi, dosen dan senat universitas/fakultas.
12. Mekanisme rinci pelaksanaan auditmutu harus diuraikan pada Standar Prosedur Operasional Audit
Mutu Internal.
Buku Manual SPMI-STKS SBY
Pihak yang Terkena Kebijakan
Manual penetapanstandar mutu berlakuuntuk semuaunit dilingkungan STIKes Surabaya, yang meliputi
STIKes, unit, Prodi dan sub unit di lingkungan STIKes Surabaya.
Istilah dan Definisi
1. Kebijakan merupakan pernyataan tertulis yang menjelaskan mengenai pemikiran, sikap dan
pandangan pada suatu institusi berkenaan dengan suatu hal (dalam hal ini penjaminan mutu)
2. Kebijakan SPMI merupakan pemikiran, sikap dan pandngan kegiatan institusi mengenai SPMI
yang berlaku di STIKes Surabaya (mencakup persyaratan SPMI)
3. Manual SPMI/Prosedure merupakandokumentertulis berisipetunjuk teknis praktis menjalankan
atau melaksanakan SPMI
4. Standar SPMImerupakan dokumen tertulis yang berisikan kriteria, patokan, ukuran, spesifikasi
mengenai suatu hal yang harus dipenuhi.
5. Evaluasi diri merupakan kegiatan setiap unit yang menjadi bagian kegiatan institusi,
dilaksanakan secara periodik, meliputi memeriksa, menganalisis dan menilai kinerja diri selama
kurun waktu tertentu. Sebagai cara mengetahui kekurangan yang terjadi di dalam sistem yang
berjalan di STIKes.
6. Audit SPMI termasuk audit yang menjadi syarat pada Sistem Managemen Mutu Perguruan
Tinggi merupakan kegiatan rutin setiap akhir semester tahun akademik yang dilakukan oleh
auditor internal, untuk memastikan pelaksanaan SPMI dan sistem managemen mutu PT sesuai
dengan standar minimum yang dibuat oleh etiap unit di STIKes Surabaya.
7. Mutu diartikan sebagai sesuatu yang dijalankan sesuai harapan pengguna, hasil luaran
memenuhi syarat dan sesuai dengan apa yang dijanjikan.
8. Penjaminan mutu merupakan suatu proses penentuan standar mutu pengelolaan secara
konsisten, berkelanjutan, terdokumentasi dengan tujuan memenuhi kepuasaan pengguna.
Buku Manual SPMI-STKS SBY
9. Penjaminan mutu pendidikan dipahami sebagai suatu kegiatan sistemik dan terpadu dengan
menetapkan standar secara konsisten dan berkelanjutan, bertujuan untuk meningkatkan
kecerdasan kehidupan bangsa melalui pendidikan, serta memenuhi kepuasaan pengguna.
Formulir yang Digunakan
Kelompok Standar No Standar Nama Standar
A. Standar Isi Std/SPMI/A-01 Standar kerangka dasar dan struktur kurikulum
Std/SPMI/A-02 Standar beban belajar
Std/SPMI/A-03 Standar muatan Kurikulum
B. Standar Proses Pembelajaran Std/SPMI/B-01 Standar perencanaan proses pembelajaran
Std/SPMI/B-02 Standar pelaksanaan proses pembelajaran
C. Standar Kompetensi Mahasiswa Std/SPMI/C-01 Standar kompetensi lulusan
Std/SPMI/C-02 Standar kompetensi kelompok mata kuliah
Std/SPMI/C-03 Standar kompetensi mata kuliah
D. Standar dosen dan tenaga
kependidikan
Std/SPMI/D-01 Standar kualifikasi dan kompetensi dosen
Std/SPMI/D-02 Standar kinerja dosen dan kependidikan
Std/SPMI/D-03 Standar tenaga kependidikan
E. Standar sarana dan prasarana Std/SPMI/E-01 Standar ruang kuliah dan perlengkapannya
F. Standar pengelolaan Std/SPMI/F-01 Standar pengelolaan sumber dya manusia
Std/SPMI/F-02 Standar pengelolaan akademi
Std/SPMI/F-03 Standar pengelolaan kemahasiswaan
Std/SPMI/F-04 Standar pengelolaan persoalia
Std/SPMI/F-05 Standar penelitin dan pengabdian kepada masyarakat
Std/SPMI/F-06 Standar pengelolaan sarana dan prasarana
Std/SPMI/F-07 Standar pengelolaan keuangan
Std/SPMI/F-08 Standar pengelolaan sistem informasi
Std/SPMI/F-09 Standar sistem penjaminan mutu
G. Standar pembiayaan Std/SPMI/G-01 Standar biaya penerima
Std/SPMI/G-02 Standar penggunaan pembiayaan
Std/SPMI/G-03 Standar akuntabilitas
H. Standar penilaian pendidikan Std/SPMI/H-01 Standar penilaian hasil belajar oleh dosen
Std/SPMI/H-02 Standar penilaian hasil pembelajaran oleh satuan pendidikan
I. Standar penelitian Std/SPMI/I-01 Standar penelitian
J. Standar pengabdian masyarakat Std/SPMI/J-01 Standar pengabdian kepada masyarakat
K. Standar kerja sama Std/SPMI/K-01 Standar kerjasama institusi
Buku Manual SPMI-STKS SBY
Adapun yang menjadi sarana pendukung pada kegiatan penjaminan mutu diantaranya adalah:
1. Dokumen penunjang audit internal dalam bentuk format borang yang akan diisikan oleh setiap
prodi dan akan di telaah oleh auditor internal
2. Dokumen ceklist kesesuaian borang dengan haasil temuan di prodi masing-masing
3. Dokumen pelaporan hasil audit internal dan saran perbaikan
4. Dokumen rencana tindak lanjut masing-masing prodi yang akan dilakukan perifikasi oleh
pimpinan tertinggi STIKes.
Buku Manual SPMI-STKS SBY
Referensi
1. DIKTI D. Sistem Penjaminan Mutu Perguruan Tinggi. Jakarta: DIKTI. 2012
2. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Peraturan Menteri pendidikan dan
Kebudayaan Republik Indonesia No.50 Tahun 2014 tentang Sistem Penjaminan Mutu
Pendidikan Tinggi. Jakarta. 2014
3. Lembaga Penjaminan Mutu Internal Universitas Gadjah Mada, Penjaminan Mutu Internal dan
Audit Mutu Internal PT. UGM. 2015 (hasil dosen Magang DIKTI Agustus-desember 2015)

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

KUMPULAN MANUAL PROSEDUR
KUMPULAN MANUAL PROSEDURKUMPULAN MANUAL PROSEDUR
KUMPULAN MANUAL PROSEDURLaily Himawati
 
Buku standart SPMI
Buku standart SPMIBuku standart SPMI
Buku standart SPMIspmi
 
Standar mutu fkip
Standar mutu fkipStandar mutu fkip
Standar mutu fkipdekanfkip
 
Dokumen jaminan mutu pstp 2014
Dokumen jaminan mutu pstp 2014Dokumen jaminan mutu pstp 2014
Dokumen jaminan mutu pstp 2014Aneuk Meutuah
 
Kebijakan suasana akademik stikes sby
Kebijakan suasana akademik stikes sbyKebijakan suasana akademik stikes sby
Kebijakan suasana akademik stikes sbyspmi
 
Materi spmi 2012
Materi spmi 2012Materi spmi 2012
Materi spmi 2012spmi
 
Ssitem penjaminan mutu perguruan tinggi ( bahan pelatihan auditor internal)
Ssitem penjaminan mutu perguruan tinggi ( bahan pelatihan auditor internal)Ssitem penjaminan mutu perguruan tinggi ( bahan pelatihan auditor internal)
Ssitem penjaminan mutu perguruan tinggi ( bahan pelatihan auditor internal)Broto Mudjianto
 
Sop penyusunan kurikulum
Sop penyusunan kurikulumSop penyusunan kurikulum
Sop penyusunan kurikulumanharwahyu
 
Sistem penjaminan mutu
Sistem penjaminan mutuSistem penjaminan mutu
Sistem penjaminan mutuEdison Thomas
 
Permendikbud66 2013 s-penilaian
Permendikbud66 2013 s-penilaianPermendikbud66 2013 s-penilaian
Permendikbud66 2013 s-penilaiansimponirembang
 
03 program kerja program studi farmasi
03 program kerja program studi farmasi03 program kerja program studi farmasi
03 program kerja program studi farmasiEtik Kurniawati
 
Dokumen standar
Dokumen standarDokumen standar
Dokumen standarLa Tahang
 
Dokumen manual
Dokumen manualDokumen manual
Dokumen manualLa Tahang
 

La actualidad más candente (20)

KUMPULAN MANUAL PROSEDUR
KUMPULAN MANUAL PROSEDURKUMPULAN MANUAL PROSEDUR
KUMPULAN MANUAL PROSEDUR
 
Buku standart SPMI
Buku standart SPMIBuku standart SPMI
Buku standart SPMI
 
Standar mutu fkip
Standar mutu fkipStandar mutu fkip
Standar mutu fkip
 
Dokumen jaminan mutu pstp 2014
Dokumen jaminan mutu pstp 2014Dokumen jaminan mutu pstp 2014
Dokumen jaminan mutu pstp 2014
 
Kebijakan suasana akademik stikes sby
Kebijakan suasana akademik stikes sbyKebijakan suasana akademik stikes sby
Kebijakan suasana akademik stikes sby
 
Manual prosedur prodi ap
Manual prosedur prodi apManual prosedur prodi ap
Manual prosedur prodi ap
 
Materi spmi 2012
Materi spmi 2012Materi spmi 2012
Materi spmi 2012
 
Ssitem penjaminan mutu perguruan tinggi ( bahan pelatihan auditor internal)
Ssitem penjaminan mutu perguruan tinggi ( bahan pelatihan auditor internal)Ssitem penjaminan mutu perguruan tinggi ( bahan pelatihan auditor internal)
Ssitem penjaminan mutu perguruan tinggi ( bahan pelatihan auditor internal)
 
TATA TERTIB KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA DI LINGKUNGAN INSTITUT PERTANIAN ...
TATA TERTIB KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA DI LINGKUNGAN INSTITUT PERTANIAN ...TATA TERTIB KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA DI LINGKUNGAN INSTITUT PERTANIAN ...
TATA TERTIB KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA DI LINGKUNGAN INSTITUT PERTANIAN ...
 
Sistem tata pamong stikes kjp
Sistem tata pamong stikes kjpSistem tata pamong stikes kjp
Sistem tata pamong stikes kjp
 
Contoh pelaksanaan spmi pt
Contoh pelaksanaan spmi ptContoh pelaksanaan spmi pt
Contoh pelaksanaan spmi pt
 
Manual mutu bpm pp
Manual mutu bpm ppManual mutu bpm pp
Manual mutu bpm pp
 
Kebijakan akademik
Kebijakan akademikKebijakan akademik
Kebijakan akademik
 
Sop penyusunan kurikulum
Sop penyusunan kurikulumSop penyusunan kurikulum
Sop penyusunan kurikulum
 
Sistem penjaminan mutu
Sistem penjaminan mutuSistem penjaminan mutu
Sistem penjaminan mutu
 
Sistem penjaminan mutu
Sistem penjaminan mutuSistem penjaminan mutu
Sistem penjaminan mutu
 
Permendikbud66 2013 s-penilaian
Permendikbud66 2013 s-penilaianPermendikbud66 2013 s-penilaian
Permendikbud66 2013 s-penilaian
 
03 program kerja program studi farmasi
03 program kerja program studi farmasi03 program kerja program studi farmasi
03 program kerja program studi farmasi
 
Dokumen standar
Dokumen standarDokumen standar
Dokumen standar
 
Dokumen manual
Dokumen manualDokumen manual
Dokumen manual
 

Destacado

Kuesioner identifikasi kebutuhan masyarakat
Kuesioner identifikasi kebutuhan masyarakatKuesioner identifikasi kebutuhan masyarakat
Kuesioner identifikasi kebutuhan masyarakatTheodorus Indarto
 
Pedoman penyusun dokumen akreditasi
Pedoman penyusun dokumen akreditasiPedoman penyusun dokumen akreditasi
Pedoman penyusun dokumen akreditasiridapayuty
 
Program keselamatan pasien
Program keselamatan pasienProgram keselamatan pasien
Program keselamatan pasienZakiah dr
 
Perencanaan Puskesmas Dalam Standar Akreditasi
Perencanaan Puskesmas Dalam Standar AkreditasiPerencanaan Puskesmas Dalam Standar Akreditasi
Perencanaan Puskesmas Dalam Standar Akreditasinug nugroho
 
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmasRangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmasZakiah dr
 

Destacado (10)

Dada dan paru
Dada dan paruDada dan paru
Dada dan paru
 
Paparan eds bekasi 01
Paparan eds bekasi 01Paparan eds bekasi 01
Paparan eds bekasi 01
 
Akreditasi Puskesmas
Akreditasi PuskesmasAkreditasi Puskesmas
Akreditasi Puskesmas
 
Kulit rambut dan kuku
Kulit rambut dan kukuKulit rambut dan kuku
Kulit rambut dan kuku
 
Payudara dan ketiak
Payudara dan ketiakPayudara dan ketiak
Payudara dan ketiak
 
Kuesioner identifikasi kebutuhan masyarakat
Kuesioner identifikasi kebutuhan masyarakatKuesioner identifikasi kebutuhan masyarakat
Kuesioner identifikasi kebutuhan masyarakat
 
Pedoman penyusun dokumen akreditasi
Pedoman penyusun dokumen akreditasiPedoman penyusun dokumen akreditasi
Pedoman penyusun dokumen akreditasi
 
Program keselamatan pasien
Program keselamatan pasienProgram keselamatan pasien
Program keselamatan pasien
 
Perencanaan Puskesmas Dalam Standar Akreditasi
Perencanaan Puskesmas Dalam Standar AkreditasiPerencanaan Puskesmas Dalam Standar Akreditasi
Perencanaan Puskesmas Dalam Standar Akreditasi
 
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmasRangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
 

Similar a Buku manual spmi stikes sby

4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 20194. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019Nurul Huda
 
PENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDES
PENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDESPENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDES
PENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDESAfiaturRohimah
 
Lampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdf
Lampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdfLampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdf
Lampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdfAnisPrabowo1
 
1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt
1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt
1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).pptRidwanGunawan22
 
3ilham summary manajemen mutu
3ilham summary manajemen mutu3ilham summary manajemen mutu
3ilham summary manajemen mututemanna #LABEDDU
 
PPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptx
PPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptxPPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptx
PPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptxROFIFAHM
 
BNSP Modul Pelatihan Asesor Kompetensi f 18 mar 0924
BNSP Modul Pelatihan Asesor Kompetensi f 18 mar 0924BNSP Modul Pelatihan Asesor Kompetensi f 18 mar 0924
BNSP Modul Pelatihan Asesor Kompetensi f 18 mar 0924UFDK
 
Ruang Lingkup Jaminan Mutu
Ruang Lingkup Jaminan MutuRuang Lingkup Jaminan Mutu
Ruang Lingkup Jaminan Mutupjj_kemenkes
 
Jaminan Mutu : SInergi Akreditasi Lemdiklat dan ISO 9001:2015
Jaminan Mutu : SInergi Akreditasi Lemdiklat dan ISO 9001:2015Jaminan Mutu : SInergi Akreditasi Lemdiklat dan ISO 9001:2015
Jaminan Mutu : SInergi Akreditasi Lemdiklat dan ISO 9001:2015Evan Buwana
 
Manual SMPI Standar Kelembagaan AIK.docx
Manual SMPI Standar Kelembagaan AIK.docxManual SMPI Standar Kelembagaan AIK.docx
Manual SMPI Standar Kelembagaan AIK.docxRomdoni4
 
Pengenalan istilah
Pengenalan istilahPengenalan istilah
Pengenalan istilahHoiri Efendi
 
PEDOMAN MONEV PROSES PEMBELAJARAN AKPER KERTA CENDEKIA.pdf
PEDOMAN MONEV PROSES PEMBELAJARAN AKPER KERTA CENDEKIA.pdfPEDOMAN MONEV PROSES PEMBELAJARAN AKPER KERTA CENDEKIA.pdf
PEDOMAN MONEV PROSES PEMBELAJARAN AKPER KERTA CENDEKIA.pdfBudiHerijanto2
 
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208eli priyatna laidan
 

Similar a Buku manual spmi stikes sby (20)

4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 20194. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
 
PENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDES
PENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDESPENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDES
PENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDES
 
Lampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdf
Lampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdfLampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdf
Lampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdf
 
05 pedoman mutu
05 pedoman mutu05 pedoman mutu
05 pedoman mutu
 
1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt
1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt
1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt
 
3ilham summary manajemen mutu
3ilham summary manajemen mutu3ilham summary manajemen mutu
3ilham summary manajemen mutu
 
Mutu internal
Mutu internalMutu internal
Mutu internal
 
SPMI powerpoint.pdf
SPMI powerpoint.pdfSPMI powerpoint.pdf
SPMI powerpoint.pdf
 
Jogja4.pptx
Jogja4.pptxJogja4.pptx
Jogja4.pptx
 
PPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptx
PPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptxPPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptx
PPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptx
 
Kepengawasan
KepengawasanKepengawasan
Kepengawasan
 
BNSP Modul Pelatihan Asesor Kompetensi f 18 mar 0924
BNSP Modul Pelatihan Asesor Kompetensi f 18 mar 0924BNSP Modul Pelatihan Asesor Kompetensi f 18 mar 0924
BNSP Modul Pelatihan Asesor Kompetensi f 18 mar 0924
 
bahan IKU.docx
bahan IKU.docxbahan IKU.docx
bahan IKU.docx
 
Ruang Lingkup Jaminan Mutu
Ruang Lingkup Jaminan MutuRuang Lingkup Jaminan Mutu
Ruang Lingkup Jaminan Mutu
 
Spmi model-ueu
Spmi model-ueuSpmi model-ueu
Spmi model-ueu
 
Jaminan Mutu : SInergi Akreditasi Lemdiklat dan ISO 9001:2015
Jaminan Mutu : SInergi Akreditasi Lemdiklat dan ISO 9001:2015Jaminan Mutu : SInergi Akreditasi Lemdiklat dan ISO 9001:2015
Jaminan Mutu : SInergi Akreditasi Lemdiklat dan ISO 9001:2015
 
Manual SMPI Standar Kelembagaan AIK.docx
Manual SMPI Standar Kelembagaan AIK.docxManual SMPI Standar Kelembagaan AIK.docx
Manual SMPI Standar Kelembagaan AIK.docx
 
Pengenalan istilah
Pengenalan istilahPengenalan istilah
Pengenalan istilah
 
PEDOMAN MONEV PROSES PEMBELAJARAN AKPER KERTA CENDEKIA.pdf
PEDOMAN MONEV PROSES PEMBELAJARAN AKPER KERTA CENDEKIA.pdfPEDOMAN MONEV PROSES PEMBELAJARAN AKPER KERTA CENDEKIA.pdf
PEDOMAN MONEV PROSES PEMBELAJARAN AKPER KERTA CENDEKIA.pdf
 
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
 

Último

RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptnovibernadina
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaAndreRangga1
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024RahmadLalu1
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfAkhyar33
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 

Último (20)

RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 

Buku manual spmi stikes sby

  • 1. Buku Manual SPMI-STKS SBY MANUAL MUTU Kode Dokumen : SI/SPMI/SP-SG-SB Revisi : - Tanggal : Perumusan Ketua Lembaga Penjaminan Mutu Internal Perguruan Tinggi Taufiq Hidayat, S.KM.,M.Kes Pemeriksa Pembantu Ketua I Sri Mekar, SST., M.MKes Persetujuan dan penetapan Ketua STIKes Dr. Ahmad Hariyanto, Drs., M.Si Pengendali Ketua Lembaga Penjaminan Mutu Internal Perguruan Tinggi Taufiq Hidayat, S.KM.,M.Kes
  • 2. Buku Manual SPMI-STKS SBY VISI, MISI DAN STRATEGI TUJUAN MANUAL Manual Mutu merupakan suatu bagian dari Pedoman Sistem Penjaminan Mutu (SPM) yang bertujuan untuk memberikan arah serta landasan pengembangan dan penerapan Sistem Penjaminan Mutu (SPM) di seluruh unit kerja di lingkungan STIKes Surabaya, sebagai instrument penjaminan mutu dan bukti otentik pelaksanaan Penjaminan mutu. Luas Lingkup Sasaran pemanfaatan Manual Mutu yang merupakan bagian dari Pedoman SPM adalah peningkatan mutu, efisiensi dan efektivitas kinerja di seluruh unitkerja di lingkungan STIKes Surabaya, dengan focus utama pada penyelenggaraan keseluruhan proses pendidikan (penerimaan calon mahasiswa hingga proses wisuda dan alumni), penelitian dan pengabdian masyarakat serta kemitraan. Kegiatan Rincian kegiatan yang harus dikerjakan dalam implementasi SPMIoleh pemangku kepentingan internal Dalam upaya pelaksanaandan pemenuhanstandar yang telah ditetapkan,tiap unit kerjayang telah menetapkan standar mutu perlu melaksanakan mekanisme sebagai berikut. 1. Tiap unit kerja perlu menyusun kebijakan yang terstruktur agar mampu menjalankan fungsi dan tugasnya untuk melaksanakan berbagai program dan kegiatan dalam rangka mencapai standar yang telah ditetapkan. 2. Kebijakan yang disusun untuk keperluan tersebutharus sejalan dan sesuai dengan kebijakan terkait yang telah ditetapkan oleh unit kerja pada jenjang di atasnya. 3. Tiap pemimpin unit kerja berkomitmen dan secara konsisten mengacu pada pencapain standar- standar yang telah ditetapkan dalam perencanaan dan pelaksanaan program dan kegiatan di unit kerjanya. 4. Dalam pelaksanaan tugas dan fungsi tiap unit kerja, pemimpin unit kerja perlu memastikan efektivitas pelaksanaan pemantauan dan evaluasi untuk menjamin pencapaian standar-standar kinerja dan standar mutu yang ditetapkan.
  • 3. Buku Manual SPMI-STKS SBY 5. Hasil pemantauan dan evaluasi kinerja dianalisis dan ditindaklanjuti secara sistematis untuk mengupayakan perbaikan dan peningkatan mutu secara berkelanjutan. 6. Keseluruhan tindakan pemenuhan standar harus didokumentasikan secara efektif, efisien dan sistematis. Uraian Pekerjaan Penyusunan tiap standar perlu mengikuti suatu mekanisme penetapan dan pemenuhan standar yang bersifat khusus sesuai jenis standar. Namun demikian secara umum, penetapan dan pemenuhan standar mutu harus dilakukan mengikuti mekanisme yang akan diuraikan berikut ini: Perumusan, Penyusunan dan Penetapan Standar Secara umum, mekanisme penetapan standar mutu adalah sebagai berikut. 1. Standar mutu yang disusun harus mengacu pada Visi, Misi dan Tujuan STIKes Surabaya serta dirumuskan dengan mempertimbangkan kondisi dan kemampuan unit kerja. 2. Standar mutu disusun dan ditetapkan secara berjenjang, mulai dari tingkat STIKes, program studi, lab/bagian, dan seterusnya sesuai kebutuhan. 3. Tiap jenjang unit kerja yang akan menetapkan standar perlu melakukan kajian peraturan dan perundang-undangan yang berlaku terkait dengan standar yang akan disusun. 4. Dasar perumusan standar dapat berupa peraturan perudang-undangan terkait, hasil evaluasi diri tentang kinerja yang sedang berjalan, masukan dari stakeholders, hasil benchmarking, dan atau hasil studi pelacakan (tracer study). 5. Standar yang akan ditetapkan oleh suatu unit kerja tidak boleh bertentangan dengan standar mutu sejenis atau yang terkait yang telah ditetapkan oleh unit kerja pada jenjang di atasnya. 6. Unit kerja yang akan menetapkan standar perlu melakukan evaluasi diri terkaitdengan standar yang akan disusun dan ditetapkan. 7. Unit kerja membentuk tim sesuai dengan jenis standar yang akan disusun beranggota antara lain unsur pemimpin unit kerja, unsur dosen, tenaga kependidikan.Jika diperlukan, tim juga dapat menyertakan stakeholders eksternal, yang disetujui oleh pemimpin unit kerja penyusun standar.
  • 4. Buku Manual SPMI-STKS SBY 8. Tim melakukan analisis kebutuhan standar untuk menentukan ruang lingkup, jenis dan kriteria standar. Analisis kebutuhan juga dapat dilakukan berdasarkan hasil pemantauan dan evaluasi kinerja pada siklus penjaminan mutu sebelumnya. 9. Sebelum ditetapkan, standar perlu disosialisasikan untuk mendapatumpan balik dan diuji peluang implementabilitasnya sehingga benar-benar dapat digunakan sebagai acuan dalam implementasi SPM. 10. Standar mutu perlu disahkan oleh pemimpin unit kerja dan pemimpin unit kerja pada jenjang di atasnya, kecuali standar pada tingkat universitas dan fakultas. 11. Standar pada tingkat STIKes disahkan oleh pemimpin STIKes setelah mendapatpersetujuan Senat. 12. Setelah disahkan, standar harus disosialisasikan dan dipublikasikan secara terbuka kepada pihak- pihak yang berkepentingan. 13. Perumusan standar harus mengikutikaidah ABCD (Audience, Behaviour, Competence, dan Degree) yang berarti: Audience : menyebutkan siapa pelaku atau pengelola standar, siapa yang bertanggungjawab/ditugasi dalam pencapaian standar tersebut Behaviour : menjelaskan kondisi/keadaan, tindakan, perilaku yang bersifat “should be” yang harus selalu dapat diukur Competence : menjelaskan target/sasaran/tugas/materi/objekdalam perilaku (behaviour) yang telah dirumuskan Degree : menetapkan waktu/periode yang harus dicapai untuk mencapai atau melakukan tindakan/perilaku pada standar tersebut Jika standar dinyatakan dalam struktur kalimat lengkap, A adalah subjek, B berada pada predikat, C menempati posisi objek dan D adalah keterangan. Pelaksanaan Standar Dalam upaya pelaksanaan dan pemenuhan standar yang telah ditetapkan, tiap unit kerja yang telah menetapkan standar mutu perlu melaksanakan mekanisme sebagai berikut. 1. Tiap unit kerja perlu menyusun kebijakan yang terstruktur agar mampu menjalankan fungsi dan tugasnya untuk melaksanakan berbagai program dan kegiatan dalam rangka mencapai standar yang telah ditetapkan.
  • 5. Buku Manual SPMI-STKS SBY 2. Kebijakan yang disusun untuk keperluan tersebut harus sejalan dan sesuai dengan kebijakan terkait yang telah ditetapkan oleh unit kerja pada jenjang diatasnya 3. Tiap pemimpin unitkerja berkomitmen dan secara konsisten mengacu pada pencapain standar- standar yang telah ditetapkan dalam perencanaan dan pelaksanaan program dan kegiatan di unit kerjanya. 4. Dalam pelaksanaan tugas dan fungsi tiap unit kerja, pemimpin unit kerja perlu memastikan efektivitas pelaksanaan pemantauan dan evaluasi untuk menjamin pencapaian standar-standar kinerja dan standar mutu yang ditetapkan. 5. Hasil pemantauan dan evaluasi kinerja dianalisis dan ditindaklanjuti secara sistematis untuk mengupayakan perbaikan dan peningkatan mutu secara berkelanjutan. 6. Keseluruhan tindakan pemenuhan standar harus didokumentasikan secara efektif, efisien dan sistematis. Pengendalian, Pengembangan dan Peningkatan Standar Pengendalian standar dilaksanakan dengan prinsip umum yaitu untuk memastikan bahwa pelaksanaan program dan kegiatan di STIKes Surabaya berpedoman pada pencapaian standar dan dengan mengikuti prosedur yang disepakati. Perubahan standar hanya dapat dilakukan melalui mekanisme yang telah ditetapkan dalam Penyusunan dan Penetapan Standar. Kemudian, untuk mengendalikan standar, semua unityang ada di lingkungan STIKes Surabaya perlu menetapkan secara sah standar-standar yang diberlakukan. Dalam Pelaksanaan Standar, tahap pemantauan dan evaluasi penerapan standar merupakan tahap penting yang menjadi bagian dari aspek Pengendalian Standar.Selain memantau dan mengevaluasi kesesuaian pelaksanaan standar, pemimpin unit dapat menggunakan hasil pemantauan dan evaluasi tersebut untuk mengendalikan standar yang telah ditetapkan. Tahap ini mencakup tiga hal yaitu: a) pemantauan, evaluasi pelaksanaan dan pengukuran ketercapaian standar; b) upaya perbaikan, serta c) pengembangan dan peningkatan standar. Ketiga hal ini bersifatsiklus dan dilakukan secara berkesinambungan dan konsisten.Siklus-siklus ini pada akhirnya akan mewujudkan konsep Kaizen (perbaikan dan peningkatan berkelanjutan).
  • 6. Buku Manual SPMI-STKS SBY Gambar 4-1. Siklus Pengendalian dan Peningkatan Standar Mutu Tahap pemantauan dan evaluasi ketercapaian standar salah satunya dicapai melalui pelaksanaan audit mutu internal.Audit mutu internal harus dilakukan untuk memastikan bahwa pelaksanaan program dan kegiatan di STIKes Surabaya berjalan sesuai dengan rencana, dengan prosedur yang benar, dan mengarah pada pencapaian standar yang telah ditentukan.Mekanisme audit internal yang perlu diperhatikan dalam rangka implementasi SPM adalah sebagai berikut. 1. Audit internal dapat dilakukan pada aspek akademik maupun non akademik.Auditmutu akademik internal (AMAI) merupakan audit yang wajib dilaksanakan pada semua program studi, dan penyenggara program pendidikan lainnya. (1) Evaluasi Diri (2) Upaya Perbaikan (3) Audit Mutu (4) Solusi dan Hasil Perbaikan (5) Peningkatan Standar
  • 7. Buku Manual SPMI-STKS SBY 2. Audit internal non akademik dilaksanakan sesuai kebutuhan manajemen, sedikitnya satu tahun sekali. 3. Khusus AMAI, harus diselenggarakan minimal satu kali dalam satu tahun oleh STIKes 4. Cakupan Audit Mutu Internal ditetapkan berdasarkan hasil audit sebelumnya dan hasil evaluasi diri, atau atas keperluan tertentu. 5. Kaprodi dapat mengajukan permohonan audit mutu internal kepada pemimpin STIKes Surabaya apabila diperlukan. 6. STIKes Surabaya harus melakukan audit kepada seluruh unit kerja sedikitnya satu kali dalam satu tahun. 7. Hanya personal yang telah mendapat kewenangan audit yang dapat melakukan audit atas koordinasi UPT Penjaminan Mutu atau Unit Penjaminan Mutu Fakultas/PPS. 8. Kewenangan ini dinyatakan dalam bentuk Sertifikat Auditor yang diterbitkan oleh Ketua STIKes Surabaya 9. Hasil dan rekomendasi auditmutu internal harus ditindaklanjuti oleh pemimpin unitkerja dan tindak lanjut rekomendasi yang dilakukan dilaporkan kepada pemimpin unitkerja pada jenjang diatasnya. 10. Laporan audit internal harus dapat diakses oleh pemimpin unit kerja yang diaudit serta pemimpin unit kerja pada jenjang diatasnya. 11. STIKes, Prodi, dan pemimpin Lembaga Penelitian dan Lembaga Pengabdian Kepada masyarakat perlumenyusunmekanisme yang efektifuntuk menyampaikanhasil auditinternal kepadapihak yang berkepentingan, termasuk para pengelola program studi, dosen dan senat universitas/fakultas. 12. Mekanisme rinci pelaksanaan auditmutu harus diuraikan pada Standar Prosedur Operasional Audit Mutu Internal.
  • 8. Buku Manual SPMI-STKS SBY Pihak yang Terkena Kebijakan Manual penetapanstandar mutu berlakuuntuk semuaunit dilingkungan STIKes Surabaya, yang meliputi STIKes, unit, Prodi dan sub unit di lingkungan STIKes Surabaya. Istilah dan Definisi 1. Kebijakan merupakan pernyataan tertulis yang menjelaskan mengenai pemikiran, sikap dan pandangan pada suatu institusi berkenaan dengan suatu hal (dalam hal ini penjaminan mutu) 2. Kebijakan SPMI merupakan pemikiran, sikap dan pandngan kegiatan institusi mengenai SPMI yang berlaku di STIKes Surabaya (mencakup persyaratan SPMI) 3. Manual SPMI/Prosedure merupakandokumentertulis berisipetunjuk teknis praktis menjalankan atau melaksanakan SPMI 4. Standar SPMImerupakan dokumen tertulis yang berisikan kriteria, patokan, ukuran, spesifikasi mengenai suatu hal yang harus dipenuhi. 5. Evaluasi diri merupakan kegiatan setiap unit yang menjadi bagian kegiatan institusi, dilaksanakan secara periodik, meliputi memeriksa, menganalisis dan menilai kinerja diri selama kurun waktu tertentu. Sebagai cara mengetahui kekurangan yang terjadi di dalam sistem yang berjalan di STIKes. 6. Audit SPMI termasuk audit yang menjadi syarat pada Sistem Managemen Mutu Perguruan Tinggi merupakan kegiatan rutin setiap akhir semester tahun akademik yang dilakukan oleh auditor internal, untuk memastikan pelaksanaan SPMI dan sistem managemen mutu PT sesuai dengan standar minimum yang dibuat oleh etiap unit di STIKes Surabaya. 7. Mutu diartikan sebagai sesuatu yang dijalankan sesuai harapan pengguna, hasil luaran memenuhi syarat dan sesuai dengan apa yang dijanjikan. 8. Penjaminan mutu merupakan suatu proses penentuan standar mutu pengelolaan secara konsisten, berkelanjutan, terdokumentasi dengan tujuan memenuhi kepuasaan pengguna.
  • 9. Buku Manual SPMI-STKS SBY 9. Penjaminan mutu pendidikan dipahami sebagai suatu kegiatan sistemik dan terpadu dengan menetapkan standar secara konsisten dan berkelanjutan, bertujuan untuk meningkatkan kecerdasan kehidupan bangsa melalui pendidikan, serta memenuhi kepuasaan pengguna. Formulir yang Digunakan Kelompok Standar No Standar Nama Standar A. Standar Isi Std/SPMI/A-01 Standar kerangka dasar dan struktur kurikulum Std/SPMI/A-02 Standar beban belajar Std/SPMI/A-03 Standar muatan Kurikulum B. Standar Proses Pembelajaran Std/SPMI/B-01 Standar perencanaan proses pembelajaran Std/SPMI/B-02 Standar pelaksanaan proses pembelajaran C. Standar Kompetensi Mahasiswa Std/SPMI/C-01 Standar kompetensi lulusan Std/SPMI/C-02 Standar kompetensi kelompok mata kuliah Std/SPMI/C-03 Standar kompetensi mata kuliah D. Standar dosen dan tenaga kependidikan Std/SPMI/D-01 Standar kualifikasi dan kompetensi dosen Std/SPMI/D-02 Standar kinerja dosen dan kependidikan Std/SPMI/D-03 Standar tenaga kependidikan E. Standar sarana dan prasarana Std/SPMI/E-01 Standar ruang kuliah dan perlengkapannya F. Standar pengelolaan Std/SPMI/F-01 Standar pengelolaan sumber dya manusia Std/SPMI/F-02 Standar pengelolaan akademi Std/SPMI/F-03 Standar pengelolaan kemahasiswaan Std/SPMI/F-04 Standar pengelolaan persoalia Std/SPMI/F-05 Standar penelitin dan pengabdian kepada masyarakat Std/SPMI/F-06 Standar pengelolaan sarana dan prasarana Std/SPMI/F-07 Standar pengelolaan keuangan Std/SPMI/F-08 Standar pengelolaan sistem informasi Std/SPMI/F-09 Standar sistem penjaminan mutu G. Standar pembiayaan Std/SPMI/G-01 Standar biaya penerima Std/SPMI/G-02 Standar penggunaan pembiayaan Std/SPMI/G-03 Standar akuntabilitas H. Standar penilaian pendidikan Std/SPMI/H-01 Standar penilaian hasil belajar oleh dosen Std/SPMI/H-02 Standar penilaian hasil pembelajaran oleh satuan pendidikan I. Standar penelitian Std/SPMI/I-01 Standar penelitian J. Standar pengabdian masyarakat Std/SPMI/J-01 Standar pengabdian kepada masyarakat K. Standar kerja sama Std/SPMI/K-01 Standar kerjasama institusi
  • 10. Buku Manual SPMI-STKS SBY Adapun yang menjadi sarana pendukung pada kegiatan penjaminan mutu diantaranya adalah: 1. Dokumen penunjang audit internal dalam bentuk format borang yang akan diisikan oleh setiap prodi dan akan di telaah oleh auditor internal 2. Dokumen ceklist kesesuaian borang dengan haasil temuan di prodi masing-masing 3. Dokumen pelaporan hasil audit internal dan saran perbaikan 4. Dokumen rencana tindak lanjut masing-masing prodi yang akan dilakukan perifikasi oleh pimpinan tertinggi STIKes.
  • 11. Buku Manual SPMI-STKS SBY Referensi 1. DIKTI D. Sistem Penjaminan Mutu Perguruan Tinggi. Jakarta: DIKTI. 2012 2. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Peraturan Menteri pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No.50 Tahun 2014 tentang Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi. Jakarta. 2014 3. Lembaga Penjaminan Mutu Internal Universitas Gadjah Mada, Penjaminan Mutu Internal dan Audit Mutu Internal PT. UGM. 2015 (hasil dosen Magang DIKTI Agustus-desember 2015)