SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 23
PERTEMUAN III
   INDEKS



  H. Triyo Rachmadi, S.Kep.




                              1
• Membuat tabulasi dengan kode
  yang sudah dibuat ke dalam
  indeks-indeks (dapat
  menggunakan kartu indeks atau
  komputerisasi)
• 


                              2
Jenis INDEKS yang
biasa dibuat :

 • Indeks Pasien
 • Indeks Penyakit (Diagnosa) dan
   Operasi
 • Indeks Obat
 • Indeks Dokter
 • Indeks Wilayah/ Alamat
 • Indeks Kematian
• 
                                    3
Fasillitas dan alat yang
digunakan :

 • Meja dan kursi
 • Alat Tulis (pensil dan penghapus)
 • Formulir Indeks Penyakit, Dokter,
   Wilayah, Operasi dan Kematian
 • Rekam Medis Rawat Jalan/ Inap
 • Tempat penyimpanan Indeks
   (Lemari/ laci)
• 
                                       4
Cara/ Prosedur membuat
Indeks
 • Petugas Indeks menerima rekam medis dari
   petugas koding
 • Membuka, mencari, membaca diagnosa akhir,
   (diagnosa utama dan diagnosa komplikasi kalau
   ada), Alamat, Nama Dokter, laporan operasi kalau
   pasiennya mendapat tindakan operasi dan laporan
   kematian kalau pasiennya meninggal
 • Mencari, mengambil kartu indeks penyakit, dokter,
   wilayah, operasi dan indeks kematian yang sesuai
   dengan diagnosis utama, nama dokter, alamat
   nama operasi pada rekam medis tersebut atau
   membuat indeks dengan kategori yang baru yang
   sesuai dengan data pada formulir rekam medis 5
• Mencatat identitas pasien, no, RM, dan informasi lain sesuai
      dengan formulir indeks yang akan dibuat ke kartu indeks
      penyakit
    • Menyimpan kartu indeks ke tempat penyimpanan kartu
      indeks sesuai dengan jenis indeksnya kemudian setiap
      indeks (indeks penyakit, dokter, wilayah, operasi dan
      kematian) disimpan/ disusun berdasarkan kode atau
      berdasarkan alphabet
    • Menyerahkan rekam medis yang sudah dibuat indeksnya ke
      bagian penyimpan.
•


                                                                 6
SIMULASI


           7
Teknik Praktek/ Simulasi
    • Peserta praktikum diberi beberapa rekam medis
      rawat jalan/ inap yang sudah berisi data baik
      identitas pasien maupun data-data medis.
    • Peserta ditugaskan untuk membuat indeks
      penyakit, Indeks dokter, indeks wilayah, indeks
      operasi dan indeks kematian dari rekam medis
      yang disediakan.
    • Evaluasi praktek (Diskusi dari praktek yang telah
      dilakukan, membahas praktek mana yang benar,
      praktek mana yang salah dan bagaimana
      memperbaikinya, serta memberi tips agar tugas
      indeks dapat berjalan efektif dan efisien).
    • Mengulangi praktek pembuatan indeks
                                                          8
•
ASSEMBLING

             9
Assembling terbagi dalam dua
kegiatan, yaitu :

  1. Assembling sebelum RM dipakai/ persiapan, yaitu kegiatan
     merakit, menyusun formulir-formulir rekam medis yang
     kosong dan menyimpannya ke sampul rekam medis,
     sehingga rekam medis tersebut siap digunakan.
  2. Assembling setelah RM digunakan baik dari rawat jalan
     maupun dari UGD dan Rawat inap, yaitu:
  • menyusun kembali formulir rekam medis sesuai dengan
     urutannya,
  • merapikan dan memperbaiki baik cover maupun formulir
     rekam medisnya
  • Melakukan pemeriksaan kelengkapan pengisian rekam
     medis, sehingga diharapkan rekam medis disimpan sudah
     dalam keadaaan lengkap dan rapi serta siap dipakai apabila
     akan digunakan lagi.                                     10
• Untuk memudahkan
  penyusunan formulir-formulir
  rekam medis khusus untuk
  rawat inap dapat disusun
  berdasarkan kode atau halaman
  yang ada pada setiap formulir.


                               11
• Untuk penentuan penyusunan kode/
  halaman sebelumnya harus
  ditentukan dulu informasi apa yang
  akan disimpan di awal atau dijadikan
  halaman pertama dan seterusnya
  sampai informasi terakhir dari rekam
  medis.



                                    12
Fasilitas dan alat yang digunakan :


  • Meja dan kursi
  • Alat tulis (pensil dan penghapus)
  • Formulir Pemeriksaan
    ketidaklengkapan rawat jalan dan
    rawat inap
  • Rekam Medis Rawat Jalan/ Inap
• 

                                        13
14
15
Prosedur/ cara Assembling


  • Menerima rekam medis dari unit rawat jalan/
    UGD/ Rawat inap
  • Memeriksa susunan formulir rekam medis (lihat
    kode atau pada halaman yang tertera pada setiap
    formulir rekam medis)
  • Apabila ada formulir rekam medis yang tersimpan
    tidak sesuai dengan urutannya, maka
    dipindahkan/ disusun sesuai dengan urutannya



                                                  16
• Memeriksa sampulnya rusak atau tidak, kalau
  sampulnya rusak diperbaiki dengan mengganti
  baru tetapi tidak mengganti data-datanya
• Memeriksa dan merapikan formulir yang terlipat
  atau sobek




                                                   17
• Melakukan kegiatan memeriksa
       kelengkapan, dengan cara :
•   Mengambil formulir ceklist ketidaklengkapan rawat jalan atau
    rawat inap (satu formulir untuk satu rekam medis).
•   Mencatat nama pasien dan nomor rekam medis dari rekam
    medis yang akan diperiksa pada formulir ketidaklengkapan.
•   Memeriksa pengisian/ pencatatan pada setiap lembar, setiap
    item pertanyaan dari semua formulir rekam medis, apakah
    sudah diisi dengan lengkap atau belum.
•   Apabila formulir lengkap, maka lakukan ceklist ( √ ) pada kolom
    lengkap di kolom lengkap ceklist ketidaklengkapan.

                                                                  18
•   Apabila ada yang belum lengkap, maka lakukan ceklist ( √ )
    pada kolom tidak lengkap di formulir ceklist ketidaklengkapan.
•   Mencatat item apa yang tidak lengkap, petugas yang
    bertanggung jawab untuk melengkapinya.
•   Mencatat nomor rekam medis dan petugas yang
    bertanggungjawab untuk melengkapinya yang tidak lengkap
    pada buku ekspedisi.




                                                                     19
•   Menyerahkan rekam medis yang tidak lengkap beserta buku
    ekspedisinya ke bagian distrbusi untuk didistribusikan atau
    dilengkapi oleh petugas yang akan melengkapi rekam medis
    tersebut.
•   Menyerahkan rekam medis yang lengkap ke bagian koding.




                                                                  20
SIMULASI


           21
Teknik Praktek/ Simulasi
           – Praktek pertama ; Peserta praktikum ditugaskan
             untuk menyusun, merakit formulir rekam medis
             yang kosong atau belum digunakan dan
             merakitkan ke sampulnya.
           – Praktek kedua ; Peserta praktikum diberi tugas
             untuk memeriksa beberapa rekam medis rawat
             jalan/ inap yang sudah berisi data baik identitas
             pasien maupun data-data medis dengan kasus
             ada yang lengkap dan tidak lengkap
             pengisiannya.

• 


                                                            22
– Evaluasi praktek (Diskusi dari praktek yang telah
       dilakukan, membahas praktek mana yang benar,
       praktek mana yang salah dan bagaimana
       memperbaikinya, serta memberi tips agar tugas
       Assembling dapat berjalan dengan efektif dan
       efisien).
     – Praktek ketiga ; Mengulangi praktek menyusun,
       merakit dan memeriksa ketidaklengkapan
       pengisian rekam medis.

• 

                                                      23

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Formulir dan cara pengisian rekam medis
Formulir dan cara pengisian rekam medisFormulir dan cara pengisian rekam medis
Formulir dan cara pengisian rekam medis
Khusni Ramdhani
 
Akreditasi rm disampaikan ahmad rifai
Akreditasi rm disampaikan ahmad rifaiAkreditasi rm disampaikan ahmad rifai
Akreditasi rm disampaikan ahmad rifai
Muhamad Rifai
 

La actualidad más candente (20)

Rekam medik
Rekam medikRekam medik
Rekam medik
 
Buku pedoman rekam medis
Buku pedoman rekam medisBuku pedoman rekam medis
Buku pedoman rekam medis
 
Rekam medis
Rekam medisRekam medis
Rekam medis
 
rekam medik puskesmas
rekam medik puskesmasrekam medik puskesmas
rekam medik puskesmas
 
Formulir dan cara pengisian rekam medis
Formulir dan cara pengisian rekam medisFormulir dan cara pengisian rekam medis
Formulir dan cara pengisian rekam medis
 
1.
1.1.
1.
 
Buku pedoman rm
Buku pedoman rmBuku pedoman rm
Buku pedoman rm
 
SOP rekam-medis-elektronik
SOP rekam-medis-elektronikSOP rekam-medis-elektronik
SOP rekam-medis-elektronik
 
Panduan dpjp
Panduan dpjpPanduan dpjp
Panduan dpjp
 
Rekam medis rajal
Rekam medis rajalRekam medis rajal
Rekam medis rajal
 
Penyusunan rancangan rekam medis elektronik (RME)
Penyusunan rancangan rekam medis elektronik (RME)Penyusunan rancangan rekam medis elektronik (RME)
Penyusunan rancangan rekam medis elektronik (RME)
 
Manajemen Informasi dan Rekam Medis (MIRM)
Manajemen Informasi dan Rekam Medis (MIRM)Manajemen Informasi dan Rekam Medis (MIRM)
Manajemen Informasi dan Rekam Medis (MIRM)
 
Alur pendaftaran pasien rawat jalan
Alur  pendaftaran pasien rawat jalanAlur  pendaftaran pasien rawat jalan
Alur pendaftaran pasien rawat jalan
 
Analisis Kuantitatif dan Kualitatif Dokumen Rekam Medis
Analisis Kuantitatif dan Kualitatif Dokumen Rekam MedisAnalisis Kuantitatif dan Kualitatif Dokumen Rekam Medis
Analisis Kuantitatif dan Kualitatif Dokumen Rekam Medis
 
Akreditasi rm disampaikan ahmad rifai
Akreditasi rm disampaikan ahmad rifaiAkreditasi rm disampaikan ahmad rifai
Akreditasi rm disampaikan ahmad rifai
 
Tesis rm
Tesis rmTesis rm
Tesis rm
 
Makalah rawat inap
Makalah rawat inapMakalah rawat inap
Makalah rawat inap
 
PermenKes No. 269 Tahun 2008_REKAM MEDIS _Training "Manajemen KEARSIPAN Rekam...
PermenKes No. 269 Tahun 2008_REKAM MEDIS _Training "Manajemen KEARSIPAN Rekam...PermenKes No. 269 Tahun 2008_REKAM MEDIS _Training "Manajemen KEARSIPAN Rekam...
PermenKes No. 269 Tahun 2008_REKAM MEDIS _Training "Manajemen KEARSIPAN Rekam...
 
Sistem Indexing Dokumen Rekam Medis
Sistem Indexing Dokumen Rekam MedisSistem Indexing Dokumen Rekam Medis
Sistem Indexing Dokumen Rekam Medis
 
Manajemen unit-kerja-5-pertemuan-4
Manajemen unit-kerja-5-pertemuan-4Manajemen unit-kerja-5-pertemuan-4
Manajemen unit-kerja-5-pertemuan-4
 

Similar a 3

dokumentasi kebidanan sistem pengumpulan data rekam medik dan sistem dokument...
dokumentasi kebidanan sistem pengumpulan data rekam medik dan sistem dokument...dokumentasi kebidanan sistem pengumpulan data rekam medik dan sistem dokument...
dokumentasi kebidanan sistem pengumpulan data rekam medik dan sistem dokument...
Hikmah Ifayanti
 
Makalah dokumentasi keperawatan por akbid paramata raha
Makalah dokumentasi keperawatan por akbid paramata rahaMakalah dokumentasi keperawatan por akbid paramata raha
Makalah dokumentasi keperawatan por akbid paramata raha
Operator Warnet Vast Raha
 

Similar a 3 (20)

Pkrm i
Pkrm iPkrm i
Pkrm i
 
Pkrm i
Pkrm iPkrm i
Pkrm i
 
REKAM MEDIK.pptx
REKAM MEDIK.pptxREKAM MEDIK.pptx
REKAM MEDIK.pptx
 
Dokumentasi kebidanan
Dokumentasi kebidananDokumentasi kebidanan
Dokumentasi kebidanan
 
Dokumentasi kebidanan
Dokumentasi kebidananDokumentasi kebidanan
Dokumentasi kebidanan
 
Assembling_RM (1).pptx
Assembling_RM (1).pptxAssembling_RM (1).pptx
Assembling_RM (1).pptx
 
PKL RSU.Sembiring-1-2-1.pptx
PKL RSU.Sembiring-1-2-1.pptxPKL RSU.Sembiring-1-2-1.pptx
PKL RSU.Sembiring-1-2-1.pptx
 
Manajemen RM Pertemuan ke 7.pptx
Manajemen RM Pertemuan ke 7.pptxManajemen RM Pertemuan ke 7.pptx
Manajemen RM Pertemuan ke 7.pptx
 
fdokumen.com_rekam-medis-rajal.pptx
fdokumen.com_rekam-medis-rajal.pptxfdokumen.com_rekam-medis-rajal.pptx
fdokumen.com_rekam-medis-rajal.pptx
 
dokumentasi kebidanan sistem pengumpulan data rekam medik dan sistem dokument...
dokumentasi kebidanan sistem pengumpulan data rekam medik dan sistem dokument...dokumentasi kebidanan sistem pengumpulan data rekam medik dan sistem dokument...
dokumentasi kebidanan sistem pengumpulan data rekam medik dan sistem dokument...
 
Sor
SorSor
Sor
 
Dokep (pak mursalin) AKPER PEMKAB MUNA
Dokep (pak mursalin) AKPER PEMKAB MUNA Dokep (pak mursalin) AKPER PEMKAB MUNA
Dokep (pak mursalin) AKPER PEMKAB MUNA
 
Dokep (pak mursalin) AKPER PEMKAB MUNA
Dokep (pak mursalin) AKPER PEMKAB MUNA Dokep (pak mursalin) AKPER PEMKAB MUNA
Dokep (pak mursalin) AKPER PEMKAB MUNA
 
4. total quality manajemen
4. total quality manajemen 4. total quality manajemen
4. total quality manajemen
 
Sistem Informasi Kesehatan (SIK) "SIMRS"
Sistem Informasi Kesehatan (SIK) "SIMRS"Sistem Informasi Kesehatan (SIK) "SIMRS"
Sistem Informasi Kesehatan (SIK) "SIMRS"
 
Kelompok 6_A.pptx
Kelompok 6_A.pptxKelompok 6_A.pptx
Kelompok 6_A.pptx
 
PIPL ADAM.pptx
PIPL ADAM.pptxPIPL ADAM.pptx
PIPL ADAM.pptx
 
Makalah dokumentasi keperawatan por akbid paramata raha
Makalah dokumentasi keperawatan por akbid paramata rahaMakalah dokumentasi keperawatan por akbid paramata raha
Makalah dokumentasi keperawatan por akbid paramata raha
 
Rekam Medis.ppt
Rekam Medis.pptRekam Medis.ppt
Rekam Medis.ppt
 
Kelompok 9 ANALISIS BEBAN KERJA
Kelompok 9 ANALISIS BEBAN KERJAKelompok 9 ANALISIS BEBAN KERJA
Kelompok 9 ANALISIS BEBAN KERJA
 

Más de H. Triyo Rachmadi, SKep.,M.H.Kes. (20)

All fix
All fixAll fix
All fix
 
1
11
1
 
P3 k
P3 kP3 k
P3 k
 
Luka
LukaLuka
Luka
 
Kasus ringan p3 k
Kasus ringan p3 kKasus ringan p3 k
Kasus ringan p3 k
 
P3 k
P3 kP3 k
P3 k
 
Perkenalan
PerkenalanPerkenalan
Perkenalan
 
Rko triyo rachmadi, s.kep. (2.1)
Rko triyo rachmadi, s.kep. (2.1)Rko triyo rachmadi, s.kep. (2.1)
Rko triyo rachmadi, s.kep. (2.1)
 
Cover
CoverCover
Cover
 
Cover
CoverCover
Cover
 
Plus
PlusPlus
Plus
 
13
1313
13
 
12
1212
12
 
11
1111
11
 
10
1010
10
 
9
99
9
 
8
88
8
 
7
77
7
 
6)
6)6)
6)
 
5)
5)5)
5)
 

3

  • 1. PERTEMUAN III INDEKS H. Triyo Rachmadi, S.Kep. 1
  • 2. • Membuat tabulasi dengan kode yang sudah dibuat ke dalam indeks-indeks (dapat menggunakan kartu indeks atau komputerisasi) •  2
  • 3. Jenis INDEKS yang biasa dibuat : • Indeks Pasien • Indeks Penyakit (Diagnosa) dan Operasi • Indeks Obat • Indeks Dokter • Indeks Wilayah/ Alamat • Indeks Kematian •  3
  • 4. Fasillitas dan alat yang digunakan : • Meja dan kursi • Alat Tulis (pensil dan penghapus) • Formulir Indeks Penyakit, Dokter, Wilayah, Operasi dan Kematian • Rekam Medis Rawat Jalan/ Inap • Tempat penyimpanan Indeks (Lemari/ laci) •  4
  • 5. Cara/ Prosedur membuat Indeks • Petugas Indeks menerima rekam medis dari petugas koding • Membuka, mencari, membaca diagnosa akhir, (diagnosa utama dan diagnosa komplikasi kalau ada), Alamat, Nama Dokter, laporan operasi kalau pasiennya mendapat tindakan operasi dan laporan kematian kalau pasiennya meninggal • Mencari, mengambil kartu indeks penyakit, dokter, wilayah, operasi dan indeks kematian yang sesuai dengan diagnosis utama, nama dokter, alamat nama operasi pada rekam medis tersebut atau membuat indeks dengan kategori yang baru yang sesuai dengan data pada formulir rekam medis 5
  • 6. • Mencatat identitas pasien, no, RM, dan informasi lain sesuai dengan formulir indeks yang akan dibuat ke kartu indeks penyakit • Menyimpan kartu indeks ke tempat penyimpanan kartu indeks sesuai dengan jenis indeksnya kemudian setiap indeks (indeks penyakit, dokter, wilayah, operasi dan kematian) disimpan/ disusun berdasarkan kode atau berdasarkan alphabet • Menyerahkan rekam medis yang sudah dibuat indeksnya ke bagian penyimpan. • 6
  • 8. Teknik Praktek/ Simulasi • Peserta praktikum diberi beberapa rekam medis rawat jalan/ inap yang sudah berisi data baik identitas pasien maupun data-data medis. • Peserta ditugaskan untuk membuat indeks penyakit, Indeks dokter, indeks wilayah, indeks operasi dan indeks kematian dari rekam medis yang disediakan. • Evaluasi praktek (Diskusi dari praktek yang telah dilakukan, membahas praktek mana yang benar, praktek mana yang salah dan bagaimana memperbaikinya, serta memberi tips agar tugas indeks dapat berjalan efektif dan efisien). • Mengulangi praktek pembuatan indeks 8 •
  • 10. Assembling terbagi dalam dua kegiatan, yaitu : 1. Assembling sebelum RM dipakai/ persiapan, yaitu kegiatan merakit, menyusun formulir-formulir rekam medis yang kosong dan menyimpannya ke sampul rekam medis, sehingga rekam medis tersebut siap digunakan. 2. Assembling setelah RM digunakan baik dari rawat jalan maupun dari UGD dan Rawat inap, yaitu: • menyusun kembali formulir rekam medis sesuai dengan urutannya, • merapikan dan memperbaiki baik cover maupun formulir rekam medisnya • Melakukan pemeriksaan kelengkapan pengisian rekam medis, sehingga diharapkan rekam medis disimpan sudah dalam keadaaan lengkap dan rapi serta siap dipakai apabila akan digunakan lagi. 10
  • 11. • Untuk memudahkan penyusunan formulir-formulir rekam medis khusus untuk rawat inap dapat disusun berdasarkan kode atau halaman yang ada pada setiap formulir. 11
  • 12. • Untuk penentuan penyusunan kode/ halaman sebelumnya harus ditentukan dulu informasi apa yang akan disimpan di awal atau dijadikan halaman pertama dan seterusnya sampai informasi terakhir dari rekam medis. 12
  • 13. Fasilitas dan alat yang digunakan : • Meja dan kursi • Alat tulis (pensil dan penghapus) • Formulir Pemeriksaan ketidaklengkapan rawat jalan dan rawat inap • Rekam Medis Rawat Jalan/ Inap •  13
  • 14. 14
  • 15. 15
  • 16. Prosedur/ cara Assembling • Menerima rekam medis dari unit rawat jalan/ UGD/ Rawat inap • Memeriksa susunan formulir rekam medis (lihat kode atau pada halaman yang tertera pada setiap formulir rekam medis) • Apabila ada formulir rekam medis yang tersimpan tidak sesuai dengan urutannya, maka dipindahkan/ disusun sesuai dengan urutannya 16
  • 17. • Memeriksa sampulnya rusak atau tidak, kalau sampulnya rusak diperbaiki dengan mengganti baru tetapi tidak mengganti data-datanya • Memeriksa dan merapikan formulir yang terlipat atau sobek 17
  • 18. • Melakukan kegiatan memeriksa kelengkapan, dengan cara : • Mengambil formulir ceklist ketidaklengkapan rawat jalan atau rawat inap (satu formulir untuk satu rekam medis). • Mencatat nama pasien dan nomor rekam medis dari rekam medis yang akan diperiksa pada formulir ketidaklengkapan. • Memeriksa pengisian/ pencatatan pada setiap lembar, setiap item pertanyaan dari semua formulir rekam medis, apakah sudah diisi dengan lengkap atau belum. • Apabila formulir lengkap, maka lakukan ceklist ( √ ) pada kolom lengkap di kolom lengkap ceklist ketidaklengkapan. 18
  • 19. Apabila ada yang belum lengkap, maka lakukan ceklist ( √ ) pada kolom tidak lengkap di formulir ceklist ketidaklengkapan. • Mencatat item apa yang tidak lengkap, petugas yang bertanggung jawab untuk melengkapinya. • Mencatat nomor rekam medis dan petugas yang bertanggungjawab untuk melengkapinya yang tidak lengkap pada buku ekspedisi. 19
  • 20. Menyerahkan rekam medis yang tidak lengkap beserta buku ekspedisinya ke bagian distrbusi untuk didistribusikan atau dilengkapi oleh petugas yang akan melengkapi rekam medis tersebut. • Menyerahkan rekam medis yang lengkap ke bagian koding. 20
  • 21. SIMULASI 21
  • 22. Teknik Praktek/ Simulasi – Praktek pertama ; Peserta praktikum ditugaskan untuk menyusun, merakit formulir rekam medis yang kosong atau belum digunakan dan merakitkan ke sampulnya. – Praktek kedua ; Peserta praktikum diberi tugas untuk memeriksa beberapa rekam medis rawat jalan/ inap yang sudah berisi data baik identitas pasien maupun data-data medis dengan kasus ada yang lengkap dan tidak lengkap pengisiannya. •  22
  • 23. – Evaluasi praktek (Diskusi dari praktek yang telah dilakukan, membahas praktek mana yang benar, praktek mana yang salah dan bagaimana memperbaikinya, serta memberi tips agar tugas Assembling dapat berjalan dengan efektif dan efisien). – Praktek ketiga ; Mengulangi praktek menyusun, merakit dan memeriksa ketidaklengkapan pengisian rekam medis. •  23