SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 12
Descargar para leer sin conexión
Modul 10: 
Fundamentals of Networks 
Overview 
Teknologi Jaringan merupakan teknologi yang menghubungkan dua komputer atau lebih 
untuk dapat saling bertukar data (Data Communication) atau sumber daya jaringan 
(printer scanner, atau CD-ROM). Pada Modul ini akan dijelaskan mengenai sejarah 
perkembangan Teknologi Jaringan, Terminologi, perangkat, model hingga penggunaan 
persamaan dan simbol-simbol matematis pada jaringan
2 
Network Tech Support 
Terminologi Jaringan 
A. Pengenalan Jaringan 
§ Internet: 
Secara sederhana Internet adalah jaringan dari jaringan (network of 
networks). 
§ Local Area Network (LAN): 
Jaringan yang menghubungkan komputer pada satu lokasi geografis atau 
gedung yang sama, dan terhubung melalui suatu media (kabel jaringan). 
Terdapat dua kategori Jaringan LAN: Peer-to-peer Communication dan 
Client-Server Communication. 
Ciri-ciri LAN: 
§ Berkerja di Area Geografis yang terbatas 
§ Dapat digunakan multi-access hingga high-bandwidth media 
§ Administrasi dilakukan melalui Administrator Lokal 
§ Koneksi secara Full-Time dan langsung (Directly Connected) 
Perangkat yang umum digunakan: 
§ Wide Area Network (WAN): 
Jaringan yang menghubungkan komputer dalam area geografis yang lebih 
luas dan duhubungkan melalui kabel telepon atau satelit. 
Internet adalah satu contoh WAN yang sangat besar, bahkan mencakup 
seluruh dunia. 
Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
3 
Network Tech Support 
Ciri-ciri WAN: 
§ Berkerja di Area Geografis yang luas 
§ Dapat digunakan access melalui Serial Interface dengan kecepatan yang 
rendah. 
§ Koneksi secara Full-Time dan Part-Time 
Perangkat yang umum digunakan: 
§ Metropolitan Area Network (MAN) 
MAN merupakan jaringan yang memiliki ruang lingkup metropolitan area 
seperti kota. MAN biasanya terdiri dari dua atau lebih LAN dalam suatu area 
geografis. 
Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
4 
Network Tech Support 
§ Storage Area Network (SAN) 
SAN merupakan jaringan yang memiliki high-performance yang digunakan 
untuk komunikasi data antara servers dan storage resources. 
§ Client-Server Communication 
Pada jaringan Client-Server, setiap orang menyimpan file dalam satu 
komputer yang disebut server. Client-server memiliki kelebihan dalam sistem 
keamanan dan lebih mudah dalam pengaturan (administering). 
Arsitektur jaringan internet dikenal sebagai Client-Server, artinya ada dua 
buah jenis komputer dengan peran sebagai : 
Server adalah komputer penyaji informasi, umumnya melayani 
permintaan informasi atau layanan data tertentu. Server bersifat 
pasif, artinyan selalu siap sedia (stand-by) menunggu permintaan 
(request) dari client. 
Client adalah komputer yang meminta layanan informasi pada server. 
Client bersifat aktif, artinya client berinisiatif menghubungi server 
untuk meminta suatu layanan tertentu. 
Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
5 
Network Tech Support 
Shared Printer 
Shared Files 
Server 
Workstation Workstation 
Client-Server Network 
§ Peer-to-Peer Communication 
Pada jaringan ini setiap komputer menyimpan file masing-masing, dan setiap 
komputer dalam jaringan dapat menggunakan file yang ada pada setiap 
komputer. Jaringan peer-to-peer merupakan jaringan dengan biaya yang 
sangat rendah, dan sangat cocok diterapkan pada kantor kecil atau di rumah. 
Kelemahan yang perlu diperhatikan pada jaringan ini adalah minimnya sistem 
keamanan terhadap penyalah-gunaan file-file yang dibuka sebagai “shared 
files”. 
Workstation 
Workstation 
Shared Files 
Workstation 
Shared Printer 
Peer-to-peer Network 
Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
6 
Network Tech Support 
§§ Virtual Private Network (VPN) 
VPN merupakan private network yang dibangun didalam atau melalui public 
network seperti global Internet. Melalui VPN, akses data ke jaringan pusat 
perusahaan dapat dilakukan melalui Internet dengan cara membangun 
secure tunnel antara komputer Client dan VPN router di jaringan pusat 
perusahaan. 
§ Intranet 
Intranet adalah sebuah jaringan komputer berbasis protokol TCP/IP seperti 
internet hanya saja digunakan dalam internal perusahaan, kantor, bahkan 
warung internet (WARNET) pun dapat di kategorikan Intranet. Antar Intranet 
dapat saling berkomunikasi satu dengan yang lainnya melalui sambungan 
Internet yang memberikan tulang punggung komunikasi jarak jauh. Akan 
tetapi sebetulnya sebuah Intranet tidak perlu sambungan luar ke Internet 
untuk berfungsi secara benar. Intranet menggunakan semua protocol TCP/IP 
dan aplikasi-nya sehingga kita memiliki “private” Internet. 
§ Extranet 
Jika sebuah badan usaha / bisnis / institusi mengekspose sebagian dari 
internal jaringannya ke komunitas di luar, hal ini di sebut ekstranet. Memang 
Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
7 
Network Tech Support 
biasanya tidak semua isi intranet di keluarkan ke publik untuk menjadikan 
intranet menjadi ekstranet. Misalnya kita sedang membeli software, buku dll 
dari sebuah e-toko, maka biasanya kita dapat mengakses sebagian dari 
Intranet toko tersebut. Badan usaha / perusahaan dapat memblokir akses ke 
intranet mereka melalui router dan meletakan firewall. Firewall adalah sebuah 
perangkat lunak / perangkat keras yang mengatur akses seseorang kedalam 
intranet. Proteksi dilakukan melalui berbagai parameter jaringan apakah itu IP 
address, nomor port dll. Jika firewall di aktifkan maka akses dapat dikontrol 
sehingga kita hanya dapat mengakses sebagian saja dari Intranet 
perusahaan tersebut yang kemudian dikenal sebagai extranet. 
§ Bandwidth 
Bandwidth didefinisikan sebagai sekumpulan informasi yang mengalir melalui 
koneksi jaringan dalam periode waktu tertentu. 
Bandwidth sangat penting karena: 
a. Kemampuan Bandwidth dibatasi oleh media fisik dan teknologi 
b. Bandwidth tidak Gratis 
c. Perkembangan kebutuhan akan Bandwidth sangatlah cepat 
d. Bandwidth merupakan factor yang paling penting dalam 
manedapatkan performansi jaringan yang baik. 
Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
8 
Network Tech Support 
§ Simbol-simbol Jaringan 
Protocol Jaringan 
Protocol adalah tata cara atau aturan komunikasi data di dalam jaringan. 
Jenis-jenis protocol antara lain adalah: 
§ TCP/IP Protocol 
Protocol yang digunakan untuk komunikasi data pada sistem berbasiskan 
UNIX. Namun pada saat ini TCP/IP protocol digunakan sebagai protocol yang 
digunakan untuk semua sistem. 
§ NetBEUI Protocol 
Protocol yang digunakan untuk komunikasi data pada sistem berbasiskan 
Windows. Protocol ini bersifat Non-Routable. 
Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
9 
Network Tech Support 
§ SPX/IPX Protocol 
Protocol yang digunakan untuk komunikasi data pada sistem berbasiskan 
Novell Netware. 
Topologi Jaringan 
Teknologi Jaringan 
§ Ethernet LAN 
§ Token Ring 
§ Fiber Distributed Data Interface (FDDI) 
Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
10 
Network Tech Support 
Sistem Matematis pada Jaringan 
A. Base 10 Number (Decimal) 
Sistem Angka Desimal atau Base 10 Number, merupakan sistem Angka yang 
sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Sistem Desimal terdiri dari 10 
simbol yaitu: 
0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9 
B. Base 2 Number (Binary) 
Komputer mengenal dan memproses data menggunakan sistem angka binary 
atau base 2 Number. Sistem binary menggunakan 2(dua) simbol angka, yaitu 
1 dan 0 atau ON dan OFF. Simbol-simbol ini direpresentasikan dalam bentuk 
signal listrik dimana 0 memiliki nilai 0 Volts dan 1 memiliki nilai +5 Volts. 
Nilai pada sistem Base 2 Number mengikut pola berikut: 
0 20 21 22 23 24 25 = Binary 
0 1 2 4 8 16 32 = Decimal 
Contoh: 
Hitung Nilai desimal dari 101102? 
101102 = (1 x 24 = 16) + (0 x 23 = 0) + (1 x 22 = 4) + (1 x 21 = 2) + (0 x 20 = 0) 
= 22 (16 + 0 + 4 + 2 + 0) 
C. Base 16 Number (Hexadecimal) 
Untuk memudahkan membaca suatu nilai binary yang sangat besar, 
umumnya pada sistem komputer digunakan sistem Angka hexadecimal(hex) 
atau Base 16 Number. Sistem hexadecimal terdiri dari 16 simbol yaitu: 
0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 A B C D E F = Hexadecimal 
0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 = Decimal 
Satu simbol pada sistem angka Hexadecimal direpresentasikan oleh 
4(empat) digit angka pada sistem angka Binary 
Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
11 
Network Tech Support 
Number Systems 
Contoh: 
Hitung Nilai desimal dari 0x1F? 
1 F Hex 
0001 1111 Binary 
Sehingga Nilai Binary dari 0x1F = 000111112 
Kemudian konversi Nilai Binary 000111112 menjadi Decimal: 
000111112 = (0 x 27)+(0 x 26)+(0 x 25)+(1 x 24)+(1 x 23) +(1 x 22) +(1 x 21) +(1 x 20) 
= 0 + 0 + 0 + 16 + 8 + 4 +2 + 1 
= 31 
Nilai Decimal dari 0x1F adalah 31 
D. ASCII Code 
Kode American Standard Code for Information Interchange (ASCII) 
merupakan standarisasi yang umum digunakan untuk merepresentasikan 
data alpha-numeric di dalam Komputer. ASCII menggunakan binary digits 
untuk merepresentasikan suatu simbol atau karakter pada perangkat input 
keyboard. Setiap simbol atau karakter diwakili oleh 8(delapan) binary digits. 
Sehingga pada sistem komputer dikenal hingga 256 bentuk simbol atau 
Karakter. 
Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
12 
Network Tech Support 
Contoh: 
Keyboard ASCII Codes Binary Codes 
A 65 01000001 
B 66 01000010 
C 67 01000011 
a 97 01100001 
b 98 01100010 
c 99 01100011 
ASCII Codes 
E. Bits dan Bytes 
Komputer didesain untuk menggunakan sekelomopok angka yang terdiri dari 
8 (delapan) bits. Bit merupakan satuan data terkecil pada komputer. 
Sekelompok angka tersebut (8-bits) disebut dengan istilah byte. 
Didalam sistem komputer, satu byte merepresentasikan suatu alamat lokasi 
penyimpanan tunggal. Lokasi Penyimpanan ini merepresentasikan suatu nilai 
atau karakter tunggal dari suatu data; seperti ASCII code. Kombinasi 
kedelapan bits tersebut akan menghasilkan 256 kombinasi karakter. 
Units of Data Storage 
Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

2012 1-00137-if bab 2
2012 1-00137-if bab 22012 1-00137-if bab 2
2012 1-00137-if bab 2Rudhy Suwanda
 
18311280_Derry Candra Sinaga_SI18C
18311280_Derry Candra Sinaga_SI18C18311280_Derry Candra Sinaga_SI18C
18311280_Derry Candra Sinaga_SI18CDerryCandraSinaga
 
Jaringan Komputer
Jaringan Komputer Jaringan Komputer
Jaringan Komputer Buibui9
 
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internetTugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internetfatamedia
 
Ade Rahman 18311006 SI18B
Ade Rahman 18311006 SI18BAde Rahman 18311006 SI18B
Ade Rahman 18311006 SI18Baderahman007
 
Tik bab 5 Internet
Tik bab 5 Internet Tik bab 5 Internet
Tik bab 5 Internet Real Kemal
 
Cara Kerja Internet
Cara Kerja Internet Cara Kerja Internet
Cara Kerja Internet ekahartanti
 
Cara kerja internet
Cara kerja internetCara kerja internet
Cara kerja internetBadruz Zaman
 
Cara kerja internet[1]
Cara kerja internet[1]Cara kerja internet[1]
Cara kerja internet[1]Andi Kusuma
 
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Jaringan perangkat lokal"
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Jaringan perangkat lokal"Laporan Praktek Jaringan Komputer "Jaringan perangkat lokal"
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Jaringan perangkat lokal"Riyo D'lasphaga
 
JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2 JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2 icchan28
 
Laporan 7 konfigurasi wireless lan
Laporan 7 konfigurasi wireless lanLaporan 7 konfigurasi wireless lan
Laporan 7 konfigurasi wireless lanWilly Winas
 
media pembelajaran tik Bab 5 kelas 9
media pembelajaran tik Bab 5 kelas 9media pembelajaran tik Bab 5 kelas 9
media pembelajaran tik Bab 5 kelas 9AminahDwiL
 

La actualidad más candente (15)

2012 1-00137-if bab 2
2012 1-00137-if bab 22012 1-00137-if bab 2
2012 1-00137-if bab 2
 
18311280_Derry Candra Sinaga_SI18C
18311280_Derry Candra Sinaga_SI18C18311280_Derry Candra Sinaga_SI18C
18311280_Derry Candra Sinaga_SI18C
 
Jaringan Komputer
Jaringan Komputer Jaringan Komputer
Jaringan Komputer
 
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internetTugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
 
Ade Rahman 18311006 SI18B
Ade Rahman 18311006 SI18BAde Rahman 18311006 SI18B
Ade Rahman 18311006 SI18B
 
Tik bab 5 Internet
Tik bab 5 Internet Tik bab 5 Internet
Tik bab 5 Internet
 
Jaka Lan
Jaka LanJaka Lan
Jaka Lan
 
Cara Kerja Internet
Cara Kerja Internet Cara Kerja Internet
Cara Kerja Internet
 
Cara kerja internet
Cara kerja internetCara kerja internet
Cara kerja internet
 
Cara kerja internet[1]
Cara kerja internet[1]Cara kerja internet[1]
Cara kerja internet[1]
 
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Jaringan perangkat lokal"
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Jaringan perangkat lokal"Laporan Praktek Jaringan Komputer "Jaringan perangkat lokal"
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Jaringan perangkat lokal"
 
JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2 JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Laporan 7 konfigurasi wireless lan
Laporan 7 konfigurasi wireless lanLaporan 7 konfigurasi wireless lan
Laporan 7 konfigurasi wireless lan
 
media pembelajaran tik Bab 5 kelas 9
media pembelajaran tik Bab 5 kelas 9media pembelajaran tik Bab 5 kelas 9
media pembelajaran tik Bab 5 kelas 9
 

Destacado

My Adventures in Summer 2014
My Adventures in Summer 2014My Adventures in Summer 2014
My Adventures in Summer 2014jfurrey1
 
Modul 4 ip dan netmask
Modul 4 ip dan netmaskModul 4 ip dan netmask
Modul 4 ip dan netmasksetioaribowo
 
32 bit×32 bit multiprecision razor based dynamic
32 bit×32 bit multiprecision razor based dynamic32 bit×32 bit multiprecision razor based dynamic
32 bit×32 bit multiprecision razor based dynamicMastan Masthan
 
Diving into SngularJS
Diving into SngularJSDiving into SngularJS
Diving into SngularJSfrancisspor
 
Latest trends in patents
Latest trends in patentsLatest trends in patents
Latest trends in patentsUnified Patent
 
My Adventures in Summer 2014
My Adventures in Summer 2014My Adventures in Summer 2014
My Adventures in Summer 2014jfurrey1
 
10module 22 troubleshooting-router
10module 22 troubleshooting-router10module 22 troubleshooting-router
10module 22 troubleshooting-routersetioaribowo
 
03module 12 tcp-ip-and-ip-address-concepts
03module 12 tcp-ip-and-ip-address-concepts03module 12 tcp-ip-and-ip-address-concepts
03module 12 tcp-ip-and-ip-address-conceptssetioaribowo
 
09module 20 static-routing-dynamic-routing
09module 20 static-routing-dynamic-routing09module 20 static-routing-dynamic-routing
09module 20 static-routing-dynamic-routingsetioaribowo
 
Administrasi server 1
Administrasi server 1Administrasi server 1
Administrasi server 1setioaribowo
 
Simulasi digital sem1(buku siswa)
Simulasi digital sem1(buku siswa)Simulasi digital sem1(buku siswa)
Simulasi digital sem1(buku siswa)setioaribowo
 

Destacado (13)

My Adventures in Summer 2014
My Adventures in Summer 2014My Adventures in Summer 2014
My Adventures in Summer 2014
 
About patent
About patentAbout patent
About patent
 
Modul 4 ip dan netmask
Modul 4 ip dan netmaskModul 4 ip dan netmask
Modul 4 ip dan netmask
 
32 bit×32 bit multiprecision razor based dynamic
32 bit×32 bit multiprecision razor based dynamic32 bit×32 bit multiprecision razor based dynamic
32 bit×32 bit multiprecision razor based dynamic
 
Diving into SngularJS
Diving into SngularJSDiving into SngularJS
Diving into SngularJS
 
Latest trends in patents
Latest trends in patentsLatest trends in patents
Latest trends in patents
 
My Adventures in Summer 2014
My Adventures in Summer 2014My Adventures in Summer 2014
My Adventures in Summer 2014
 
10module 22 troubleshooting-router
10module 22 troubleshooting-router10module 22 troubleshooting-router
10module 22 troubleshooting-router
 
03module 12 tcp-ip-and-ip-address-concepts
03module 12 tcp-ip-and-ip-address-concepts03module 12 tcp-ip-and-ip-address-concepts
03module 12 tcp-ip-and-ip-address-concepts
 
El Sida en el preescolar
El Sida en el preescolar El Sida en el preescolar
El Sida en el preescolar
 
09module 20 static-routing-dynamic-routing
09module 20 static-routing-dynamic-routing09module 20 static-routing-dynamic-routing
09module 20 static-routing-dynamic-routing
 
Administrasi server 1
Administrasi server 1Administrasi server 1
Administrasi server 1
 
Simulasi digital sem1(buku siswa)
Simulasi digital sem1(buku siswa)Simulasi digital sem1(buku siswa)
Simulasi digital sem1(buku siswa)
 

Similar a Network Tech Support, Pengenalan Jaringan dan Menurut Jaraknya

Pertemuan_7_Telekomunikasi,_Internet_Dan_Teknologi_Nirkabel.ppt
Pertemuan_7_Telekomunikasi,_Internet_Dan_Teknologi_Nirkabel.pptPertemuan_7_Telekomunikasi,_Internet_Dan_Teknologi_Nirkabel.ppt
Pertemuan_7_Telekomunikasi,_Internet_Dan_Teknologi_Nirkabel.pptferdichahyadi
 
Sistem informasi management dampak pemanfaatan teknologi telekomunikasi
Sistem informasi management   dampak pemanfaatan teknologi telekomunikasiSistem informasi management   dampak pemanfaatan teknologi telekomunikasi
Sistem informasi management dampak pemanfaatan teknologi telekomunikasiUlmi_Kalsum
 
Networking dan internetworking (jaringan dan koneksi antar jaringan)
Networking dan internetworking (jaringan dan koneksi antar jaringan)Networking dan internetworking (jaringan dan koneksi antar jaringan)
Networking dan internetworking (jaringan dan koneksi antar jaringan)Davin Wijaya
 
Latihan soal & tugas mandiri modul 9
Latihan soal & tugas mandiri modul 9Latihan soal & tugas mandiri modul 9
Latihan soal & tugas mandiri modul 9anasyafridha
 
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranetDasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranetfiniyuliani
 
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranetDasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranetfiniyuliani
 
Information Security System
Information Security SystemInformation Security System
Information Security SystemSiintaEllisa68
 
memahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranet
memahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranetmemahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranet
memahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranetDella Tiwii
 
Tugas 2 tik
Tugas 2 tikTugas 2 tik
Tugas 2 tikricoardi
 
Jaringan komputer tm-12_-_13_internet
Jaringan komputer tm-12_-_13_internetJaringan komputer tm-12_-_13_internet
Jaringan komputer tm-12_-_13_internetAbi Habib Al Husain
 

Similar a Network Tech Support, Pengenalan Jaringan dan Menurut Jaraknya (20)

Pertemuan_7_Telekomunikasi,_Internet_Dan_Teknologi_Nirkabel.ppt
Pertemuan_7_Telekomunikasi,_Internet_Dan_Teknologi_Nirkabel.pptPertemuan_7_Telekomunikasi,_Internet_Dan_Teknologi_Nirkabel.ppt
Pertemuan_7_Telekomunikasi,_Internet_Dan_Teknologi_Nirkabel.ppt
 
Sistem informasi management dampak pemanfaatan teknologi telekomunikasi
Sistem informasi management   dampak pemanfaatan teknologi telekomunikasiSistem informasi management   dampak pemanfaatan teknologi telekomunikasi
Sistem informasi management dampak pemanfaatan teknologi telekomunikasi
 
Makalah lan2
Makalah lan2Makalah lan2
Makalah lan2
 
Presentasi tik
Presentasi tikPresentasi tik
Presentasi tik
 
Presentasi tik
Presentasi tikPresentasi tik
Presentasi tik
 
Makalah lan2
Makalah lan2Makalah lan2
Makalah lan2
 
Tugas 2 tik
Tugas 2 tikTugas 2 tik
Tugas 2 tik
 
Networking dan internetworking (jaringan dan koneksi antar jaringan)
Networking dan internetworking (jaringan dan koneksi antar jaringan)Networking dan internetworking (jaringan dan koneksi antar jaringan)
Networking dan internetworking (jaringan dan koneksi antar jaringan)
 
Makalah lan2
Makalah lan2Makalah lan2
Makalah lan2
 
Latihan soal & tugas mandiri modul 9
Latihan soal & tugas mandiri modul 9Latihan soal & tugas mandiri modul 9
Latihan soal & tugas mandiri modul 9
 
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranetDasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
 
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranetDasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
 
Jaringan internet
Jaringan internetJaringan internet
Jaringan internet
 
Information Security System
Information Security SystemInformation Security System
Information Security System
 
Tugas kkpi end
Tugas kkpi endTugas kkpi end
Tugas kkpi end
 
Tgs tik
Tgs tikTgs tik
Tgs tik
 
memahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranet
memahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranetmemahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranet
memahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranet
 
Tgs tik
Tgs tikTgs tik
Tgs tik
 
Tugas 2 tik
Tugas 2 tikTugas 2 tik
Tugas 2 tik
 
Jaringan komputer tm-12_-_13_internet
Jaringan komputer tm-12_-_13_internetJaringan komputer tm-12_-_13_internet
Jaringan komputer tm-12_-_13_internet
 

Más de setioaribowo

Xi 2-desain multimedia-nanikk edit
Xi 2-desain multimedia-nanikk editXi 2-desain multimedia-nanikk edit
Xi 2-desain multimedia-nanikk editsetioaribowo
 
Xi 1-desain multimedia-nanik edit
Xi 1-desain multimedia-nanik editXi 1-desain multimedia-nanik edit
Xi 1-desain multimedia-nanik editsetioaribowo
 
Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2
Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2
Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2setioaribowo
 
Xi 1 teknik animasi 2 dimensi edit
Xi 1 teknik animasi 2 dimensi editXi 1 teknik animasi 2 dimensi edit
Xi 1 teknik animasi 2 dimensi editsetioaribowo
 
Teknik pemromgraman sem1
Teknik pemromgraman sem1Teknik pemromgraman sem1
Teknik pemromgraman sem1setioaribowo
 
Teknik pemrograman sem 2
Teknik pemrograman sem 2Teknik pemrograman sem 2
Teknik pemrograman sem 2setioaribowo
 
Sistem operasi windows(sem1)
Sistem operasi windows(sem1)Sistem operasi windows(sem1)
Sistem operasi windows(sem1)setioaribowo
 
Sistem operasi jaringan xi 2 rev
Sistem operasi jaringan xi   2 revSistem operasi jaringan xi   2 rev
Sistem operasi jaringan xi 2 revsetioaribowo
 
Pengolahan citradigital xi-semester1-ed_02.01.14
Pengolahan citradigital xi-semester1-ed_02.01.14Pengolahan citradigital xi-semester1-ed_02.01.14
Pengolahan citradigital xi-semester1-ed_02.01.14setioaribowo
 
Xi 1-desain multimedia-nanik edit
Xi 1-desain multimedia-nanik editXi 1-desain multimedia-nanik edit
Xi 1-desain multimedia-nanik editsetioaribowo
 
Xi 1-basis data 2 edit
Xi 1-basis data 2 editXi 1-basis data 2 edit
Xi 1-basis data 2 editsetioaribowo
 
Xi 1-basis data 1 edit
Xi 1-basis data 1 editXi 1-basis data 1 edit
Xi 1-basis data 1 editsetioaribowo
 
Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2
Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2
Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2setioaribowo
 
Xi 1 teknik animasi 2 dimensi edit
Xi 1 teknik animasi 2 dimensi editXi 1 teknik animasi 2 dimensi edit
Xi 1 teknik animasi 2 dimensi editsetioaribowo
 
Xi 2-desain multimedia-nanikk edit
Xi 2-desain multimedia-nanikk editXi 2-desain multimedia-nanikk edit
Xi 2-desain multimedia-nanikk editsetioaribowo
 
08module 18 router-devices-configuration
08module 18 router-devices-configuration08module 18 router-devices-configuration
08module 18 router-devices-configurationsetioaribowo
 
07module 17 troubleshooting
07module 17 troubleshooting07module 17 troubleshooting
07module 17 troubleshootingsetioaribowo
 
06module 16 building-lan
06module 16 building-lan06module 16 building-lan
06module 16 building-lansetioaribowo
 
05module 15 network-technologies-devices
05module 15 network-technologies-devices05module 15 network-technologies-devices
05module 15 network-technologies-devicessetioaribowo
 
02module 11 osi-reference-model1
02module 11 osi-reference-model102module 11 osi-reference-model1
02module 11 osi-reference-model1setioaribowo
 

Más de setioaribowo (20)

Xi 2-desain multimedia-nanikk edit
Xi 2-desain multimedia-nanikk editXi 2-desain multimedia-nanikk edit
Xi 2-desain multimedia-nanikk edit
 
Xi 1-desain multimedia-nanik edit
Xi 1-desain multimedia-nanik editXi 1-desain multimedia-nanik edit
Xi 1-desain multimedia-nanik edit
 
Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2
Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2
Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2
 
Xi 1 teknik animasi 2 dimensi edit
Xi 1 teknik animasi 2 dimensi editXi 1 teknik animasi 2 dimensi edit
Xi 1 teknik animasi 2 dimensi edit
 
Teknik pemromgraman sem1
Teknik pemromgraman sem1Teknik pemromgraman sem1
Teknik pemromgraman sem1
 
Teknik pemrograman sem 2
Teknik pemrograman sem 2Teknik pemrograman sem 2
Teknik pemrograman sem 2
 
Sistem operasi windows(sem1)
Sistem operasi windows(sem1)Sistem operasi windows(sem1)
Sistem operasi windows(sem1)
 
Sistem operasi jaringan xi 2 rev
Sistem operasi jaringan xi   2 revSistem operasi jaringan xi   2 rev
Sistem operasi jaringan xi 2 rev
 
Pengolahan citradigital xi-semester1-ed_02.01.14
Pengolahan citradigital xi-semester1-ed_02.01.14Pengolahan citradigital xi-semester1-ed_02.01.14
Pengolahan citradigital xi-semester1-ed_02.01.14
 
Xi 1-desain multimedia-nanik edit
Xi 1-desain multimedia-nanik editXi 1-desain multimedia-nanik edit
Xi 1-desain multimedia-nanik edit
 
Xi 1-basis data 2 edit
Xi 1-basis data 2 editXi 1-basis data 2 edit
Xi 1-basis data 2 edit
 
Xi 1-basis data 1 edit
Xi 1-basis data 1 editXi 1-basis data 1 edit
Xi 1-basis data 1 edit
 
Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2
Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2
Xi 2 teknik animasi 2 dimensi2
 
Xi 1 teknik animasi 2 dimensi edit
Xi 1 teknik animasi 2 dimensi editXi 1 teknik animasi 2 dimensi edit
Xi 1 teknik animasi 2 dimensi edit
 
Xi 2-desain multimedia-nanikk edit
Xi 2-desain multimedia-nanikk editXi 2-desain multimedia-nanikk edit
Xi 2-desain multimedia-nanikk edit
 
08module 18 router-devices-configuration
08module 18 router-devices-configuration08module 18 router-devices-configuration
08module 18 router-devices-configuration
 
07module 17 troubleshooting
07module 17 troubleshooting07module 17 troubleshooting
07module 17 troubleshooting
 
06module 16 building-lan
06module 16 building-lan06module 16 building-lan
06module 16 building-lan
 
05module 15 network-technologies-devices
05module 15 network-technologies-devices05module 15 network-technologies-devices
05module 15 network-technologies-devices
 
02module 11 osi-reference-model1
02module 11 osi-reference-model102module 11 osi-reference-model1
02module 11 osi-reference-model1
 

Network Tech Support, Pengenalan Jaringan dan Menurut Jaraknya

  • 1. Modul 10: Fundamentals of Networks Overview Teknologi Jaringan merupakan teknologi yang menghubungkan dua komputer atau lebih untuk dapat saling bertukar data (Data Communication) atau sumber daya jaringan (printer scanner, atau CD-ROM). Pada Modul ini akan dijelaskan mengenai sejarah perkembangan Teknologi Jaringan, Terminologi, perangkat, model hingga penggunaan persamaan dan simbol-simbol matematis pada jaringan
  • 2. 2 Network Tech Support Terminologi Jaringan A. Pengenalan Jaringan § Internet: Secara sederhana Internet adalah jaringan dari jaringan (network of networks). § Local Area Network (LAN): Jaringan yang menghubungkan komputer pada satu lokasi geografis atau gedung yang sama, dan terhubung melalui suatu media (kabel jaringan). Terdapat dua kategori Jaringan LAN: Peer-to-peer Communication dan Client-Server Communication. Ciri-ciri LAN: § Berkerja di Area Geografis yang terbatas § Dapat digunakan multi-access hingga high-bandwidth media § Administrasi dilakukan melalui Administrator Lokal § Koneksi secara Full-Time dan langsung (Directly Connected) Perangkat yang umum digunakan: § Wide Area Network (WAN): Jaringan yang menghubungkan komputer dalam area geografis yang lebih luas dan duhubungkan melalui kabel telepon atau satelit. Internet adalah satu contoh WAN yang sangat besar, bahkan mencakup seluruh dunia. Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
  • 3. 3 Network Tech Support Ciri-ciri WAN: § Berkerja di Area Geografis yang luas § Dapat digunakan access melalui Serial Interface dengan kecepatan yang rendah. § Koneksi secara Full-Time dan Part-Time Perangkat yang umum digunakan: § Metropolitan Area Network (MAN) MAN merupakan jaringan yang memiliki ruang lingkup metropolitan area seperti kota. MAN biasanya terdiri dari dua atau lebih LAN dalam suatu area geografis. Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
  • 4. 4 Network Tech Support § Storage Area Network (SAN) SAN merupakan jaringan yang memiliki high-performance yang digunakan untuk komunikasi data antara servers dan storage resources. § Client-Server Communication Pada jaringan Client-Server, setiap orang menyimpan file dalam satu komputer yang disebut server. Client-server memiliki kelebihan dalam sistem keamanan dan lebih mudah dalam pengaturan (administering). Arsitektur jaringan internet dikenal sebagai Client-Server, artinya ada dua buah jenis komputer dengan peran sebagai : Server adalah komputer penyaji informasi, umumnya melayani permintaan informasi atau layanan data tertentu. Server bersifat pasif, artinyan selalu siap sedia (stand-by) menunggu permintaan (request) dari client. Client adalah komputer yang meminta layanan informasi pada server. Client bersifat aktif, artinya client berinisiatif menghubungi server untuk meminta suatu layanan tertentu. Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
  • 5. 5 Network Tech Support Shared Printer Shared Files Server Workstation Workstation Client-Server Network § Peer-to-Peer Communication Pada jaringan ini setiap komputer menyimpan file masing-masing, dan setiap komputer dalam jaringan dapat menggunakan file yang ada pada setiap komputer. Jaringan peer-to-peer merupakan jaringan dengan biaya yang sangat rendah, dan sangat cocok diterapkan pada kantor kecil atau di rumah. Kelemahan yang perlu diperhatikan pada jaringan ini adalah minimnya sistem keamanan terhadap penyalah-gunaan file-file yang dibuka sebagai “shared files”. Workstation Workstation Shared Files Workstation Shared Printer Peer-to-peer Network Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
  • 6. 6 Network Tech Support §§ Virtual Private Network (VPN) VPN merupakan private network yang dibangun didalam atau melalui public network seperti global Internet. Melalui VPN, akses data ke jaringan pusat perusahaan dapat dilakukan melalui Internet dengan cara membangun secure tunnel antara komputer Client dan VPN router di jaringan pusat perusahaan. § Intranet Intranet adalah sebuah jaringan komputer berbasis protokol TCP/IP seperti internet hanya saja digunakan dalam internal perusahaan, kantor, bahkan warung internet (WARNET) pun dapat di kategorikan Intranet. Antar Intranet dapat saling berkomunikasi satu dengan yang lainnya melalui sambungan Internet yang memberikan tulang punggung komunikasi jarak jauh. Akan tetapi sebetulnya sebuah Intranet tidak perlu sambungan luar ke Internet untuk berfungsi secara benar. Intranet menggunakan semua protocol TCP/IP dan aplikasi-nya sehingga kita memiliki “private” Internet. § Extranet Jika sebuah badan usaha / bisnis / institusi mengekspose sebagian dari internal jaringannya ke komunitas di luar, hal ini di sebut ekstranet. Memang Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
  • 7. 7 Network Tech Support biasanya tidak semua isi intranet di keluarkan ke publik untuk menjadikan intranet menjadi ekstranet. Misalnya kita sedang membeli software, buku dll dari sebuah e-toko, maka biasanya kita dapat mengakses sebagian dari Intranet toko tersebut. Badan usaha / perusahaan dapat memblokir akses ke intranet mereka melalui router dan meletakan firewall. Firewall adalah sebuah perangkat lunak / perangkat keras yang mengatur akses seseorang kedalam intranet. Proteksi dilakukan melalui berbagai parameter jaringan apakah itu IP address, nomor port dll. Jika firewall di aktifkan maka akses dapat dikontrol sehingga kita hanya dapat mengakses sebagian saja dari Intranet perusahaan tersebut yang kemudian dikenal sebagai extranet. § Bandwidth Bandwidth didefinisikan sebagai sekumpulan informasi yang mengalir melalui koneksi jaringan dalam periode waktu tertentu. Bandwidth sangat penting karena: a. Kemampuan Bandwidth dibatasi oleh media fisik dan teknologi b. Bandwidth tidak Gratis c. Perkembangan kebutuhan akan Bandwidth sangatlah cepat d. Bandwidth merupakan factor yang paling penting dalam manedapatkan performansi jaringan yang baik. Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
  • 8. 8 Network Tech Support § Simbol-simbol Jaringan Protocol Jaringan Protocol adalah tata cara atau aturan komunikasi data di dalam jaringan. Jenis-jenis protocol antara lain adalah: § TCP/IP Protocol Protocol yang digunakan untuk komunikasi data pada sistem berbasiskan UNIX. Namun pada saat ini TCP/IP protocol digunakan sebagai protocol yang digunakan untuk semua sistem. § NetBEUI Protocol Protocol yang digunakan untuk komunikasi data pada sistem berbasiskan Windows. Protocol ini bersifat Non-Routable. Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
  • 9. 9 Network Tech Support § SPX/IPX Protocol Protocol yang digunakan untuk komunikasi data pada sistem berbasiskan Novell Netware. Topologi Jaringan Teknologi Jaringan § Ethernet LAN § Token Ring § Fiber Distributed Data Interface (FDDI) Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
  • 10. 10 Network Tech Support Sistem Matematis pada Jaringan A. Base 10 Number (Decimal) Sistem Angka Desimal atau Base 10 Number, merupakan sistem Angka yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Sistem Desimal terdiri dari 10 simbol yaitu: 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9 B. Base 2 Number (Binary) Komputer mengenal dan memproses data menggunakan sistem angka binary atau base 2 Number. Sistem binary menggunakan 2(dua) simbol angka, yaitu 1 dan 0 atau ON dan OFF. Simbol-simbol ini direpresentasikan dalam bentuk signal listrik dimana 0 memiliki nilai 0 Volts dan 1 memiliki nilai +5 Volts. Nilai pada sistem Base 2 Number mengikut pola berikut: 0 20 21 22 23 24 25 = Binary 0 1 2 4 8 16 32 = Decimal Contoh: Hitung Nilai desimal dari 101102? 101102 = (1 x 24 = 16) + (0 x 23 = 0) + (1 x 22 = 4) + (1 x 21 = 2) + (0 x 20 = 0) = 22 (16 + 0 + 4 + 2 + 0) C. Base 16 Number (Hexadecimal) Untuk memudahkan membaca suatu nilai binary yang sangat besar, umumnya pada sistem komputer digunakan sistem Angka hexadecimal(hex) atau Base 16 Number. Sistem hexadecimal terdiri dari 16 simbol yaitu: 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 A B C D E F = Hexadecimal 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 = Decimal Satu simbol pada sistem angka Hexadecimal direpresentasikan oleh 4(empat) digit angka pada sistem angka Binary Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
  • 11. 11 Network Tech Support Number Systems Contoh: Hitung Nilai desimal dari 0x1F? 1 F Hex 0001 1111 Binary Sehingga Nilai Binary dari 0x1F = 000111112 Kemudian konversi Nilai Binary 000111112 menjadi Decimal: 000111112 = (0 x 27)+(0 x 26)+(0 x 25)+(1 x 24)+(1 x 23) +(1 x 22) +(1 x 21) +(1 x 20) = 0 + 0 + 0 + 16 + 8 + 4 +2 + 1 = 31 Nilai Decimal dari 0x1F adalah 31 D. ASCII Code Kode American Standard Code for Information Interchange (ASCII) merupakan standarisasi yang umum digunakan untuk merepresentasikan data alpha-numeric di dalam Komputer. ASCII menggunakan binary digits untuk merepresentasikan suatu simbol atau karakter pada perangkat input keyboard. Setiap simbol atau karakter diwakili oleh 8(delapan) binary digits. Sehingga pada sistem komputer dikenal hingga 256 bentuk simbol atau Karakter. Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005
  • 12. 12 Network Tech Support Contoh: Keyboard ASCII Codes Binary Codes A 65 01000001 B 66 01000010 C 67 01000011 a 97 01100001 b 98 01100010 c 99 01100011 ASCII Codes E. Bits dan Bytes Komputer didesain untuk menggunakan sekelomopok angka yang terdiri dari 8 (delapan) bits. Bit merupakan satuan data terkecil pada komputer. Sekelompok angka tersebut (8-bits) disebut dengan istilah byte. Didalam sistem komputer, satu byte merepresentasikan suatu alamat lokasi penyimpanan tunggal. Lokasi Penyimpanan ini merepresentasikan suatu nilai atau karakter tunggal dari suatu data; seperti ASCII code. Kombinasi kedelapan bits tersebut akan menghasilkan 256 kombinasi karakter. Units of Data Storage Fundamentals of Networks CTI-copyright@2005